Anda di halaman 1dari 12

Kelompok 3 :

1. Diah PS ( TABALONG)
2. Yusmin (BATOLA)
3. Dewi N (TAPIN)
4. Ade Susan (TANBU)
5. Lindawati ( BJB)
6. Dewi Ratna ( TAPIN )
HEMATOLOGY ANALYZER
adalah alat yang digunakan untuk
memeriksa darah lengkap dengan
cara menghitung dan mengukur
sel darah secara otomatis
berdasarkan impedansi aliran
listrik atau berkas cahaya
terhadap sel-sel yang dilewatkan.
FUNGSI HEMATOLOGY ANALYZER :
ALAT INI BIASA DIGUNAKAN UNTUK
MELAKUKAN PEMERIKSAAN RUTIN ATAU
LENGKAP TERHADAP KOMPONEN DARAH DLM
TUBUH SEPERTI ; HB, HT, TROMBOSIT,
LEUKOSIT,MCH,MCHC DAN MCV
CARA KERJA HEMATOLOGY
ANALYZER
1. Hubungkan kabel power dengan
listrik
2. Hidupkan alat
3. Lalu alat akan melakukan
pengecekan dan akan ada tampilan
menunggu display
4. Tunggu hingga alat siap
5. Masukkn set control darah mindray 3
diff,high,low sebelum memulai
pemeriksaan
6.Sebelum sampel darah dimasukkan,
pastikan sampel dalam tube tsb sudah
dicampur Dengan antikoagulan ataupun
reagen lainnya
7. tekan tombol “whole blood” yg terdapat pd
layar
8. tekan tombol ID utk mengurutkan nomor
sampel agar tdk tertukar
9. tekan bagian atas dari sampel utk
membuka dan meletakkan sampel, jika sdh
klik tombol RUN utk menjalankan
10 tunggu beberapa saat maka hasil akan
muncul secara otomayis pd layar display
11. Jika semua tahap sudah dilakukan, jangan
lupa utk mencatat hasil yang sudah dilakukan.
CARA PERAWATAN HEMATOLOGY ANALYZER :
1. MENYIMPAN PADA KONDISI YANG TEPAT
2. BERSIH DARI DEBU DAN KOTORAN
3. HINDARI PENGGUNAAN SECARA TERUS
MENERUS SELAMA 24 JAM
4. JAGA SUHU RUANGAN
5. GUNAKAN SAMPEL YANG TEPAT
6. PENCUCIAN DENGAN LARUTAN HIPOKLORIT
7. KONSULTASI HASIL
Pemeliharaan dan kalibrasi Alat Hematolgy Analyzer :

A. Harian :
- melakukan kontrol
- membersihkan jika ada debu atau kotoran
B. Insidentil :
- Kalibrasi jika kontrol out of range atau tidak ada
kesesuaian
- perbaiki jika ada kerusakan
PERAWATAN RUTIN DARI TEKNISI
- Pelaksanaan Quality Control : suatu
kegiatan pencegahan dan pengawasan
yang dilaksanakan oleh petugas analis
lab secara terus menerus untuk
mendeteksi secara dini kesalahan yang
tjd pada tahap analisa sehingga
diperoleh hasil pemeriksaan yang
tepat dan teliti
LANGKAH KALIBRASINYA :

1. MENYIAPKAN SAMPEL DARAH UNTUK DIUJI


MENGGUNAKAN DUA REAGEN BERBEDA
2. MELAKUKAN PERHITUNGAN MENGGUNAKAN
REAGEN MINDRAY
3. MELAKUKAN PERHITUNGAN MENGGUNAKAN
REAGEN JT BAKER PADA PARAMETER YANG SAMA
4. MENCETAK FAKTOR-FAKTOR KALIBRASI LAMA
5. MELAKUKAN PERHITUNGAN PADA SETIAP
PARAMETER KALIBRASI BARU
6. MEMASUKKAN FAKTOR-FAKTOR BARU KE
DALAM MONITOR
7. MELAKUKAN VERIFIKASI
8. JIKA NILAI SUDAH SESUAI, PROSES KALIBRASI
SELESAI
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai