Anda di halaman 1dari 6

PENGERTIAN BELAJAR

Pengertian Belajar

Belajar adalah cara-cara yang


digunakan untuk memahami tingkah
laku individu yang relative menetap
sebagai hasil pengalaman dan
interaksi dengan lingkungan.
Menurut Witherington dan Cronbach ( 1982 : 11 )
belajar merupakan suatu perbuatan yang di lakukan terus
menerus sepanjang hidup manusia dan sesuatu yang harus di
lakukan oleh setiap manusia, sehingga belajar adalah
memodifikasi atau memperteguh kelakuan melalui
pengalaman.
Menurut Muhibbin Syah ( 1999 : 88 ) Belajar
merupakan kegiatan berproses dan merupakan unsur yang
sangat fundamental dalam setiap penyelenggaraan jenis dan
jenjang pendidikan ini berarti bahwa berhasil atau gagalnya
pencapaian tujuan pendidikan itu amat bergantung pada proses
belajar yang di alami oleh siswa, baik ketika ia berada di
sekolah maupun di lingkungan rumah atau keluarganya
sendiri.
Metode Pembelajaran

 Metode ceramah
 Metode latihan
 Metode tanya jawab
 Metode karya wisata
 Metode demonstrasi
 Metode sosiodrama
 Metode bermain peran
 Metode diskusi
 Metode pemberian tugas dan resitasi
 Metode eksperimen
 Metode proyek
Tujuan Belajar
1. mengadakan perubahan di dalam diri antara lain
tingkah laku.
2. bertujuan mengubah kebiasaan, dari yang buruk menjadi
baik.
3. bertujuan untuk mengubah sikap dari negatif menjadi positif,
tidak hormat menjadi hormat, benci menjadi sayang, dan
sebagainya
4. untuk meningkatkan keterampilan atau kecakapan
Jenis-jenis Teori Belajar

a. Behaviorisme
b. Humanistik
c. Kognitivisme
d. Konstruktivisme

Anda mungkin juga menyukai