Anda di halaman 1dari 10

Batas Wilayah, Lanskap Iklim, Flora & Fauna

Jumlah & Kualitas penduduk, Potensi Sumber Daya


Suku Bangsa Alam
Batas Wilayah & Bentang Alam
 Batas Wilayah Benua Eropa

• Disebelah Timur Eropa terdapat Pegunungan Ural. Puncak Tertinggi dari deretan Pegunungan tersebut adalah Gunung
Elbrus(5.642m),
• Di wilayah Georgia yang merupakan Gunung Tertinggi di Eropa.
• Di benua Eropa mengalir Sungai seperti Sungai Rhein, Sungai Eibe, dan Sungai Danau di Jerman, serta Sungai
• Rhone, Sungai Garon, dan Sungai Loise di Perancis.
• Di benua Eropa ada 2 Pulau Terbesar dunia, yakni Pulau Tanah Hijau(Greeenland) di Denmark dan Pulau Inggris Raya(Great
Britain) di Inggris Pulau Tanah Hijau(Greenland) merupakan Pulau terbesar di dunia.

 Bentang Alam Benua Eropa

• Pegunungan Alpen, Pegunungan Ural, Pegunungan Kau Kasus


• Pariwisata Benua Eropa:
• Coloseum
• Menara Eifell
• Charles Bridge
• Museum Louvre
• Keukenhof
• Air Mancur Trevi
• Rijksmuseum
• Praha
• Athena
Iklim, Flora & Fauna
 Iklim

• Iklim mediternia(dengan ciri musim dingin yang sejuk dan musim panas yang kering)
Terdapat disekitar laut Tengah(Yunani, italia, portugis, spanyol, dan prancis bagian Selatan)
• Iklim basah subtropis(dengan ciri musim dingin yang lebih Panjang dengan suhu udara yang
sejuk)
Terdapat di swiss, Austria, Serbia, Macedonia.
• Iklim continental(dengan ciri curah hujan yang kurang dan suhu yang lebih sejuk)
Terdapat dibagian Tengah benua
• Iklim maritim Pantai barat
Terdapat di sepanjang Pantai barat(spanyol, bagian utara prancis, belanda, jerman) dengan ciri
curah hujan tinggi dengan suhu sejuk
• Iklim Pegunungan(dengan ciri mengalami penurunan suhu seiring dengan ketinggian tempat)
Terdapat di pegunungan alpen dan pegunungan skandinavia
Flora & Fauna
 Flora di benua eropa  Fauna di benua eropa
• tumbuhan fir • rusa kutub
• Pohon pinus • rubah
• Birch • Anjing laut chamois(rusa berbulu halus)
• Hazel • Beruang kutub
• Pohon elf • Ikan paus
• Elder • tuna
• Bech • haring
• Pohon hornbeam • snipe
• Bunga tulip • trout
• Dandelions • carpelai
• edelweiss • Bison eropa
• Jasmine • serigala
• Margarita • Kadal hijau eropa
Jumlah & Kualitas Penduduk, Suku Bangsa
 Jumlah penduduk benua eropa sebanyak 747.636.026 jiwa

 Kualitas penduduk benua eropa


Ada 4 alasan mengapa kualitas penduduk di benua eropa tinggi
1. Pesatnya perkembangan teknologi
2. Tingginya tingkat ekonomi
3. Tingkat Pendidikan Masyarakat
4. Gaya hidup yang sehat

 Beberapa universitas terkenal di benua eropa


1. Oxford University
2. Cambridge University
3. Edinburgh University
Pertanian, Perikanan, & Pertambangan
 Pertanian benua eropa
Terletak dilokasi didaerah Lembah Sungai besar, seperti Lembah Sungai Rhone dan Seine di prancis
dan Lembah Sungai Rhein di jerman. Hasilnya adalah jagung, gandum, kentang, barley, terigu,
kacang, dan tembakau. Spanyol, yunani, dan italia dikenal sebagai penghasil minyak zaitun dengan
kualitas super. Spanyol, italia, dan prancis dikenal sebagai negara penghail anggur terbaik.

 Perikanan benua eropa


4,1 juta ton produk perikanan pada tahun 2019. berupa ikan makarel, sarden, berbagai spesies tuna,
sprat, cod, kakap, kerang tiram, halibut, dan salmon.

 Pertambangan benua eropa


Hasil utamanya adalah biji besi. Terdapat ddi yunani, prancis, hungaria, serbia, dan montenegro. Batu
bara terdapat di rusia, inggris, prancis, dan jerman. Serta tembaga yang terbesar di polandia.
Credits by
- Lu’fi suci choiriyah, kelompok 2
- Queen hanifa, kelompok 2
- Humaira shaqina L., kelompok 2
- Puan aiko mahyaa, kelompok 2
- - Rifa ananda, kelompok 2
- - Clarissa fadhilah N., kelompok 2
- Azzamy syauqi, kelompok 2
- Habib diaz khaliditya, kelompok 2

Anda mungkin juga menyukai