Anda di halaman 1dari 107

1852

Majalah Youth Instructor diterbitkan pertama


kali (1852-1970)
Editor: James White
1879
Perkumpulan Orang-
Orang Muda pertama
di Hazelton, Michigan.
Dimulaikan oleh 2
orang remaja
(teenagers) Luther
Warren (14 thn) and
Harry Fenner (17 thn)
1890

Our Little Friend


Dicetak pertama kali
untuk anak-anak pada
bulan Juli dan editor
pertama adalah
W. N. Glenn
1891

Perkumpulan Pemuda
dimulai di Antigo Wisconsin
oleh Meade MacGuire
“Kita mempunyai sepasukan tentara
orang muda saat yang dapat
melakukan banyak hal
jika mereka dituntun
diarahkan dengan benar.."
E. G. W. 1892
1892
Perkumpulan Pemuda Yunior
dimulaikan di Adelaide, South
Australia oleh Pst. A.G. Daniels
1893
Pelayanan Kristen kepada Perkumpulan
Orang Muda
dimulaikan di
College View
Nebraska
oleh M.E. Kern
1894
Sunshine Bands
dimulaikan oleh
Luther Warren
di South Dakota
1899
Pekerjaan Orang-orang Muda
diorganisir di Konfrens Ohio
1903
Perkumpulan Orang Muda dimulaikan di
Jerman
1904
Buku Pedoman
Pekerjaan Orang Muda
diterbitkan
1907
Dalam sessi Rapat General Conference di
Gland Switzerland (kali pertama diadakan
diluar United States. Nama: Seventh-day
Adventist Young People's Society of
Missionary Volunteers.
Professor Kern dipilih mengepalai
departemen baru (1907-1922) dan
Matilda Erickson ditunjuk sebagai
sekretaris (1907-1920).
1908
Hari Missionary Volunteer pertama
7 Maret
1912
Meade MacGuire ditunjuk
oleh GC menjadi General
Field Secretary
1916
Sensus MV pertama dalam sejarah GMAHK

1918
1,230 Senior dan Junior Societies
24,638 anggota
1919
Mission Scouts diorganisir
oleh Arthur W. Spalding
di Tennessee
Ella Iden-Edwards menulis
buku pedoman pertama
untuk para Yunior
1920

Harriet Holt
adalah Sekretaris
untuk Yunior.
(1920-1928)
1921
Perjanjian dan Peraturan
JMV ditulis oleh
Harriet Holt dan
A.W. Spalding.
1922
Kelas-kelas Kemajuan (Progressive
Classes) diperkenalkan:
Friend (Sahabat);
Companion (Teman);
Comrade (Pemimpin); dan
Master Comrade (Pemimpin Utama)
1924
Harriet Maxon Holt
menulis dan mencetak
The Junior Manual
1927
Perkemahan mula-mula
di Starved Rock, Illinois
Camp. Theodore Lucas
(kemudian menjadi
Direktur Pemuda Dunia)
duduk di belakang
tanda.
1928
C. Lester Bond
menjadi Sekretaris
Yunior
Departemen
Pemuda GC.
(1928-1946)
1928
Kongres Pemuda Advent se-Dunia Pertama,
Chemnitz, Jerman 17-22 Juli dengan jumlah
peserta 3.000 orang muda.
1928
Perkemahan Pertama Pemuda Southern California Conference di San Gabriel, CA

Front Row: Ron McKim, Elder Arthur W. Spalding, Elder Guy Mann, and Elder Lawrence A. Skinner.
Back Row: Elder George H. Skinner (L.A. Skinners Father), Willa Steen, Camp Nurse and Camp Cook
Selama perkemahan, Arthur
Spaulding menceritakan
tentang campfire, kisah
penyelidikan awal daerah
Western (1840's), John
Fremont yang dijuluki
"Pathfinder" nama yang
sering disebut-sebut.

John C. Fremont
“the Pathfinder”
1929

Nama Pathfinder
pertama kali digunakan
dalam perkemahan
musim panas di Idyllwild,
California
1929

Buku panduan JMV


yang pertama
dicetak
1929

Wawona Camp, the oldest


continually operating summer
camp for the church is located
inside Yosemite National Park,
California. Its property is a
combination of purchased land
and property donated by Clare
Marie (Hodges) Wolfson (left)
who was the first woman to
become a Park Ranger in the
National Park Service and also
became the first camp
naturalist for Wawona Camp.
1930
Henry T. Elliot menjadi
Pemimpin Departemen Pemuda
GC. (1930- 1933)

Empat kelas pra-JMV dibentuk untuk


kelompok anak-anak yang tak terjamah—
mereka berusia 6-9: Busy Bee, Sunbeam,
Builder, and Helping Hand.
1931
D. A. Ochs
menggantikan H. T.
Eliot sebagai Associate
di Departemen ketika
Eliot menjadi Direktur
Pemuda se-Dunia saat
M. E. Kern pensiun.
1934
Alfred W. Peterson menjadi Pemimpin
Departemen Pemuda GC. (1934-1946)
1934
Kongres Pemuda Romania Pertama,
Stupini, 4-10 July. 1,300 peserta
Dr. Everett Dick, professor Sejarah di
Union College, Nebraska membentuk
Medical Cadet Corps khusus melatih
orang muda untuk wajib militer

Ini foto thn 1963 satu peleton orang muda yang masuk di Camp Doss, Grand Ledge Michigan.
Para Pelatih dideretan belakang dari kiri ke kanan, 1St. Sergeant John Ridpath, Lt. Goodall,
Colonel Clark Smith, seorang tentara tamu, Corporal Desmond Doss, CMH, Major Harry Garlick,
Captain Green, tidak diketahui, dan Sergeant Major Don Weatherall.
1938

Buku Panduan Master Buku panduan JMV


Comrade dicetak direvisi dan dicetak.
1942
Henry T. Bergh menulis dan
pertama kali menggunakan
bahan-bahan untuk sebuah
klub yang disebut
"Trailblazers".
Laurence Skinner
memperkenalkannya di
Pacific Northwest.
1943
Dua Asisten Sekretaris
Departemen Pemuda GC
bergabung dengan tim
tahun 1943.

Denton E. Rebok and E. W. Dunbar.


Mereka melayani dari tahun 1943-1946.
1944

Junior Missionary
Handbook direvisi
kembali dan beberapa
kepahaman
ditambahkan kedalam
program.
1946

E. W. Dunbar General
Secretary GC MV
Department. (1946-
1955)
Logo Pathfinder
Club dirancang oleh
John H. Hancock
1947

Laurence A. Skinner
Associate Secretary
GC MV Department
(1947-1950)
Ketika Laurence A. Skinner menggabungkan
kedalam tim Eldine W. Dunbar dan Theodore E.
Lucas di Departemen Pemuda General
Conference – ketiga orang tersebut bekerja
bersama mencari jalan agar program Pemuda
Junior menjadi lebih aktif lagi sebagai program
yang berpusat kepada Yesus.
Share Your Faith
(Bagikan Imanmu)
Slogan yang didengung-
dengungkan yang
menantang untuk
bagikan iman mereka.
Konfrens California Selatan
dibawah kepemimpinan Miller
Brocket menjadi konfrens
pertama yang mensponsori
Pathfinder di Glendale
bersama Lawrence Paulson
sebagai Direktur. Dalam
setahun, 150 anggota baru
ditambahkan. Paulson
melanjutkan kepeimpinan
Pathfinder selama hidupnya
dan menyiapkan pelatihan
L. Paulson (circa 1931)
kepemimpinan di seluruh
Amerika Utara.
1948
Henry Bergh menulis lagu yang diberi judul "Pathfinders"
Henry Bergh diminta oleh John Hancock untuk menulis
lagu untuk Pathfinder Club. Henry bukanlah seorang
ahli musik, tetapi sementara dalam perjalanan untuk
berkhotbah disebuah gereja Sabat pagi, mendapati
dirinya menyusun kalimat seperti puisi. Ia berhenti di tepi
jalan, mengambil buku nota kecil dibelakang Alkitabnya
dan menuliskan kata-kata yang ia baru ucapkan.
Dalam perjalanan pulang hari itu, ia sadar ia sementara
bersiul dgn nada yang tidak diketahuinya. Ketika
dicocokkan dengan kalimat yang ia tulis tadi, rupnya
sangat cocok. Lalu ia bertanya kepada Wayne Hooper
seorang ahli musik dan komposer terkenal untuk
membuat perbaikan atau modifikasi atas lagu itu.
Hooper mengembalikan dengan tanpa perubahan
apapun. Bergh tahu bahwa Allah memberikan
kepadanya lagu Pathfinder.
Henry & Miriam Bergh bersama Directur Pathfinder se-Dunia Robert Holbrook
(center) dan Sejarawan Pathfinder, Arnold and DixiePlata.
1950

Laurence A.
Skinner World
Pathfinder Leader
(1950-1963)
1951
Comrade diubah menjadi Guide

Pin-pin ini menujukkan perubahan dari


pin Comrade menjadi Guide

Master Comrade juga diubah menjadi Master Guide.


Master Comrade Manual and the JMV
Handbook were revised
1952

Youth Instructor
merayakan ulang
tahun seabad
(Centennial Year)
1953

"South Lancaster Pathfinders proud of their


kitchen rack made with lashings learned during
the first Camporee ever."
1954

E.L. Minchin Associate


MV Secretary of the
General Conference
1956

First Pathfinder Club in South America


Miraflores Church in Lima Peru introduced the
Spanish name of "Conquistadores" Nereida de
Ruiz – Director

Seen here in the 2005 South American Camporee with the Pathfinder Historian Dixie and Arnold Plata on the left
and the Holbrooks on the right.
1957

50th MV Anniversary Celebration on July 13th


1958

Clark Smith Associate


MV Secretary of the
General Conference
Silver Award
(penghargaan Perak)
dikembangkan oleh L.A.
Skinner, yang
menantang Pemuda
Advent menjadi yang
terbaik dalam kebugaran
fisik demikian juga
budaya dan kerohanian
yang terbaik.
Kelas-kelas lanjutan ditambahkan:
Trail Friend

Frontier Companion

Pioneer Explorer

dan
Wilderness Guide
1959
Gold Award
(penghargaan Emas)
dikembangkan oleh
L.A. Skinner

Lanjutan dan
menantang meraih
standard tertinggi
untuk Orang muda
usia Akademi / SMA.
1961

Milton E. Kern died on


December 22nd
1962
Pathfinder Staff Training
Course direvisi dengan
edisi baru untuk 60 jam.
10 jam untuk keenam area:
Basic Leadership, Club
Administration, Drill &
Ceremonies, Field Games,
MV Honors and Nature &
Camping
Pathfinder Field Guide
dicetak
1963

John H.
Hancock was
elected
World
Pathfinder
Director (1963-
1970)
1965
JMV Handbook was combined
with Master Guide Manual to
become the MV Handbook

Eager Beaver Program began


1966
Pioneer class added
(changed to Ranger
in 1970)
40th Anniversary of MV Camping.
1967

Charles D.
Martin Associate
MV Secretary of
the General
Conference
(1967- 1976)
1969

World Youth
Congress July 22-26
Hallenstadion, Zurich
Switzerland
1970

• Leo Ranzolin terpilih


Direktur Pathfinder se-Dunia
(1970-1980)
• John H. Hancock terpilih
Direktur Pemuda se-Dunia
(1970-1980)
• Jan S. Doward Assisten
Direktur Departemen
Pemuda General
Conference (1970-1980)
Pioneer class changed to Ranger
1971

Pathfinder Silver Anniversary celebrated


from 1971-1975
1974

First SAUM (Singapore Asia Union Mission)


Pathfinder Camporee in Phuket, Thailand
1975
1st South Pacific Division Camporee January 1-6
Harramundi, Sydney, Australia

Leo Ranzolin presents


Silver Awards
for Excellence to
2 participants at the
Camporee.
Richard Barron Associate MV
Secretary of the General
Conference

Desmond Hills Associate


MV Secretary of the
General Conference
1977

2nd Northern Europe-West Africa


Camporee July 19-25 Kallioniemen,
Finland

Club members demonstrate


their draw bridge for World
Pathfinder Leader,
Leo Ranzolin at the Finland
camporee
1978
2nd Southern Asia Division-wide Camporee
November 4-8 Bangalore, India

Leo Ranzolin with Pathfinders at the 2nd Camporee in the Southern Asia Division.
1979
Missionary Volunteers menjadi Adventist
Youth (MV diubah menjadi AY)
Pemuda Missionary Advent menjadi Pemuda Advent

Junior Missionary Volunteers menjadi


Adventist Junior Youth (JMV became AJY)
Pemuda Missionary Junior menjadi Pemuda Advent Junior
1980
Leo Ranzolin was elected World Youth Director (1980-1985)

New Adventist Youth Leader Logo Accepted


1981

Buku Lagu khusus


Pathfinder dicetak
digunakan di setiap
acara Pathfinder
1982

Logo Dunia MV digantikan oleh Dunia Pathfinder


1982

Program Voyager / Penjelajah ditambahkan


1985

Pathfinder Adventurer For Christ


Program Gold & Silver by Paul Debooy
1986

Malcolm Allen
terpilih sebagai
Direktur
Pathfinder se-
Dunia (1986-
1996)
40th Anniversary of Pathfindering
(Celebrated from 1986-1990)
1990

The Adventurer Program was officially accepted


1991

Pathfinder Leadership Award Manual was published.


1993
1993

The Eager Beaver Program was revised and re-piloted.


1994

Buku Panduan Adventurer dicetak. (NAD)


1994

"Dare to Care"
International Pathfinder
Camporee August 2-6 2nd South America Division
Pathfinder Camporee "On the
Trail of the Pioneers"
January 10-16 Ponta Grossa,
Brazil
1994

Dana Pridie, First Pathfinder Club Director in


Romania
1995
Youth Department was re-organized as a
General Conference Department.

Back Row: Richard Barron, Baraka Muganda, David Wong, Malcolm Allen
Front row: Leona Ganson, Betty Brooks, Lois Covarrubias, Elsie Russell
1997

Robert Holbrook was elected as


World Pathfinder Director (1997 - 2005)
Perkemahan dua Divisi di Sumber Wekas - Jawa Timur
Pathfinder Pioneer -
Lawrence Paulson
meninggal dunia
1998

Alfredo Garcia-Marenko Associate for


Senior Youth at the General Conference
1998

1st South America Division


Master Guide Camporee
January 13-17 Pucon, Chile

1st North America Division 2nd Inter-America Division


Master Guide Convention Pathfinder Camporee
February 11-19 Los Angeles, Ca August 4-8 Carlina, Puerto Rico
1999

Kampore Internasional
“Discover the Power”
Oshkosh, WI
2001

John Hancock, Direktur


Pathfinder se-Dunia ke-2
dan Direktur Pemuda
Advent se-Dunia ke-6,
meninggal pada tanggal
22 Februari
2002

Laurence Skinner,
Direktur Pathfinder
se-Dunia Pertama
meninggal pada
tanggal 10 Juli
2004

Revisi Gold and Silver Awards diperkenalkan


2004

Southeastern California . 1st West African Division Camporee,


Conference merayakan 50th Lome, Togo.
Camporee
2005

3rd South America Division Camporee, "Fountain of Hope"


2005

Foto udara lokasi kampore di Brazil


Pathfinder Brazil mengatur tenda-tenda mereka sehingga
mempunyai pemandangan yang menarik.
Foto bersama saat Camporee adalah Jose
Maria Silva, Direktur SAD Camporee ke-2,
Claudio Belz, Direktur SAD Camporee ke-1, dan
Erton Kohler, Direktur ke-3.
2006

Anda mungkin juga menyukai