Anda di halaman 1dari 18

P3A

Teknik Blogging
Pinkan Astina Hermawan-2070750077
Micha Angelia Loing-2070750103
Stefanus Julio Lumban Tobing-
2070750104
1 Seputar Blogging

2 Teknik Blogging

3 Langkah-Langkah membuat blog

4 Pro dan Kontra Blogging


Seputar Blogging (general)

Apa itu Blog? Apa itu Blogging?


Merupakan cara untuk
Bentuk aplikasi web mengkomunikasikan
yang berupa tulisan- sebuah ide atau
tulisan pada sebuah gagasan yang di-
halaman web. Blogger tuangkan ke dalam
Blog
Orang yang membuat
Blog
Manfaat Blogging

Catatan diri/ Life Blog

untuk sarana
melatih kita dalam untuk memband- Membagikan Infor-
menulis dan ingkan pendapat atau masi-informasi
menggunakan pengetahuan di mata
pendapat secara menarik
umum
tertulis
Teknik Blogging
Bagaimana kita bisa membuat sebuah blog yang baik ?

Menentukan Topik
• Populer dan efektif, dimana blog yang kita tulis meman-
faatkan acara yang sedang tren, budaya pop, dan berita. Dan
kita juga harus memeriksa persaingan dan mengikuti
perkembangan in-dustry.

• Blog yang kita tulis harus lebih berisi tentang informasi


dibandingkan dengan mempromosikan, selain informatif, blog
juga
ditulis dengan tujuan menghibur dan menggunakan bahasa
informal.

Contoh topik : Membahas topik tentang berita atau informasi,


di dalam blog harus menyajikan sebuah fakta yang valid dengan
keunikan di dalamnya dan janganlah memberikan informasi palsu. https://www.hubunganinternasional.id/main/blog/69?
title=Memudarnya+Supremasi+Barat+di+Tengah+Kebangkitan+As
Topik ini pun, dapat mengedukasi atau memberikan sumbangan ia

pengetahuan kepada pembaca, sehingga hal inilah yang menjadikan


topic ini banyak di kunjungi para pembaca.
Teknik Blogging
Bagaimana kita bisa membuat sebuah blog yang baik ?

Memahami SEO
• SEO atau Search Engine Optimization merupakan sebuah
proses pengoptimalan website, dimana seluruh konten yang
ada di dalamnya berdasarkan algoritma mesin pencari untuk
mendapatkan sebuah kuantitas dan kualitas trafik
sebanyak-banyaknya dari mesin pencari.

Dasar-Dasar SEO
Riset dan penggunaan keyword

Konten yang original dan berkualitas

Link building atau backlink

Internal dan external links


Teknik Blogging
Bagaimana kita bisa membuat sebuah blog yang baik ?

3. Custom Domain atau Domain Pribadi

Dalam membuat blog, kita juga perlu menentukan nama domain yang
tepat dan memastikan platform apa yang akan dipakai. Seperti halnya
blogspot, wordpress.com, dimana kedua domain tersebut bisa kita
dapatkan secara gratis dan kita tidak perlu memikirkan modal awal
dalam pembuatan blog. Jika kita ingin membuat nama domain prib-
adi,
seperti .com , .net , .info kita harus menentukan modal awal yang
akan kita keluarkan dan dengan nama domain pribadi ini dapat lebih
mempermudah langkah kita untuk menghasilkan uang di blog kita atau
personal branding.
Teknik Blogging
Bagaimana kita bisa membuat sebuah blog yang baik ?

5. Engagement

Salah satu teknik blogging yang penting untuk


mengembangkan blog kita adalah dengan banyak-
banyak membaca postingan-postingan lainnya,
rajin berkomentar dan rajin membalas komentar
pengunjung di blog kita, aktif di forum dan media
sosial, aktif menulis di blog, aktif membagikan
tulisan kita kepada teman-teman. Hal ini sangatlah
membantu kita perlahan untuk menjadi blogger yang
sukses dan kreatif.
Teknik Blogging
Bagaimana kita bisa membuat sebuah blog yang baik ?

4. Online presence

Menautkan artikel yang baru ditulis di blog kepada me-


dia sosial, seperti Facebook
atau twitter dan secara otomatis artikel
yang telah kita tulis tersebut masuk ke
dalam dua akun media sosial kita. Hal ini
berguna untuk menghimpun para pembaca mengun-
jungi blog yang kita miliki.
Teknik Blogging
Bagaimana kita bisa membuat sebuah blog yang baik ?
6. Mengklasifikasikan tulisan berdasarkan
kategori
Kategori dibuat untuk memudahkan para
pembaca untuk mencari artikel yang
mereka butuhkan. Maka sebagai blogger,
perlu untuk membuat kategori-kategori di Your Picture Here
menu navigasi blog yang kita miliki.
Memastikan setiap tulisan yang kita tulis
sesuai dengan kategori yang telah dibuat.
Tempat yang biasanya digunakan untuk
menempatkan menu kategori tersebut
adalah di bagian atas di bawah judul blog
dan di bagian sidebar.
Teknik Blogging
Bagaimana kita bisa membuat sebuah blog yang baik ?

7. Mempromosikan blog

Dengan mempromosikan blog yang kita miliki, tidak menutup


kemungkinan kita untuk popular. Mulailah mempromosikan blog
di
forum atau kolom komentar blog lainnya dan hal ini juga sangat
berguna untuk menambah relasi kita kepada blogger lainnya.
Mereka kemungkinan besar juga akan melakukan kunjungan
balik ke blog kita sehingga dapat dikatakan kita memiliki
pembaca setia sekaligus teman.
Seputar Blogging : Cara membuat Blog
Apa itu Wordpress?

• WordPress adalah sebuah aplikasi open source berbasis CMS (Content


Management System) yang cukup populer karena kemampuan dalam
memodifikasi sesuai kebutuhan penggunanya.
• WordPress dibangun pada tahun 2003 ketika Mike Little dan Matt Mul-
lenweg sedang dalam proyek membuat b2/cafelog. Mereka memerlukan
website yang elegan dan memiliki arsitektur yang cukup baik untuk
mempublish sesuatu.
• WordPress dibangun dengan bahasa pemrograman PHP dan database
MySQ. Saat ini WordPress dibawah lisensi General Public License (G-
PLv2).
Seputar Blogging :Cara Membuat Blog
Adapun Yang menjadi kelebihan Wordpress:
5. Manage on the go
Dapat dikelola dengan mudah
1. Customizable designs
kapanpun, dimanapun, dan keadaan
Memiliki tampilan yang mudah dipahami
apapun.
banyak orang dengan ratusan tema baik
6. High security
grafis ataupun berbayar yang dapat
Keamanan wordpress terjamin
diperoleh. Selain itu, elemen-elemen
dengan sistem keamanan yang baik.
yang ada di website bisa di kustome.
7. Powerfull media management
2. SEO friendly
Menunjang pengelolaan gambar dan
Menjadi salah satu content management
foto langsung di wordpress atau
system yang komplit, dimana di halaman
menggunakan plugin tambahan
pertama search engine, telah tersedia
sehingga
plugin wordpress untuk menangani SEO
tampilan lebih menarik.
3. Responsive mobile sites
8. Easy and accessible
Wordpress saat ini dituntut untuk dapat
Keunggulan ini merupakan mudah
diakses via mobile sehingga website
digunakan, mudah diakses, user
harus responsive dan harus mengikuti
friendly dan mudah dikelola, sehingga
bentuk screen mobile jika diakses.
orang
4. High performance
awam pun mudah memahami
Memiliki beberapa plugin untuk memper-
cepat loading website dan meningkatkan
performa website.
Langkah-Langkah membuat Blog
Menggunakan Wordpress

Pertama, melalui localhost. Jadi kamu bisa instal langsung


di laptop. Apabila blog sudah jadi, bisa langsung dipin-
dahkan ke hosting. Berikut ini merupakan langkah-langkah
yang dapat dilakukan :

a. Download File WordPress


b. Persiapkan Database
c. Taruh di Web Server
d. Akses WordPress
e. Lakukan Pengelolaan WordPress
Langkah-Langkah membuat Blog
Menggunakan Wordpress
Kedua, kamu bisa membuat blog di WordPress melalui Softaculous
Apps Installer. Cara kedua ini dapat dilakukan setelah memiliki
domain dan hosting.
a. Memiliki Domain dan Hosting
Hal pertama yang harus dilakukan adalah
pastikan memiliki hosting dan domain terlebih
dahulu
b. Melakukan Instalasi via Softaculous
Kemudian saatnya melakukan instalasi via Soft-
aculous. Silakan masuk cPanel Hosting kemu-
dian cari Softaculous Apps Installer. Tunggu
sebentar hingga diarahkan ke dashboard softacu-
lous. Coba tulis “wordpress” pada kolom pencar-
ian dan klik “wordpress”.
Saatnya klik Install Now dan isi beberapa kon-
figurasi dari mulai memilih domain, nama web-
site, username dan password wordpress, tulis
email admin, memilih bahasa yang digunakan
hingga mengaktifkan backup. Jika sudah klik In-
Langkah-Langkah membuat Blog
Menggunakan Blogger

Berikut merupakan langkah-langkah yang da-


pat dilakukan dalam pembuatan blog melalui
platform blogger :
• Buka halaman web blogger.com, kemudian login
menggunakan akun google.
• Isi data dan informasi yang diminta lalu klik tombol next
step. Lakukan konfirmasi sesuai yang diminta, kemudian
verifikasi dengan nomor ponsel.
• Kembali ke blogger.com dan login dengan akun yang baru
saja dibuat.
• Setelah masuk ke blogger.com, temukan menu blog baru
dan klik, langkah ini sudah memasuki tahap pembuatan
blog.
• Isi judul dengan judul apapun sesuai dengan konsep blog
yang ingin dibuat kemudian masukkan alamat blog yang
nantinya menjadi tujuan para pengunjung.
• Pilih nama yang menarik dan mudah diingat
• Pilih template yang tersedia di dalam kolom dan tutup
dengan klik “Buat Blog”
• Selesai. Blog telah selesai dan untuk akses dashboard, klik
judul blog
Pro Kontra
Memakan waktu
Bagus untuk SEO

Selalu membutuhkan
Menjaga komunikasi
Your Picture Here ide-ide baru
dengan pelanggan

Membangun hubungan
dengan pelanggan Pembayaran yang ditunda

Hanya dengan blogging


Hasilkan pendapatan tidak akan menghasilkan
alternatif pendapat
Thank you

Anda mungkin juga menyukai