Anda di halaman 1dari 11

Eni arnita

Nur fauziah busra


Yola oktaliza
KONSEP DASAR SISTEM
Yosnidar
Saskia khairunisa
KONSEP DASAR
SISTEM INFORMASI
KONSEP DASAR SISTEM
Suatu kumpulan atau himpunan dari unsur, komponen, atau variabel
yang terorganisir, saling berinteraksi saling tergantung satu sama lain
dan terpadu.

Definisi sistem yaitu :


 Menurut Gordon B. Davis ( 1984 ) :
“ Sebuah sistem terdiri dari bagian-bagian yang saling
berkaitan yang beroperasi bersama untuk mencapai beberapa
sasaran atau maksud “.
Karakteristik Sistem

KOMPONEN

SASARAN
BATASAN

KELUARAN LINGKUNGAN
LUAR

PENGOLAH PENGHUBUNG

MASUKAN
DAUR ULANG SISTEM
KONSEP DASAR
Data adalah kenyataan yang menggambarkan suatu
kejadian-kejadian dan kesatuan nyata.

KLASIFIKASI DATA

MENURUT JENIS MENURUT SIFAT MENURUT SUMBER


1.Data Hitung 1.Data Kuantitatif 1.Data Internal
2.Data ukur 2.Data Kualitatif 2.Data Eksternal
NILAI DATA

KETELITIAN DATA
KOMPARABILITAS DATA
PARADITAS DATA
PENGOLAHAN DATA

PENYIMPANAN PENANGANAN
DATA DATA
KONSEP DASAR INFORMASI
Secara umum informasi dapat didefinisikan sebagai data
yang diolah menjadi bentuk yang lebih berarti bagi yang
menerimanya.

Adapun fungsi-fungsi informasi adalah sebagai berikut :


1. Untuk meningkatkan pengetahuan bagi si pemakai
2. Untuk mengurangi ketidakpastian dalam proses pengambilan
keputusan pemakai
3. Menggambarkan keadaan yang sebenarnya dari sesuatu hal.
BIAYA INFORMASI
 Biaya perangkat keras
 Biaya untuk analisis perancang dan
pelaksana system
 Biaya untuk tempat dan kator-faktor
lingkungan
 Biaya perubahan
 Biaya operasi
NILAI DAN KUALITAS INFORMASI

 Mudah diperoleh  Kejelasan


 Luas dan lengkap  Keluwesan

 Katelitian  Dapat dibuktikan’

 Kecocokan  Tidak ada prasangka

 Ketepatan waktu  Dapat diukur


Kualitas suatu informasi

Informasi
berguna

Tepat Waktu
Relevance

Akurat
Pilar-pilar Informasi yang Berguna
Trasnformasi dan informasi
Pada hakikatnya merupakan suatu proses perubahan wujud, sifat,
dan ciri-ciri perubahan wujud, sifat, dan ciri-ciri perubahan data
menjadi informasi yang disajikan secara statistik atau secara
visual untuk disebarluaskan dan didokumentasi

Pemakai informasi
•Bidang pembangun ekonomi •Bidang hukum
•Bidang kesejahteraan rakyat
•Bidang politik
•Bidang agama
•Bidang ilmu dan theknologi •Bidang pertahanan
keamanann

Anda mungkin juga menyukai

  • Bank Islam
    Bank Islam
    Dokumen4 halaman
    Bank Islam
    Fauziah Busra
    Belum ada peringkat
  • Programm
    Programm
    Dokumen4 halaman
    Programm
    Fauziah Busra
    Belum ada peringkat
  • Bab I
    Bab I
    Dokumen5 halaman
    Bab I
    Fauziah Busra
    Belum ada peringkat
  • COVER
    COVER
    Dokumen1 halaman
    COVER
    Fauziah Busra
    Belum ada peringkat
  • Nur Fauziah Busra Mentari1
    Nur Fauziah Busra Mentari1
    Dokumen3 halaman
    Nur Fauziah Busra Mentari1
    Fauziah Busra
    Belum ada peringkat
  • Struktur Pasar Modal
    Struktur Pasar Modal
    Dokumen9 halaman
    Struktur Pasar Modal
    Fauziah Busra
    Belum ada peringkat
  • Gigi
    Gigi
    Dokumen4 halaman
    Gigi
    Fauziah Busra
    Belum ada peringkat