Anda di halaman 1dari 16

MODUL 2

FLOWMAP (DIAGRAM
ALIR)
Tujuan Praktikum :

1 Praktikan mampu memahami pengertian 4 Praktikan mampu membuat flowmap


flowmap rancangan pengembangan sistem
informasi yang telah disusun.

2 Praktikan mampu memahami kegunaan dan 5 Pratikan mampu mengoperasikan


pedoman dalam pembuatan atau perancangan perangkat lunak (tools) pembuatan
proses flowmap flowmap

Praktikan mampu memahami fungsi dan Praktikan mampu memahami dan


3 6
kegunaan simbol – simbol yang digunakan membuat input, process, dan output
dalam flowmap. dari rancangan pengembangan
sistem informasi yang telah disusun.

2
APA YANG DIMAKSUD DENGAN
FLOWMAP ??
“ Flowmap merupakan diagram alir yang
menunjukkan arus dari dokumen, aliran data
fisis, entitas – entitas sistem informasi dan
kegiatan operasi yang berhubungan dengan
sistem informasi.

4
1. Flowmap sistem
“ Merupakan bagan yang menunjukkan alur kerja atau apa yang
sedang dikerjakan di dalam sistem secara keseluruhan dan
menjelaskan urutan dari prosedur-prosedur yang ada dalam sistem. “

2. Flowmap paperwork atau flowmap dokumen


“Menelusuri alur dari data yang ditulis melalui system. Fungsi
utamanya untuk menelusuri alur form dan laporan sistem dari satu
bagian ke bagian yang lain.“

3. Flowmap Sistematik
“Mirip Dengan Flowmap system yang Menggambarkan suatu system SEBUTKAN JENIS-JENIS
atau prosedur. FLOWMAP !!

4. Flowmap Program

“Merupakan keterangan yang lebih rinci tentang bagaimana setiap


langkah program atau prosedur dilaksanakan.“

5. Flowmap Proses

“Merupakan teknik penggambaran rekayasa industrial yang memecah


dan menganalisis langkah selanjutnya dari sebuah sistem. “
5
Mendefinisikan hubungan antara bagian (pelaku
proses), proses (manual/berbasis komputer) dan
aliran data (dalam bentuk dokumen keluaran dan
masukan).

Menggambarkan aktivitas apa saja yang sedang


berjalan.
Apa Fungsi Dari Flowmap ?
Menjabarkan aliran dokumen yang terlihat.

Menjelaskan hubungan-hubungan data dan


informasi dengan bagian-bagian dalam aktivitas
tersebut.

Sebagai tools untuk menggambarkan suatu sistem.


.

6
Flowmap digambarkan dari halaman atas ke bawah dan dari kiri ke
kanan.

Aktivitas yang digambarkan harus di definisikan secara hati – hati


dan definisi ini harus dapat dimengerti oleh pembacanya.

Kapan aktivitas dimulai dan berakhir harus ditentukan secara jelas.

Setiap langkah dari aktivitas harus diuraikan dengan Bagaimana Cara Membuat
menggunakan deskripsi kata kerja. Flowmap ?

Setiap langkah dari aktivitas harus berada pada urutan yang benar.

Lingkup dan range dari aktivitas yang sedang digambarkan harus


ditelusuri dengan hati – hati.

Gunakan simbol – simbol flowmap yang standar.


7
SIMBOL – SIMBOL FLOWMAP

8
PERBEDAAN FLOWCHART DAN FLOWMAP

“Bagan-bagan yang mempunyai


FLOWCHART
arus yang menggambarkan
langkah - langkah penyelesaian
“Penggambaran secara grafik
FLOWMAP suatu masalah “
dari langkah - langkah dan
urut-urutan prosedur dari suatu
program. “

9
CONTOH LATIHAN PRAKTIKUM
Sistem penjualan barang tunai secara langsung di ICT Shop :

1 Pembeli membawa barang – barang yang dibeli ke bagian 4 Salinan Bon dan Laporan Penjualan diserahkan
Kasir. ke Supervisor Administrasi Penjualan

2 Petugas Kasir menghitung jumlah barang yang dibeli dan 5 Supervisor Administrasi Penjualan memeriksa
membuat Bon Penjualan sebagai bukti transaksi penjualan apakah jumlah uang yang diterima sesuai
barang untuk pembeli setelah menyerahkan pembayarannya. dengan Laporan Penjualan dan Bon
Penjualannya.

Diakhir jam kerja, petugas Kasir menghitung jumlah uang Jika tidak sesuai, maka Supervisor akan
3 yang diterima dari seluruh transaksi penjualan barang dan 6 memberi paraf dan mengarsipkan Laporan dan
membuat Laporan Penjualan. Bon tersebut. Jika sesuai, Supervisor
administrasi penjualan akan mengoreksinya
sebelum memberi paraf dan mengarsipkannya.

Laporan penjualan diarsipkan oleh Supervisor bagian


7 Adiministrasi Penjualan. 11
PENYELESAIAN FLOWMAP
Daftar Entitas:

STEP 1
1. Pembeli

1
2. Kasir

3. Supervisor Administrasi
Penjualan
3

Dokumen :

STEP 2 2
1.

2.
Data barang terjual

Nilai pembayaran

3. Bon penjualan

4. Laporan penjualan

12
STEP 3
13
WAKTUNYA QUIZ
TUGAS PRAKTIKUM
THANKYOU!
Any questions?

16

Anda mungkin juga menyukai