Anda di halaman 1dari 43

KEBIJAKAN KESEHATAN

NASIONAL JAMINAN
KESEHATAN NASIONAL (JKN)
DI INDONESIA

MATAKULIAH DASAR KEBIJAKAN KESEHATAN


DOSEN PENGAMPU : DRG. TRISNA WIDJAYANTI, MARS
DIBUAT OLEH NAMA MAHASISWA : FACHRUL SHIDIQ
NIM : 1073231006
PEMBAHASAN

• KONSEP DAN TEORI JAMINAN KESEHATAN NASIONAL (JKN)


1. SEJARAH JKN
2. PENGERTIAN JKN
3. MENGAPA PERLU JKN
4. PRINSIP-PRINSIP PELAKSANAAN JKN
5. KEPESERTAAN JKN
6. MANFAAT JKN

• DASAR HUKUM JAMINAN KESEHATAN NASIONAL (JKN)


• KETERKAITAN JKN DENGAN KARAKTERISTIK UNIK KEBIJAKAN KESEHATAN NASIONAL
• KETERKAITAN JKN DENGAN SYSTEM DAN KOMPONEN KEBIJAKAN KESEHATAN NASIONAL
• JURNAL
• REFERENSI
SEJARAH SINGKAT JKN
Menggarisbawahi perlunya pengembangan sistem pembiayaan kesehatan yang
menjamin tersedianya akses masyarakat terhadap pelayanan kesehatan dan
Sidang ke 58 tahun memberikan perlindungan kepada mereka terhadap risiko keuangan
2005, World Health
Assembly Mengakui hak asasi warga atas kesehatan. Hak ini juga termaktub dalam Undang-
Undang Dasar (UUD) 45 pasal 28H dan pasal 34, dan diatur dalam UU No.
36/2009 ditegaskan bahwa setiap orang mempunyai hak yang sama dalam
memperoleh akses atas sumber daya di bidang kesehatan dan memperoleh
Palsafah dan dasar pelayanan kesehatan yang aman, bermutu, dan terjangkau
negara Pancasila
terutama sila ke-5 Merupakan bagian dari SJSN yang diselenggarakan dengan menggunakan
mekanisme asuransi kesehatan yang bersifat wajib berdasarkan UU No. 40 Tahun
2004 tentang SJSN dengan tujuan untuk memenuhi kebutuhan dasar kesehatan
masyarakat yang layak diberikan kepada setiap orang yang telah membayar iuran
Perkembangan JKN di atau iurannya dibayar oleh pemerintah.
indonesia
Diharapkan dengan adanya JKN seluruh rakyat Indonesia dapat memenuhi
kebutuhan kesehatan dasar. Populasi kunci yang rentan terhadap permasalahan
Seluruh warga kesehatan dapat mengakses layanan-layanan yang ada sehingga meningkat
Indonesia adalah kualitas kesehatannya baik secara individu maupun secara kelompok.
populasi kunci JKN
PENGERTIAN JKN
• PROGRAM JAMINAN KESEHATAN NASIONAL (JKN) MERUPAKAN BAGIAN DARI SISTEM JAMINAN SOSIAL
NASIONAL (SJSN) YANG DISELENGGARAKAN MELALUI MEKANISME ASURANSI SOSIAL YANG BERTUJUAN
AGAR SELURUH MASYARAKAT INDONESIA TERLINDUNGI DALAM SISTEM ASURANSI SEHINGGA MEREKA
DAPAT MEMENUHI KEBUTUHAN DASAR KESEHATAN. PERLINDUNGAN INI DIBERIKAN KEPADA SETIAP
ORANG YANG TELAH MEMBAYAR IURAN ATAU YANG IURANNYA DIBAYARKAN OLEH PEMERINTAH
(PERMENKES, 2014)
• JAMINAN SOSIAL ADALAH BENTUK PERLINDUNGAN SOSIAL UNTUK MENJAMIN SELURUH RAKYAT AGAR
DAPAT MEMENUHI KEBUTUHAN DASAR HIDUPNYA YANG LAYAK. SISTEM JAMINAN SOSIAL NASIONAL
(SJSN) ADALAH TATA CARA PENYELENGGARAAN PROGRAM JAMINAN SOSIAL OLEH BADAN
PENYELENGGARA JAMINAN SOSIAL (BPJS) KESEHATAN DAN BPJS KETENAGAKERJAAN (BPJS, 2014)
• JAMINAN KESEHATAN NASIONAL ADALAH JAMINAN BERUPA PERLINDUNGAN KESEHATAN AGAR
PESERTA MEMPEROLEH MANFAAT PEMELIHARAAN KESEHATAN DAN
PERLINDUNGAN DALAM MEMENUHI KEBUTUHAN DASAR KESEHATAN YANG DIBERIKAN KEPADA SETIAP
ORANG YANG TELAH MEMBAYAR IURAN ATAU IURANNYA DIBAYAR OLEH PEMERINTAH. (KEMENKES RI
2014)
MENGAPA PERLU JKN

• TAK ADA YANG ABADI DALAM KEHIDUPAN INI KECUALI PERUBAHAN ITU SENDIRI. SETIAP MANUSIA
MENGALAMI PERUBAHAN, DARI KECIL, DEWASA, LALU TUA, DAN RENTA. ITU SUDAH PASTI. NAMUN DALAM
KEPASTIAN ITU, ADA BEBERAPA HAL YANG DATANG TAK TERDUGA. SAKIT, MISALNYA, BISA DATANG
KAPANPUN. SAKIT BISA DATANG KETIKA KITA MASIH PRODUKTIF, BERPENGHASILAN CUKUP, SEHINGGA
MAMPU MENJANGKAU BIAYA PENGOBATAN. TETAPI SAKIT JUGA BISA DATANG KETIKA KITA SUDAH TUA
DENGAN PENGHASILAN MULAI MENURUN ATAU MENJADI TIDAK BERPENGHASILAN KARENA SAKIT. DALAM
KEADAAN SEPERTI INI, KITA JUGA MESTI BISA MENDAPATKAN PERAWATAN DAN PELAYANAN KESEHATAN
YANG MEMADAI, TER JANGKAU, KAPAN SAJA, DAN DI MANA SAJA.

• ASURANSI KESEHATAN MENGURANGI RISIKO MASYARAKAT MENANGGUNG BIAYA KESEHATAN DARI


KANTONG SENDIRI OUT OF POCKET, DALAM JUMLAH YANG SULIT DIPREDIKSI DAN KADANG-KADANG
MEMERLUKAN BIAYA YANG SANGAT BESAR. UNTUK ITU DIPERLUKAN SUATU JAMINAN DALAM BENTUK
ASURANSI KESEHATAN KARENA PESERTA MEMBAYAR PREMI DENGAN BESARAN TETAP. DENGAN DEMIKIAN
PEMBIAYAAN KESEHATAN DITANGGUNG BERSAMA SECARA GOTONG ROYONG OLEH KESELURUHAN PESERTA,
SEHINGGA TIDAK MEMBERATKAN SECARA ORANG PER ORANG.
PRINSIP – PRINSIP PELAKSANAAN JKN
PRINSIP-PRINSIP PELAKSANAAN JKN MENGACU PADA PRINSIP PADA SJSN

KEGOTONG KEPESERTAAN
NIRLABA PORTABILITAS
ROYONGAN BERSIFAT WAJIB

Untuk memberikan Agar seluruh rakyat


PESERTA YANG jaminan yang menjadi peserta sehingga
MAMPU MEMBANTU Dana yang dikumpulkan berkelanjutan kepada dapat terlindungi. Meskipun
PESERTA YANG dari peserta adalah peserta sekalipun kepersertaan bersifat wajib,
dana amanat sehingga penerapannya tetap
KURANG MAMPU mereka berpindah
pengembangannya akan disesuaikan dengan
pekerjaan atau tempat
dimanfaatkan sebesar- kemampuan ekonomi
PESERTA YANG SEHAT tinggal dalam wilayah rakyat dan pemerintah
MEMBANTU PESERTA besarnya untuk Negara Kesatuan
kepentingan peserta serta kelayakan
YANG SAKIT Republik Indonesia. penyelenggaraan program.
KEPESERTAAN JKN
PERPRES RI NO. 111 TAHUN 2013 PASAL 6 MENYATAKAN: KEPESERTAAN JAMINAN KESEHATAN BERSIFAT WAJIB
DAN MENCAKUP SELURUH PENDUDUK INDONESIA. DI DALAM UU SJSN DIAMANATKAN BAHWA SELURUH
PENDUDUK WAJIB MENJADI PESERTA JAMINAN KESEHATAN TERMASUK WARGA NEGARA ASING (WNA) YANG
TINGGAL DI INDONESIA LEBIH DARI ENAM BULAN
LANJUTAN
1. PEKERJA PENERIMA UPAH
• PEGAWAI NEGERI SIPIL
• ANGGOTA TNI/ POLRI
• PEJABAT NEGARA
• PEGAWAI PEMERINTAH NON PEGAWAI NEGERI
• PEGAWAI SWASTA
• PEKERJA YANG TIDAK TERMASUK DI ATAS YANG MENERIMA UPAH.

2. PEKERJA BUKAN PENERIMA UPAH


• TERMASUK WNA YANG BEKERJA DI INDONESIA PALING SINGKAT ENAM BULAN.
• NOTARIS/PENGACARA/LSM DAN SEBAGAINYA
• DOKTER PRAKTIK SWASTA/BIDAN SWASTA DAN SEBAGAINYA
• PEDAGANG/PENYEDIA JASA DAN SEBAGAINYA
• PETANI/PETERNAK/NELAYAN DAN SEBAGAINYA
• PEKERJA MANDIRI LAINNYA
3. BUKAN PEKERJA
• INVESTOR
• PEMBERI KERJA
• PENERIMA PENSION
• VETERAN
• PERINTIS KEMERDEKAAN
• BUKAN PEKERJA YANG TIDAK TERMASUK KRITERIA DI ATAS

4.BAYI YANG BARU LAHIR


• BAYI DAPAT DIDAFTARKAN TERHITUNG SEJAK TERDETEKSI ADANYA DENYUT JANTUNG BAYI DALAM KANDUNGAN, YANG DIBUKTIKAN
DENGAN MELAMPIRKAN SURAT KETERANGAN DOKTER ATAU BIDAN
LANJUTAN
5. PESERTA PENERIMA BANTUAN IURAN

• PENERIMA BANTUAN IURAN (PBI) JAMINAN KESEHATAN ADALAH FAKIR MISKIN DAN ORANG TIDAK MAMPU. FAKIR MISKIN ADALAH ORANG YANG SAMA
SEKALI TIDAK MEMPUNYAI SUMBER MATA PENCAHARIAN DAN/ATAU MEMPUNYAI SUMBER MATA PENCAHARIAN TETAPI TIDAK MEMPUNYAI KEMAMPUAN
MEMENUHI KEBUTUHAN DASAR YANG LAYAK (KEBUTUHAN HIDUP LAYAK YANG SELANJUTNYA DISINGKAT KHL ADALAH STANDAR KEBUTUHAN YANG HARUS
DIPENUHI OLEH SEORANG PEKERJA/BURUH LAJANG UNTUK DAPAT HIDUP LAYAK BAIK SECARA FISIK, NON FISIK DAN SOSIAL, UNTUK KEBUTUHAN 1
(SATU) BULAN.) BAGI KEHIDUPAN DIRI DAN/ ATAU KELUARGA. STANDAR KEHIDUPAN YANG LAYAK DIATUR BERDASARKAN KEPUTUSAN MENTERI TENAGA
KERJA NO. 13 TAHUN 2012

• KRITERIA FAKIR MISKIN DAN ORANG TIDAK MAMPU YANG TERDAFTAR SESUAI DENGAN PERATURAN MENTERI SOSIAL NO. 146 TAHUN 2013.
• FAKIR MISKIN DAN ORANG TIDAK MAMPU YANG BELUM TERDAFTAR TERDAPAT DI DALAM LEMBAGA KESEJAHTERAAN SOSIAL MAUPUN DI LUAR
LEMBAGA KESEJAHTERAAN SOSIAL YANG TERDIRI ATAS:
• GELANDANGAN
• PENGEMIS
• PEREMPUAN RAWAN SOSIAL EKONOMI
• KORBAN TINDAK KEKERASAN
• MASYARAKAT MISKIN AKIBAT BENCANA ALAM DAN SOSIAL PASCA TANGGAP DARURAT
• PENDERITA PENYAKIT THALASEMIA MAYOR
• PENDERITA KEJADIAN IKUTAN PASCA IMUNISASI (KIPI)
• PESERTA PROGRAM KELUARGA HARAPAN MENGGUNAKAN KARTU KELUARGA HARAPAN
• PENERIMA BANTUAN LANGSUNG SEMENTARA MASYARAKAT
• PERSEORANGAN PENERIMA PROGRAM BERAS MISKIN
ACUAN BESARAN IURAN JKN
• PPS KEPALA HUMAS BPJS KESEHATAN ARIF BUDIMAN KEPADA CNBC INDONESIA MENERANGKAN
BAHWA MENGACU PERATURAN PRESIDEN NOMOR 64 TAHUN 2020 TENTANG PERUBAHAN KEDUA
ATAS PERATURAN PRESIDEN NOMOR 64 TAHUN 2020 TENTANG PERUBAHAN KEDUA ATAS PERPRES
NOMOR 82 TAHUN 2018, TENTANG JAMINAN KESEHATAN, BAHWA IURAN DITENTUKAN BERDASARKAN
JENIS KEPESERTAAN SETIAP PESERTA DALAM PROGRAM JKN.

• BAGI MASYARAKAT MISKIN DAN TIDAK MAMPU YANG TERDAFTAR SEBAGAI PESERTA PBI, ARIF
MENGATAKAN IURANNYA SEBESAR RP. 42.000 DIBAYARKAN OLEH PEMERINTAH PUSAT DENGAN
KONTRIBUSI PEMERINTAH DAERAH SESUAI KEKUATAN FISKAL TIAP DAERAH.

• KEMUDIAN UNTUK JENIS KEPESERTAAN PBPU DAN BP, PESERTA DAPAT MEMILIH BESARAN IURAN
SESUAI YANG DIKEHENDAKI. KELAS 1 SEBESAR RP 150.000 PER ORANG PER BULAN, KELAS 2
SEBESAR RP 100.000 PER ORANG PER BULAN DAN KELAS 3 SEBESAR RP. 35.000 PER ORANG PER
BULAN
MANFAAT JKN
TERDIRI DARI DUA JENIS, YAITU: MANFAAT MEDIS BERUPA LAYANAN KESEHATAN YANG TIDAK TERIKAT DENGAN
BESARAN IURAN YANG DIBAYARKAN DAN MANFAAT NON MEDIS MELIPUTI AKOMODASI DAN AMBULANS. AMBULANS
HANYA DIBERIKAN UNTUK PASIEN RUJUKAN DARI FASILITAS KESEHATAN DENGAN KONDISI TERTENTU YANG DIATUR
OLEH BPJS KESEHATAN.

• MANFAAT JKN MENCAKUP PELAYANAN PROMOTIF, PREVENTIF, KURATIF DAN REHABILITATIF. TERMASUK
PELAYANAN OBAT DAN MEDIS HABIS PAKAI SESUAI DENGAN KEBUTUHAN MEDIS
• MANFAAT PELAYANAN PREVENTIF DAN PROMOTIF MELIPUTI :
• PENYULUHAN KESEHATAN PERORANGAN
• IMUNISASI DASAR
• KELUARGA BERENCANA
• SKRINING KESEHATAN
LANJUTAN

A. MESKIPUN MANFAAT YANG DIJAMIN DALAM JKN BERSIFAT KOMPREHENSIF, MASIH ADA MANFAAT
YANG TIDAK DIJAMIN MELIPUTI :
a. PELAYANAN DI LUAR PROSEDUR
b. PELAYANAN DI LUAR FASILITAS KESEHATAN YANG TIDAK BEKERJA SAMA DENGAN BPJS
c. PELAYANAN BERTUJUAN KOSMETIK
d. GENERAL CHECK-UP/PENGOBATAN ALTERNATIF
e. PENGOBATAN UNTUK MENDAPATKAN KETURUNAN
f. PELAYANAN KESEHATAN SAAT BENCANA
g. PERCOBAAN BUNUH DIRI PENYAKIT YANG TIMBUL AKIBAT KESENGAJAAN UNTUK MENYIKSA
DIRI/BUNUH DIRI/NARKOBA
B. PELAYANAN KESEHATAN YANG DIJAMIN MELIPUTI:
h. PELAYANAN KESEHATAN TINGKAT PERTAMA YAITU FASKES PERTAMA SEPERTI KLINIK PUSKESMAS
i. PELAYANAN KESEHATAN RUJUKAN TINGKAT LANJUTAN, YAITU PELAYANAN KESEHATAN
MENCAKUP: RAWAT JALAN DAN RAWAT INAP

ALUR PELAYANAN
KESEHATAN JKN
PUSKESMAS
FASILITAS KESEHATAN
Membawa: TINGKAT PERTAMA
Identitas Peserta •Rawat Jalan Tingkat Pertama
•Rawat Inap Tingkat Pertama

Rujuk ke Faskes
Sekunder / Tersier
membawa:
Rujuk Balik
1. Identitas
Peserta
2. Surat
Rujukan

FASILITAS KESEHATAN
TINGKAT LANJUTAN
•Rawat Jalan Tingkat Lanjutan
EMERGENCY/ •Rawat Inap Tingkat Lanjutan
GAWAT DARURAT

RUMAH SAKIT / BALKESMAS


PENYELENGGARAAN JKN

• BPJS ADALAH SALAH SATU LEMBAGA SOSIAL YANG DIBENTUK UNTUK MENYELENGGARAKAN
PROGRAM-PROGRAM SEPERTI JAMINAN SOSIAL YANG ADA DI INDONESIA. MENURUT UU NO. 24
TAHUN 2011 BPJS AKAN MENGGANTI SEJUMLAH LEMBAGA-LEMBAGA JAMINAN SOSIAL YANG ADA,
SEPERTI LEMBAGA ASURANSI KESEHATAN PT ASKES INDONESIA AKAN DIGANTI MENJADI BPJS
KESEHATAN. BPJS ADALAH BADAN HUKUM PUBLIK MILIK NEGARA YANG NON-PROFIT DAN
BERTANGGUNG JAWAB KEPADA PRESIDEN. TERDAPAT DUA BPJS, YAITU BPJS KESEHATAN DAN BPJS
KETENAGAKERJAAN.
LANJUTAN . . .
PERTANGGUNGJAWABAN BPJS

• BPJS KESEHATAN WAJIB MEMBAYAR FASILITAS KESEHATAN ATAS PELAYANAN YANG DIBERIKAN
KEPADA PESERTA PALING LAMBAT 15 (LIMA BELAS) HARI SEJAK DOKUMEN KLAIM DITERIMA LENGKAP.
BESARAN PEMBAYARAN KEPADA FASILITAS KESEHATAN DITENTUKAN BERDASARKAN KESEPAKATAN
ANTARA BPJS KESEHATAN DAN ASOSIASI FASILITAS KESEHATAN DI WILAYAH TERSEBUT DENGAN
MENGACU PADA STANDAR TARIF YANG DITETAPKAN OLEH MENTERI KESEHATAN. APABILA TERJADI
KETIDAKSEPAKATAN ATAS BESARAN PEMBAYARAN, MENTERI KESEHATAN MEMUTUSKAN BESARAN
PEMBAYARAN ATAS PROGRAM JKN YANG DIBERIKAN. ASOSIASI FASILITAS KESEHATAN
DITETAPKAN OLEH MENTERI KESEHATAN.

• DALAM JKN, PESERTA DAPAT MEMINTA MANFAAT TAMBAHAN BERUPA MANFAAT YANG BERSIFAT NON
MEDIS SEPERTI AKOMODASI. MISALNYA: PESERTA YANG MENGINGINKAN KELAS PERAWATAN YANG
LEBIH TINGGI DARI HAKNYA, DAPAT MENINGKATKAN HAKNYA DENGAN MENGIKUTI ASURANSI
KESEHATAN TAMBAHAN, ATAU MEMBAYAR SENDIRI SELISIH ANTARA BIAYA YANG DIJAMIN OLEH BPJS
KESEHATAN DAN BIAYA YANG HARUS DIBAYAR AKIBAT PENINGKATAN KELAS PERAWATAN, YANG
DISEBUT DENGAN IURAN BIAYA TAMBAHAN. KETENTUAN TERSEBUT TIDAK BERLAKU BAGI
PESERTA PENERIMA BANTUAN IURNA (PBI).
LANJUTAN . . . .

BPJS KESEHATAN WAJIB MENYAMPAIKAN PERTANGGUNGJAWABAN ATAS PELAKSANAAN


TUGASNYA DALAM BENTUK LAPORAN PENGELOLAAN PROGRAM DAN LAPORAN KEUANGAN
TAHUNAN YANG TELAH DIAUDIT OLEH AKUNTAN SISTEM KEPADA PRESIDEN DENGAN TEMBUSAN
KEPADA DJSN PALING LAMBAT TANGGAL 30 JUNI TAHUN BERIKUTNYA.

LAPORAN TERSEBUT DIPUBLIKASIKAN DALAM BENTUK RINGKASAN EKSEKUTIF MELALUI MEDIA


MASSA ELEKTRONIK DAN MELALUI PALING SEDIKIT DUA MEDIA MASSA CETAK YANG MEMILIKI
PEREDARAN LUAS SECARA NASIONAL, PALING LAMBAT TANGGAL 31 JULI TAHUN BERIKUTNYA.

PERIODE LAPORAN DIMULAI DARI 1 JANUARI HINGGA 31 DESEMBER.


DASAR HUKUM JKN
1. Undang – Undang (UU) Republik Indonesia:

• UU No. 40 Tahun 2004 tentang Sistem Jaminan Sosial Nasional.


• UU No. 24 Tahun 2011 tentang Badan Penyelenggaraan Jaminan Sosial.
• UU no 17 tahun 2023 Tentang ketentuan umum, hak dan kewajiban, tanggung jawab pemerintah
pusat dan pemerintah daerah, penyelenggaraan kesehatan, upaya kesehatan, fasilitas pelayanan
kesehatan, sumber daya manusia kesehatan.

2. Peraturan Presiden (Perpres) Republik Indonesia :

• Perpres RI No. 101 Tahun 2012 tentang Penerima Bantuan Iuran Jaminan Kesehatan
• Perpres RI No. 12 Tahun 2013 tentang Jaminan Kesehatan.
• Perpres RI No. 111 Tahun 2013 tentang Perubahan atas Peraturan Presiden No. 12 Tahun
2013 Tentang Jaminan Kesehatan.
• Perpres RI No. 108 Tahun 2013 tentang Bentuk dan Isi Laporan Pengelolaan Program Jaminan
Sosial
• Perpres RI No. 109 Tahun 2013 tentang Penahapan Kepersertaan Program Jaminan Sosial
• Perpres RI No. 107 Tahun 2013 tentang Pelayanan Kesehatan Tertentu berkaitan dengan
Kegiatan
• Perpres RI No. 32 Tahun 2014 tentang Pengelolaan dan Pemanfaatan Dana Kapitasi JKN
LANJUTAN . . .

3. PERATURAN DAN KEPUTUSAN SETINGKAT MENTERI REPUBLIK INDONESIA:



• KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN NO. 326 TAHUN 2013 TENTANG PENYIAPAN KEGIATAN PENYELENGGARAAN
JAMINAN KESEHATAN NASIONAL
• PERATURAN MENTERI KEUANGAN RI NO. 206 TAHUN 2013 TENTANG TATACARA PENYEDIAAN, PENCAIRAN
DAN PERTANGGUNGJAWABAN DANA IURAN JAMINAN
• PERATURAN MENTERI KESEHATAN RI NO. 71 TAHUN 2013 TENTANG PELAYANAN KESEHATAN PADA JAMINAN
KESEHATAN NASIONAL (JKN)
• PERATURAN MENTERI KEUANGAN NO. 19 TAHUN 2014 TENTANG PENGGUNAAN DANA KAPITASI JAMINAN
KESEHATAN
• PERATURAN MENTERI KEUANGAN RI NO. 28 TAHUN 2014 TENTANG PEDOMAN PELAKSANAAN PROGRAM JKN
• PERATURAN MENTERI KEUANGAN RI NO. 27 TAHUN 2014 TENTANG PETUNJUK TEKNIS INA- CBGS
• PERATURAN MENTERI KEUANGAN RI NO. 59 TAHUN 2014 TENTANG TARIF JKN
• KEPUTUSAN MENTERI SOSIAL RI NO. 170/HUK/2015 TENTANG PENERIMA BANTUAN IURAN 2016
• KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN RI NO. HK.02.02/MENKES/523/2015 TENTANG FORMULARIUM NASIONAL
• PERATURAN MENTERI KEUANGAN NO. 99 TAHUN 2015 TENTANG PELAYANAN KESEHATAN PADA JAMINAN
KESEHATAN NASIONAL
LANJUTAN . . .
4. PERATURAN SETINGKAT BADAN PELAKSANA:

• PERATURAN BPJS KESEHATAN NO. 2 TAHUN 2014 TENTANG UNIT PENGENDALI MUTU DAN
PENANGANAN PENGADUAN PESERTA
• PERATURAN BPJS KESEHATAN NO. 3 TAHUN 2014 TENTANG KEPATUHAN
• PERATURAN BPJS KESEHATAN NO. 1 TAHUN 2015 TENTANG TATA CARA PENDAFTARAN DAN
PEMBAYARAN IURAN BAGI PEKERJA BUKAN PENERIMA UPAH DAN PESERTA BUKAN PEKERJA
• PERATURAN DIREKSI BPJS KESEHATAN NO. 32 TAHUN 2015 TENTANG PETUNJUK TEKNIS TATA
CARA PENDAFTARAN DAN PEMBAYARAN IURAN BAGI PPU DAN BP

UU SERTA PERATURAN-PERATURAN MENGENAI JAMINAN KESEHATAN CUKUP BERAGAM SERTA DINAMIS


YANG MENYESUAIKAN DENGAN KONDISI TERKINI KEBUTUHAN MASYARAKAT.

OLEH SEBAB ITU AKAN SELALU ADA PERATURAN YANG TERBARU UNTUK MENYEMPURNAKAN SISTEM
PELAYANAN JKN DEMI KEUNTUNGAN MASYARAKAT.
KARAKTERISTIK SEKTOR KESEHATAN YANG
MEMBUAT PENTING KEBIJAKAN KESEHATAN
1. SEKTOR KESEHATAN AMAT KOMPLEKS KARENA MENYANGKUT HAJAT HIDUP ORANG BANYAK DAN KEPENTINGAN
MASYARAKAT LUAS. KESEHATAN MENJADI HAK DASAR SETIAP INDIVIDU YANG MEMBUTUHKANNYA, SECARA ADIL
DAN SETARA SEHINGGA PEMERINTAH MEMBUAT PRIORITAS KEBIJAKAN KESEHATAN NASIONAL DIANTARANYA
JAMINAN KESEHATAN NASIONAL (JKN), PENURUNAN AKI DAN AKB, PENCEGAHAN STUNTING, PENINGKATAN
PENGENDALIAN PENYAKIT MENULAR MAUPUN TIDAK MENULAR, SERTA PENGUATAN HEALTH SECURITY UNTUK
PENANGANAN PANDEMIC, PENGUATAN GERMAS, SERTA PENINGKATAN SYSTEM KESEHATAN NASIONAL

2. CONSUMER IGNORANCE, KEAWAMAN MASYARAKAT TENTANG KESEHATAN MEMBUAT POSISI DAN RELASI
“MASYARAKAT – TENAGA MEDIS” TIDAK SEJAJAR DAN CENDERUNG PATERNALISTIK ARTINYA MASYARAKAT (DALAM
HAL INI PASIEN) TIDAK MEMILIKI POSISI TAWAR YANG BAIK BAHKAN TANPA DAYA TAWAR ATAUPUN DAYA PILIH.
BERDASARKAN KARAKTERISTIK TERSEBUT KETERKAITAN NYA DENGAN JKN DIJELASKAN DALAM UNDANG-UNDANG
DASAR (UUD) 45 PASAL 28H DAN PASAL 34, DAN DIATUR DALAM UU NO. 36/2009 DITEGASKAN BAHWA SETIAP
ORANG MEMPUNYAI HAK YANG SAMA DALAM MEMPEROLEH AKSES ATAS SUMBER DAYA DI BIDANG KESEHATAN DAN
MEMPEROLEH PELAYANAN KESEHATAN YANG AMAN, BERMUTU, DAN TERJANGKAU
LANJUTAN . . .

3. KESEHATAN MEMILIKI SIFAT UNCERTAINTY ATAU KETIDAKPASTIAN. KEBUTUHAN


PELAYANAN KESEHATAN SAMA SEKALI TIDAK TERKAIT DENGAN KEMAMPUAN EKONOMI
RAKYAT. SIAPAPUN, BAIK YANG KAYA MAUPUN YANG MISKIN KALAU SAKIT TENTU AKAN
MEMBUTUHKAN PELAYANAN KESEHATAN. TIDAK SATUPUN TAHU KAPAN SAKIT DAN
BERAPA BIAYA YG DIKELUARKAN. OLEH KARENANYA NEGARA MEMBUAT KEBIJAKAN JKN
DEMI MENJAMIN SETIAP WARGA NEGARA UNTUK MENDAPAT PELAYANAN KESEHATAN
SAAT MEMBUTUHKAN.
4. ADANYA EKSTERNALITAS, YAITU KEUNTUNGAN YANG DINIKMATI DAN KERUGIAN
YANG DIDERITA OLEH SEBAGIAN MASYARAKAT KARENA TINDAKAN SEKELOMPOK
MASYARAKAT LAINNYA. DALAM HAL KESEHATAN ADA EKSTERNALITAS POSITIF ATAU
EKSTERNALITAS NEGATIF. MISALNYA SEBAGIAN MASYARAKAT TIDAK MENERAPKAN POLA
HIDUP SEHAT SHG MENYEBABKAN BERKEMBANG BIAKNYA NYAMUK AEDES AIGEPTY,
MAKA DAMPAKNYA KEMUNGKINAN TIDAK HANYA MENGENAI SEBAGIAN MASYARAKAT
TSB MELAINKAN JUGA DIDERITA OLEH KELOMPOK MASYARAKAT LAINNYA. HAL INI
DIKARENAKAN PENYAKIT DBD DITULARKAN OLEH NYAMUK AEDES AIGEPTY. ATAU
DARI KARAKTERISTIK DIATAS
MENYIMPULKAN ADANYA PERAN/FUNGSI
PEMERINTAH DI SEKTOR KESEHATAN
• NEGARA DAN PEMERINTAH WAJIB MEMBUAT KEBIJAKAN SEKTOR KESEHATAN
DENGAN TUJUAN UNTUK MENINGKATKAN DERAJAT KESEHATAN SETINGGI-
TINGGINYA BAGI SETIAP WARGA NEGARANYA.
• WHO MEMBEDAKAN PERAN NEGARA DAN PEMERINTAH SEBAGAI PELAKSANA
PEMBANGUNAN KESEHATAN MENJADI DUA YAITU BERFUNGSI SEBAGAI
PENGARAH (STEWARDSHIP ATAU OVERSIGHT) DAN SEBAGAI REGULATOR
(MELAKSANAKAN KEGIATAN REGULASI/ BERFUNGSI SEBAGAI WASIT)
FUNGSI STEWARDSHIP ATAU OVERSIGHT INI
TERDIRI ATAS 3 (TIGA) ASPEK

1. MENETAPKAN, MELAKSANAKAN DAN MEMANTAU ATURAN MAIN DALAM SISTEM


KESEHATAN.
2. MENJAMIN KESEIMBANGAN ANTARA BERBAGAI PELAKU UTAMA (KEY PLAYER)
DALAM SEKTOR KESEHATAN (TERUTAMA PEMBAYAR, PENYEDIA LAYANAN DAN
PASIEN)
3. MENETAPKAN PERENCANAAN STRATEGIK BAGI SELURUH SISTEM KESEHATAN.
PARA AHLI KEBIJAKAN KESEHATAN MEMBAGI KEBIJAKAN KE DALAM EMPAT KOMPONEN :
1. CONTENT/KONTEN/ISI
2. PROCESS
3. CONTEXT /LINGKUNGAN DAN
4. ACTOR /PELAKU
(FRENK J. 1993; BUSE, WALT & GILSON, 1994; MAY & WALT, 2005

1. KONTEN/ISI KEBIJAKAN (POLICY CONTENT) KONTEN KEBIJAKAN BERHUBUNGAN


DENGAN TEKNIS DAN INSTITUSI. CONTOHNYA PERTAMA ASPEK TEKNIS JKN ADALAH
PROLANIS DI FASKES PERTAMA. KEDUA ASPEK INSITUSI ADALAH ORGANISASI PUBLIK
DAN SWASTA SEPERTI BPJS KESEHATAN DAN KETENAGAKERJAAN.
2. POLICY PROCESS (PROSES KEBIJAKAN). PROSES KEBIJAKAN ADALAH
SUATU AGENDA YANG TERATUR MELALUI SUATU PROSES RANCANG
DAN IMPLEMENTASI.
3. CONTEXT (KONTEKS) . KONTEKS KEBIJAKAN ADALAH LINGKUNGAN ATAU
SETTING DI MANA KEBIJAKAN ITU DIBUAT DAN DIIMPLEMENTASIKAN (KITSON,
AHMED, HARVEY, SEERS, THOMPSON, 1996).
FAKTOR-FAKTOR YANG BERADA DI DALAMNYA ANTARA LAIN POLITIK, EKONOMI,
SOSIAL DAN KULTUR DI MANA HAL-HAL TERSEBUT SANGAT BERPENGARUH
TERHADAP FORMULASI DARI PROSES KEBIJAKAN (WALT, 1994).
ADA BANYAK LAGI BENTUK YANG DIKATEGORIKAN KE DALAM KONTEKS
KEBIJAKAN YAITU PERAN TINGKAT PUSAT YANG DOMINAN, DUKUNGAN
BIROKRASI DAN PENGARUH AKTOR-AKTOR INTERNATIONAL JUGA TURUT
BERPERAN.
4. ACTOR (PELAKU) AKTOR ADALAH MEREKA YANG BERADA PADA PUSAT
KERANGKA KEBIJAKAN KESEHATAN. AKTOR-AKTOR INI BIASANYA MEMENGARUHI
PROSES PADA TINGKAT PUSAT, PROVINSI DAN KABUPATEN/KOTA. MEREKA
MERUPAKAN BAGIAN DARI JARINGAN, KADANG-KADANG DISEBUT JUGA MITRA
UNTUK MENGKONSULTASI DAN MEMUTUSKAN KEBIJAKAN PADA SETIAP TINGKAT
TERSEBUT (WALT, 1994). AKTOR DI JKN ADALAH PEMERINTAH PUSAT, KEMENKES
DAN BPJS.

HUBUNGAN DARI AKTOR DAN PERANANNYA (KEKUASAANNYA) SEBAGAI


PENGAMBIL KEPUTUSAN ADALAH SANGAT TERGANTUNG KEPADA KOMPROMI
POLITIK, DARIPADA DENGAN HAL-HAL DALAM DEBAT-DEBAT KEBIJAKAN YANG
MASUK DIAKAL (BUSE, WALT AND GILSON, 1994).
KESIMPULAN

JKN MERUPAKAN SKEMA KESEHATAN YANG BAIK BAGI SELURUH MASYARAKAT DI MANA SISTEM
PEMBIAYAAN KESEHATAN MENJAMIN TERSEDIANYA AKSES MASYARAKAT TERHADAP PELAYANAN
KESEHATAN DAN MEMBERIKAN PERLINDUNGAN KEPADA MEREKA TERHADAP RISIKO KEUANGAN.

• DENGAN PRINSIP PORTABILITAS DAN PRINSIP GOTONG ROYONG DIHARAPKAN SELURUH


MASYARAKAT DAPAT MENGAKSES LAYANAN KESEHATAN DI MANAPUN DI DALAM
WILAYAH NEGARA KESATUAN REPUBLIK INDONESIA, TANPA ADANYA PEMBEDAAN TERHADAP
PEMERIKSAAN MAUPUN OBAT-OBATAN YANG DIBUTUHKAN
• DENGAN SKEMA PEMBIAYAAN YANG SALING MENUNJANG DI MANA PIHAK YANG MAMPU SERTA
MASYARAKAT YANG TIDAK MAMPU DAN PEMERINTAH MEMBUAT RASA KESATUAN DALAM
MEWUJUDKAN MASYARAKAT INDONESIA YANG SEHAT.
LANJUTAN . . .

• WALAUPUN HINGGA SAAT INI DALAM PROSES DAN PRAKTIKNYA MASIH BANYAK TERJADI
KENDALA-KENDALA TEKNIS DI LAPANGAN YANG MENYEBABKAN KEENGGANAN SEBAGIAN
MASYARAKAT UNTUK BERPARTISIPASI DALAM JKN DIHARAPKAN PROSES PERBAIKAN-
PERBAIKAN TERUS DILAKUKAN DAN UNTUK INILAH DIBUTUHKAN PEMAHAMAN AKAN JKN DAN
PERAN AKTIF MASYARAKAT UNTUK MEMBERIKAN MASUKAN SERTA MENGAWASI PROSES
PROSES YANG ADA DI LAPANGAN.

• HARAPAN KE DEPAN ADALAH TERCIPTANYA MASYARAKAT INDONESIA YANG MEMPUNYAI


HAK YANG SAMA DALAM MEMPEROLEH AKSES ATAS SUMBER DAYA DI BIDANG KESEHATAN
DAN MEMPEROLEH PELAYANAN KESEHATAN YANG AMAN, BERMUTU, DAN TERJANGKAU DAPAT
TERWUJUD.
ISSUE BPJS BERKELAS AKAN DIHAPUSKAN MENJADI BPJS KRIS
TUNGGAL

• KEMENTERIAN KESEHATAN (KEMENKES) MENYAMPAIKAN BAHWA PIHAKNYA AKAN


TETAP MENGHAPUS KELAS 1, 2, 3 BPJS KESEHATAN YANG SELAMA INI BERLAKU, DAN
BAKAL MENGGANTINYA DENGAN SISTEM KELAS RAWAT INAP STANDAR (KRIS).
• NAMUN, UNTUK PENGHAPUSAN SISTEM KELAS TERSEBUT MASIH AKAN MENUNGGU
RAMPUNGNYA REVISI PERATURAN PRESIDEN (PERPRES) NOMOR 82 TAHUN 2018.
• KEPALA BIRO KOMUNIKASI DAN PELAYANAN PUBLIK KEMENTERIAN KESEHATAN SITI
NADIA TARMIZI MENJELASKAN, SAMBIL MENUNGGU PERPRES-NYA RAMPUNG, MAKA
PEMERINTAH BERUSAHA MENSTANDARISASI TERLEBIH DAHULU KELAS RAWAT INAP
BAGI PARA PESERTA BPJS KESEHATAN KELAS 3
LANJUTAN . . .
• "INI YANG KITA AKAN SAMPAI DENGAN 2025, INI YANG AKAN KITA LAKUKAN. JADI
ARTINYA KELAS 1, 2, 3 ITU SUDAH TIDAK ADA LAGI, JADI AKHIRNYA AKAN MENJADI
KELAS STANDAR YANG SAMA," UCAP NADIA DALAM PROGRAM NATION HUB CNBC
INDONESIA, DIKUTIP MINGGU (25/6/2023).
• "TAPI INI TENTUNYA AKAN KITA BERLAKUKAN SAMPAI DENGAN ATURAN
ATURANNYA ITU MEMANG ADA, KARENA SAMPAI SAAT INI KITA TAHU PERPRESNYA
MASIH MENGATUR TENTANG KELAS KELAS ITU YA KELAS 1, 2 DAN 3 SEPERTI ITU,"
UJAR NADIA.
• IA MENUTURKAN, PENGHAPUSAN SISTEM KELAS DALAM BPJS KESEHATAN INI MAU
TIDAK MAU PADA AKHIRNYA HARUS DIHAPUS KARENA SUDAH MENJADI AMANAT
UNDANG-UNDANG NOMOR 40 TAHUN 2004 TENTANG SISTEM JAMINAN SOSIAL
NASIONAL. UU ITU MEMERINTAHKAN PEMERINTAH UNTUK ADIL DALAM
MEMBERIKAN FASILITAS KESEHATAN MASYARAKAT.
LANJUTAN . . .

• "TENTUNYA KITA TAHU BAHWA DI DALAM UNDANG-UNDANG NOMOR 40 TAHUN 2004


ITU, ITU JUGA SUDAH MENGAMANATKAN, MENGARAH YA, BAHWA MEMANG UNTUK
ADANYA KESAMAAN DAN KEADILAN STANDAR DARIPADA KELAS PERAWATAN, KINI
KITA MENUJU KE ARAH SANA," TUTUR NADIA.
• ADAPUN, FOKUS PEMERINTAH SAAT INI YANG BARU MENSTANDARISASI RUANG
RAWAT INAP KELAS 3 KARENA PERBEDAAN FASILITASNYA YANG PALING MENCOLOK
ANTARRUMAH SAKIT. SEMENTARA ITU, UNTUK KELAS 1 DAN 2 MENURUTNYA
HAMPIR SEMUA SERAGAM, MAKA KELAS 3 DITETAPKAN HARUS SESUAI 12 KRITERIA
YANG TELAH DITETAPKAN PEMERINTAH.
ADAPUN 12 KRITERIA FASILITAS KELAS RAWAT INAP DENGAN
SISTEM KRIS YANG SUDAH MULAI DITERAPKAN TAHUN INI
SEBAGAI BERIKUT:
• 1. KOMPONEN BANGUNAN YANG DIGUNAKAN TIDAK MEMILIKI TINGKAT POROSITAS YANG TINGGI

• 2. VENTILASI UDARA MEMENUHI PERTUKARAN UDARA PADA RUANG PERAWATAN BIASA MINIMAL 6 KALI PERGANTIAN UDARA
PER JAM

• 3. PENCAHAYAAN RUANGAN BUATAN MENGIKUTI KRITERIA STANDAR 250 LUX UNTUK PENERANGAN DAN 50 LUX UNTUK
PENCAHAYAAN TIDUR

• 4. KELENGKAPAN TEMPAT TIDUR BERUPA ADANYA 2 KOTAK KONTAK DAN NURSE CALL PADA SETIAP TEMPAT TIDUR

• 5. ADANYA TENAGA KESEHATAN PER TEMPAT TIDUR

• 6. DAPAT MEMPERTAHANKAN SUHU RUANGAN MULAI 20 CELCIUS SAMPAI DENGAN 26 CELCIUS

• 7. RUANGAN TELAH TERBAGI ATAS JENIS KELAMIN, USIA, DAN JENIS PENYAKIT

• 8. KEPADATAN RUANG RAWAT INAP MAKSIMAL 4 TEMPAT TIDUR, DENGAN JARAK ANTAR TEPI TEMPAT TIDUR MINIMAL 1,5
METER

• 9. TIRAI/PARTISI DENGAN REL DIBENAMKAN MENEMPEL DI PLAFON ATAU MENGGANTUNG

• 10. KAMAR MANDI DALAM RUANG RAWAT INAP

• 11. KAMAR MANDI SESUAI DENGAN STANDAR AKSESIBILITAS

• 12. OUTLET OKSIGEN


REFERENSI

• BUKU PEGANGAN SOSIALISASI JKN DAN SJSN KEMENKES RI


• HTTP://BPJS-KESEHATAN.GO.ID/BPJS/
- PERMENKES NO:99, TENTANG PELAYANAN KESEHATAN PADA JAMINAN KESEHATAN NASIONAL,
TAHUN 2015
- PERPRES NO: 101 TENTANG PENERIMA BANTUAN IURAN KESEHATAN , TAHUN 2012
- PERPRES NO: 12 TAHUN 2013 TENTANG JAMINAN KESEHATAN
- PERPRES RI NOMOR 12, TAHUN 2013 TENTANG JAMINAN KESEHATAN NASIONAL
- PERATURAN PEMERINTAH RI NOMOR 76, TAHUN 2015 TENTANG PERUBAHAN PERATURAN
PEMERINTAH NOMOR 101, TAHUN 2012
- PMK NO: 27 TENTANG JUKNIS INA CBGS TAHUN 2014
- PMK NO: 59 TENTANG STANDART TARIF JKN , TAHUN 2014
- PMK NO: 71 TENTANG PELAYANAN KESEHATAN PADA JAMINAN KESEHATAN NASIONAL, TAHUN
2013
JURNAL PENGARUH JAMINAN KESEHATAN NASIONAL (JKN)
ATAS BIAYA JASA PENGIRIMAN DI INDONESIA

(OPEN ACCESS)
KUTIPAN: NUGRAHENI WP, MUBASYIROH R, HARTONO RK (2020) PENGARUH JAMINAN
KESEHATAN NASIONAL (JKN) TERHADAP BIAYA PELAYANAN PERSALINAN DI INDONESIA.
SUMBER : PLOS ONE 15(7): E0235176. HTTPS://DOI. ORG/10.1371/ & JOURNAL.PONE.0235176
• DITERIMA: 9 JUNI 2020
• DITERBITKAN: 2 JULI 2020
PERKENALAN
• PADA TAHUN 2015, ANGKA KEMATIAN IBU (AKI) INDONESIA SEBESAR 305 PER 100.000 KELAHIRAN HIDUP, MENURUT
SURVEI PENDUDUK ANTAR SENSUS (SUPAS) 2015,
[1] JAUH DARI TARGET TUJUAN PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN (SDGS) YAITU 70 KEMATIAN PER 100.000
KELAHIRAN HIDUP PADA TAHUN 2030
[2]. THADDEUS DAN MAINE (1994) MENGEMBANGKAN KERANGKA “TIGA MODEL KETERLAMBATAN” YANG
MENGGAMBARKAN

• PENYEBAB KEMATIAN IBU, YANG MELIPUTI:


(1) KETERLAMBATAN DALAM MEMUTUSKAN UNTUK MENCARI PELAYANAN,
(2) KETERLAMBATAN DALAM MENCAPAI FASILITAS KESEHATAN YANG MEMADAI, DAN
(3)KETERLAMBATAN MENERIMA PELAYANAN YANG MEMADAI PADA SAAT BERADA DI FASILITAS KESEHATAN.

MEREKA MENCATAT BAHWA PENUNDAAN KEDUA INI BERKAITAN ERAT DENGAN BEBAN KEUANGAN YANG MUNGKIN
DIHADAPI IBU SELAMA PERSALINAN. BANYAK PENELITIAN YANG MENGGUNAKAN PENGELUARAN KESEHATAN OUT-OF-
POCKET (OOP) UNTUK MENGUKUR BEBAN KEUANGAN IBU KETIKA MENGAKSES LAYANAN KESEHATAN IBU YANG MEMADAI.
SEBUAH PENELITIAN DI INDIA MENEMUKAN BAHWA PEMBAYARAN OOP YANG TINGGI UNTUK LAYANAN PERSALINAN
MEMBUAT PARA IBU ENGGAN MENGGUNAKAN LAYANAN PERSALINAN BERBASIS FASILITAS (FBD), TERUTAMA UNTUK
KELOMPOK SOSIAL EKONOMI TERMISKIN. SELAIN ITU, BUKTI MENUNJUKKAN BAHWA PENGELUARAN OOP YANG TINGGI
MENINGKATKAN RISIKO RUMAH TANGGA MENGALAMI KONDISI KEUANGAN YANG BURUK.
PEMERINTAH INDONESIA (GOI) MEMPERKENALKAN PROGRAM ASURANSI KESEHATAN

NASIONALNYA JAMINAN KESEHATAN NASIONAL (JKN) YANG DIKELOLA OLEH BADAN

PENYELENGGARA JAMINAN SOSIAL (BADAN PENGELOLA JAMINAN KESEHATAN-BPJS)

DALAM RANGKA MEMBERIKAN KEMUDAHAN AKSES TERHADAP PELAYANAN

KESEHATAN KEPADA SELURUH PENDUDUK (DENGAN FOKUS PADA PENARGETAN DAN

SUBSIDI LAYANAN BAGI MASYARAKAT MISKIN) DAN MENINGKATKAN MANAJEMEN

SISTEM KESEHATANNYA. SALAH SATU TUJUAN JKN ADALAH MENINGKATKAN JUMLAH

PEREMPUAN AKSES TERHADAP LAYANAN KESEHATAN IBU DAN BAYI BARU LAHIR

(MNH) BERKUALITAS TINGGI, DENGAN TUJUAN AKHIR MENGURANGI TINGGINYA MMR

DI INDONESIA.

PENELITIAN INI BERTUJUAN UNTUK MENGATASI KESENJANGAN LITERATUR MENGENAI

PENGELUARAN OOP UNTUK LAYANAN PERSALINAN DAN RISIKO CDE DI INDONESIA.

SECARA KHUSUS, KAMI BERTUJUAN UNTUK MEMAHAMI APAKAH KEIKUTSERTAAN JKN

MENGURANGI PENGELUARAN CDE ATAU OOP UNTUK LAYANAN PERSALINAN.


METODE

PENELITIAN INI MENGGUNAKAN DATA DARI SURVEI KEHIDUPAN KELUARGA INDONESIA 5 (IFLS-5) YANG
BERFOKUS PADA MODUL KESEHATAN ANAK. IFLS MERUPAKAN SURVEI LONGITUDINAL BERKELANJUTAN YANG
MULAI MENGUMPULKAN DATA PADA TAHUN 1993, TERDIRI DARI DATA RUMAH TANGGA, INDIVIDU, DAN
KOMUNITAS, YANG MEWAKILI 83 PERSEN TOTAL PENDUDUK NEGARA (DARI TOTAL 13 DARI 27 PROVINSI DI
INDONESIA). TOTAL SAMPEL IFLS-5 MENCAKUP 16.204 RUMAH TANGGA DAN 50.148 INDIVIDU DENGAN DATA
YANG DIKUMPULKAN DARI OKTOBER 2014 HINGGA AGUSTUS 2015

IFLS-5 MENCAKUP TOTAL 5.404 IBU BERUSIA 15–49 TAHUN YANG TELAH MELAHIRKAN ANAK
TERAKHIRNYA. ANAK SATU TAHUN SEBELUM PERIODE SURVEI. STRATEGI CUT-OFF SATU TAHUN
DIGUNAKAN UNTUK MENGURANGI POTENSI BIAS RECALL IBU DALAM MENJAWAB PERTANYAAN TERKAIT
PENGGUNAAN LAYANAN MNH, OOP UNTUK BIAYA PERSALINAN, ASURANSI YANG DIGUNAKAN UNTUK
MELAHIRKAN, DAN PENGELUARAN RUMAH TANGGA. STRATEGI INI, SEPERTI YANG DITUNJUKKAN OLEH
BONU ET AL. (2009), MEMUNGKINKAN KAMI MENGURANGI KESENJANGAN WAKTU UNTUK SETIAP
PERTANYAAN DAN MENINGKATKAN KUALITAS HASIL KAMI. SETELAH PROSES INKLUSI, DIPEROLEH
SAMPEL PENELITIAN AKHIR SEBANYAK 2.143 IBU
PENGUKURAN DENGAN MENGGUNAKAN
VARIABEL HASIL

• PENELITIAN INI MENGGUNAKAN TOTAL TIGA VARIABEL HASIL:

• YANG PERTAMA ADALAH PENGELUARAN OOP UNTUK LAYANAN PENGIRIMAN (NUMERIK, DALAM RUPIAH
[IDR]);

• DUA LAINNYA MERUPAKAN VARIABEL HASIL BINER UNTUK CDE, YANG DIUKUR DENGAN PENGELUARAN
OOP UNTUK LAYANAN PENGIRIMAN DALAM KAITANNYA DENGAN TOTAL PENGELUARAN RUMAH
TANGGA TAHUNAN, DENGAN AMBANG BATAS YANG BERVARIASI. INFORMASI PENGELUARAN OOP UNTUK
LAYANAN PERSALINAN TERSEDIA LANGSUNG DARI BAGIAN RIWAYAT KEHAMILAN IFLS-5. BAGIAN
RIWAYAT KEHAMILAN IFLS-5 BERISI DATA PENGELUARAN OOP UNTUK PELAYANAN PERSALINAN YANG
DIDEFINISIKAN SEBAGAI SELURUH BIAYA YANG DIKELUARKAN IBU UNTUK MELAHIRKAN, TERMASUK
BIAYA PELAYANAN, PENGOBATAN, DAN RAWAT INAP. KAMI JUGA MEMERLUKAN INFORMASI TAMBAHAN
MENGENAI PENGELUARAN RUMAH TANGGA YANG TIDAK DISAJIKAN PADA BAGIAN INI. OLEH KARENA
ITU, KAMI MENGGABUNGKAN RIWAYAT KEHAMILAN IBU DENGAN INFORMASI RUMAH TANGGA TERKAIT
DAN MENGAMBIL PENGELUARAN RUMAH TANGGA UNTUK MENGHITUNG VARIABEL CDE KAMI
MENGGUNAKAN PENGIDENTIFIKASI RUMAH TANGGA YANG DISEDIAKAN DI IFLS 5
KESIMPULAN

• PENELITIAN INI MENGUNGKAPKAN BAHWA BESARAN OOP SAAT MELAHIRKAN PADA IBU
PESERTA JKN JAUH LEBIH RENDAH DIBANDINGKAN KELOMPOK LAIN. SELAIN ITU, PENELITIAN
INI MENEMUKAN BAHWA JKN EFEKTIF DALAM MENGURANGI JUMLAH PENGELUARAN OOP
UNTUK LAYANAN PERSALINAN DAN RISIKO CDE. MESKIPUN JKN DIRANCANG UNTUK
MEMASTIKAN SELURUH BIAYA PERSALINAN DITANGGUNG, PENELITIAN KAMI MENEMUKAN
BAHWA IBU YANG MENGGUNAKAN JKN UNTUK MELAHIRKAN MASIH MENGELUARKAN BIAYA
OOP.
• SELAIN ITU, KAMI MENEMUKAN BAHWA KEMUNGKINAN BESAR MASIH TERDAPAT TANTANGAN
DALAM PELAKSANAAN JKN, TERUTAMA KETIKA MENARGETKAN MASYARAKAT MISKIN, KARENA
PEMANFAATAN JKN OLEH KELOMPOK TERMISKIN PALING RENDAH DIBANDINGKAN KELOMPOK
LAINNYA. PENGGUNAAN YANG RENDAH INI HAL INI DAPAT MENINGKATKAN RISIKO
MASYARAKAT MISKIN UNTUK SEMAKIN JATUH KE DALAM KEMISKINAN KARENA MEREKALAH
YANG MENANGGUNG BEBAN TERBERAT DARI SEMUA KUINTIL UNTUK BIAYA PENGIRIMAN.
BERDASARKAN HASIL STUDI INI, KAMI MENAWARKAN BEBERAPA REKOMENDASI KEBIJAKAN.

PERTAMA, KETERSEDIAAN KUALITAS DAN AKSES TERHADAP ASURANSI KESEHATAN HARUS MENCAKUP SEMUA IBU, TANPA
MEMANDANG STATUS SOSIAL EKONOMI MEREKA. STUDI MENUNJUKKAN BAHWA JKN MERUPAKAN ALAT YANG BAIK UNTUK
MENGURANGI BIAYA PERSALINAN, NAMUN EFEKTIVITASNYA PERLU DITINGKATKAN. KAMI MEREKOMENDASIKAN EVALUASI
MENGAPA MASYARAKAT MISKIN TIDAK MENGGUNAKAN LAYANAN INI JKN UNTUK LAYANAN PENGIRIMAN.

PERTANYAAN LAIN YANG PERLU DIJAWAB ADALAH BAGAIMANA MASYARAKAT MISKIN MEMBIAYAINYA JASA PENGIRIMAN JIKA
TIDAK MENGGUNAKAN JKN INFORMASI INI AKAN MEMBERIKAN PEMAHAMAN YANG LEBIH BAIK MENGENAI PERMASALAHAN
INI DAN MEMBANTU MERANCANG KEBIJAKAN JKN YANG LEBIH BAIK DAN DAPAT MELINDUNGI MASYARAKAT MISKIN AKIBAT
DAMPAK BELANJA JASA PENGIRIMAN.

KEDUA, KESIAPAN FASILITAS KESEHATAN DAN PRAKTISI MUNGKIN PERLU MEMBERIKAN LAYANAN YANG MEMADAI
BERDASARKAN STANDAR JKN DITINGKATKAN. KITA JUGA MEMERLUKAN PENELITIAN LEBIH LANJUT TENTANG MENGAPA ADA
KEKURANGAN PASOKAN DI BEBERAPA TEMPAT LEMBAGA KESEHATAN. ADA KEMUNGKINAN BAHWA KEKURANGAN PASOKAN
BERHUBUNGAN DENGAN KESULITAN YANG DIHADAPI FASILITAS DALAM MENGKLAIM BIAYA YANG DIKELUARKAN. PENELITIAN
UNTUK MENJAWAB PERTANYAAN YANG DIAJUKAN DALAM PENELITIAN INI ADALAH A LANGKAH YANG DIPERLUKAN DALAM
MENINGKATKAN JKN DI MASA DEPAN.
REFERENSI JURNAL

1. BPS, KEMKES, BKKBN. PENETAPAN ANGKA KEMATIAN IBU INDONESIA TAHUN 2016.
JAKARTA : DIPAPARKAN PADA SEMINAR PENETAPAN ANGKA KEMATIAN IBU DI
KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA INDONESIA; 3 JUNI 2016; 2016.

2. BAPPENAS. PERATURAN MENTERI PPN/KEPALA BAPPENAS NOMOR 7 TAHUN 2018 TENTANG


KOORDINASI,PERENCANAAN, PEMANTAUAN, EVALUASI, DAN PELAPORAN PELAKSANAAN
TUJUAN PEMBANGUNAN BERKELANJU TAN. JAKARTA: BADAN PERENCANAAN
PEMBANGUNAN NASIONAL; 2018

3. BPS, KEMKES, BKKBN. PENETAPAN ANGKA KEMATIAN IBU INDONESIA TAHUN 2016.
JAKARTA : DIPAPARKAN PADA SEMINAR PENETAPAN ANGKA KEMATIAN IBU DI
KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA INDONESIA; 3 JUNI 2016; 2016.

Anda mungkin juga menyukai