Anda di halaman 1dari 7

Model-model

Pembelajaran
Dani Rizal Wibowo
21.0305.0036

PAGE 1
Model Pembelajaran
 Pengertian:
“Model pembelajaran diartikan sebagai prosedur sistematis dalam
mengorganisasi-kan pengalaman belajar untuk mencapai tujuan belajar.”
(Megasari Rizza & Mintarti Sri Umi & Handayani Sri, 2020)

 Ciri-ciri:
1. Mempunyai misi atau tujuan pendidikan tertentu
2. Dapat dijadikan pedoman untuk perbaikan kegiatan belajar mengajar di kelas.
3. Memiliki bagian–bagian model yang dinamakan: (1) syntax (sintak), (2) ada prinsip– prinsip reaksi, (3)
sistem sosial, dan (4) sistem pendukung. Keempat bagian tersebut merupakan pedoman praktis bila
guru akan melaksanakan suatu model pembelajaran.
4. Memiliki dampak sebagai akibat terapan model pembelajaran. Dampak tersebut meliputi : hasil
belajar yang dapat diukur dan hasil belajar jangka panjang.
5. Membuat persipan mengajar (desain instruksional) dengan pedoman model pembelajaran yang
dipilihnya.
PAGE 2
Pengertian
Model
Pembelajaran
 Model pembelajaran kontekstual merupakan proses Kontekstual
pembelajaran yang holistik dan bertujuan membantu
siswa untuk memahami makna materi ajar dan
mengaitkannya dengan konteks kehidupan mereka
(CTL)
sehari-hari (Nurdyansyah & Fahyuni, 2016).
(Contextual Teaching & Learning)

PAGE 3
Ciri-ciri
Ciri khas CTL ditandai oleh tujuh komponen utama, yaitu:
 1) Constructivism;
 2) Inkuiri;
 3) Questioning;
 4) Learning Community;
 5) Modelling;
 6) Reflection; dan
 7) Authentic Assessment.
(Nurhadi, 2002)

First Skill PAGE 4


Second Skill Third Skill Conclusion
Mengembangkan pemikiran siswa untuk melakukan kegiatan belajar lebih
bermakna dengan cara bekerja sendiri, menemukan sendiri, dan mengkon-
struksi pengetahuan dan keterampilan baru siswa

Melaksanakan kegiatan inkuiri untuk semua topik yang diajarkan.

Mengembangkan sifat ingin tahu melalui pertanyaan-pertanyaan.

Langkah-Langkah Menciptakan masyarakat belajar, seperti melalui kegiatan kelompok

Pelaksanaan berdiskusi, tanya jawab, dan lain sebagainya.

Model CTL Menghadirkan contoh pembelajaran melalui ilustrasi, model, bahkan media
yang sebenarnya

6 Membiasakan anak melakukan refleksi setiap kegiatan pembelajaran yang


telah dilakukan.

7
Second Skill
Melakukan penilaian secara objektif, yaitu menilai kemampuan yang sebe-
narnya pada setiap siswa.

PAGE 5
First Skill Third Skill Conclusion
Contoh Penerapan CTL:
 Kegiatan mengamati tumbuhan secara
berkelompok, kemudian siswa
mendeskripsikan apa yang mereka amati
dalam bentuk presentasi.

 Guru membentuk kelompok siswa secara


heterogen. Guru memberikan
pertanyaan “kenapa bisa terjadi hujan?”,
yang kemudian siswa berinisiatif mencari
tahu jawaban dari pertanyaan tersebut
dengan berbagai metode seperti
wawancara, mencari referensi, dsb.

Third Skill PAGE 6


First Skill Second Skill Conclusion
Terima Kasih
Semoga Bermanfaat <3

PAGE 7

Anda mungkin juga menyukai