Anda di halaman 1dari 40

DESEMBER 09 10 16 17 23 24

JANUARI 06 07
FPB DAN KPK
Cara pemfaktoran:

TIPS : Ciri soal untuk FPB berupa pembagian rata dan untuk KPK berupa kapan sesuatu
kejadian terjadi secara bersama.
Contoh Soal
1 Ibu membeli 30 kue kacang dan 50 kue keju.
Kedua jenis kue tersebut akandiletakkan
2 Pak Edo memiliki 2 petak sawah. Petak pertama
ditanami padi dan petak keduaditanami jagung. Pak Edo
kedalam kotak. Setiap kotak berisi kue yang memanen padi setiap 120 hari dan memanen jagung
sama banyak untuksetiap jenis. Berapa kotak setiap 90 hari. Hari ini pak Edo panen padi dan jagung
paling banyak yang harus disediakan ibu …. bersama, hari ke berapakah Pak Edo akan panen padi
dan jagung bersama lagi ….
a. 20
b. 10 a. 240
c. 30 b. 360
d. 15 c. 460
e. 25 d. 330
e. 260
BARISAN
Contoh Soal
1 Dalam suatu gedung pertunjukkan disusun kursi
dengan baris paling depan terdiri dari 12 kursi,
2 Suatu spesies bakteri melakukan pembelahan diri
jadi dua untuk setiap detik. Apabila di awal terdapat
baris kedua berisi 14 kursi, baris ketiga berisi 16 lima bakteri, berapa waktu yang dibutuhkan agar
kursi, dan seterusnya. Banyaknya kursi pada baris pembelahan tersebut menjadi 320 bakteri?
ke-20 adalah …
a. 5
a. 50 b. 8
b. 40 c. 6
c. 60 d. 9
d. 30 e. 7
e. 70
STATISTIKA
CONTOH:
SOAL BAPPENAS 2022
Seorang siswa terpandai mendapat nilai try out (TO)
berturut-turut 78, 86, 88, 91. Berapa nilai TO
selanjutnya (kelima) yang harus diperoleh agar rata-
rata try out 85?
a.80
b.85
c.82
d.86
e.84

Jumlah seluruh nilai data = rata-rata x banyak data


PECAHAN
2 Variabel 3 Variabel
TIPS
 Visualisasikan pernyataan
dalam soal menjadi
diagram.

 Hati-hati dengan bagian


irisan.
Contoh Soal
SOAL TPA UNAIR 2021 Suatu kelas terdiri dari 48 anak. Dari seluruh anak yang
1 Bu Ratna mendata karyawannya yang mengikuti 2 mengikuti kegiatan ekstrakulikuler, tercatat 20 anak
pelatihan komunikasi dan pelatihan pelayanan prima. mengikuti ekstra kesenian, 25 anak mengikuti ekstra
Jumlah yang mengikuti pelatihan komunikasi 75 dan olahraga, 12 anak mengikuti ekstra pramuka, 10 anak
pelatihan pelayanan prima 65 orang. Sebanyak 50 mengikuti ekstra kesenian dan olahraga, 5 anak
mengikuti ekstra kesenian dan pramuka, serta 6 anak
orang mengikuti kedua pelatihan dan sebanyak 35
mengikuti ekstra olahraga dan pramuka. Jika hanya
belum mengikuti kedua pelatihan. Berapakah jumlah
terdapat 2 anak yang mengikuti ketiga kegiatan
seluruh karyawan bu ratna ?
ekstrakulikuler, maka jumlah anak yang tidak mengikuti
a. 115 kegiatan ekstrakulikuler adalah ...
b. 125 a.6
c. 135 b.10
d. 175 c.12
e. 140 d.38
BANGUN DATAR
BANGUN RUANG
Contoh Soal
1 SOAL BAPPENAS 2022
Seorang pekerja mengecat tembok yang
2 SOAL BAPPENAS 2022
Sebuah kubus yang panjang rusuk-rusuknya
tingginya 3 m, dan telah sepertiga selesai jika dia masing-masing 8 dm dibelah belah menjadi 8 kubus
selanjutnya mengecat tembok 10 m lagi, dia akan sama besarnya. Berapa dm kah jumlah panjang
telah tiga perempat selesai. Berapa meterkah rusuk-rusuk kedelapan kubus itu?
panjang tembok itu? a.480
a.12 b.384
b.10 c.288
c.9 d.192
d.8 e.96
e.6
PELUANG
PERMUTASI DAN KOMBINASI
Contoh Soal
LATIHAN SIMAK UI
1 2 Dalam suatu rapat yang dihadiri oleh 36 orang. Ada
berapa cara jabat tangan yang mungkin terjadi, jika
setiap orang harus berjabat tangan setelah rapat
selesai?
a.34 cara
b.72 cara
c.120 cara
d.630 cara
e.1260 cara
SOAL NO. 1 EASY SIMAK UI, 2023

Di dalam sebuah kotak kue, ¾ dari kue tersebut berisi kacang dan 1/3 dari kue tersebut berisi kacang dan
buah. Berapa fraksi kue tersebut yang berisi kacang tetapi tidak ada buah?

a. 7/12
b. 5/12
c. ¼
d. ½
e. 5/6
SOAL NO. 2 EASY SIMAK UI, 2023

Di sebuah kelas, 10 siswa diminta untuk memilih ketua kelas, wakil, dan sekertaris. Jika tidak ada orang
yang dapat menempati lebih dari satu jabatan, dalam berapa cara hal ini dapat dilakukan?

a. 2880
b. 720
c. 1440
d. 360
e. 180
SOAL NO. 3 EASY SIMAK UI, 2023

AC dan DE adalah garis yang sejajar. Jika AC = 12, DE = 8 dan AD = 2,


panjang AB adalah …

a. 2
b. 3
c. 4
d. 5
e. 6
SOAL NO. 4 EASY SIMAK UI, 2023

Nilai x pada gambar di atas adalah …

a. 5
b. 30
c. 10
d. 20
e. 25
SOAL NO. 5 EASY SIMAK UI, 2023

Rata-rata dari 13 angka adalah 70. apabila rata-rata 10 angka dari 13 angka tersebut adalah 90, maka rata-
rata dari 3 angka sisanya adalah …

a. 5/3
b. 10/3
c. 30
d. 70
e. 90
SOAL NO. 6 EASY SIMAK UI, 2023

Jika AB dan BC memiliki Panjang yang sama, nilai x adalah ?

a. 50
b. 60
c. 70
d. 80
e. 90
SOAL NO. 7 EASY SIMAK UI, 2023

Berapa Panjang sisi HI ?

a. 4
b. 2
c. 10
d. 14
e. 7
SOAL NO. 8 EASY SIMAK UI, 2023

Pada gambar, ABCD adalah persegi, dan OB adalah jari-jari lingkaran. Jika BC adalah garis singgung
lingkaran dan PC=2, maka luas persegi tersebut adalah …

a. 42
b. 20
c. 16
d. 25
e. 12
SOAL NO. 9 EASY SIMAK UI, 2022

Pada barisan tertentu, suku didefinisikan dengan rumus untuk setiap bilangan bulat Jika , berapa jumlah
75 suku pertama barisan tersebut?

a. 10.150
b. 15.375
c. 12.500
d. 13.950
e. 11.375
SOAL NO. 10 EASY TKA UNPAD

Diketahui: A = (15, 18, 18, 25)


Kolom A = Median data A
Kolom B = Modus data A

a. Jika perhitungan di kolom A lebih besar dibandingkan kolom B


b. Jika perhitungan di kolom B lebih besar dibandingkan kolom A
c. Jika kedua hitungan bernilai sama
d. Jika jawaban tidak dapat ditentukan berdasarkan informasi yang diberikan
S O A L N O . 11 MEDIUM SIMAK UI, 2023

Palindrom adalah bilangan yang jika dilihat dari depan maupun dari belakang akan menghasilkan
bilangan yang sama, contohnya 101. Ada berapa Palindrom yang ditemukan dari format tahun YYYY
sejak Indonesia merdeka hingga tahun 2023?

a. 0
b. 1
c. 2
d. 3
e. 4
SOAL NO. 12 MEDIUM SIMAK UI, 2023

Jika kotak susu kedelai dengan ukuran 4 inchi x 2 inchi x 8 inchi berisi setengah penuh dituangkan ke dalam
gelas silindris bundar yang tepat dengan jari-jari 2 inchi, berapa inchi tinggi susu kedelai yang akan dicapai?
(asumsikan bahwa kapasitas gelas lebih besar dari volume susu kedelai)

a. 8

b. 16
SOAL NO. 13 MEDIUM SIMAK UI, 2023

Seorang manajer akan membentuk tim yang beranggotakan 6 orang untuk mengerjakan suatu proyek. Dari 11
kandidat yang ada telah terpilih 3 orang. Dalam memilih 3 anggota lainnya, berapa banyak kombinasi berbeda
3 kandidat tersisa yang harus dipilih ?

a. 6
b. 120
c. 24
d. 462
e. 56
SOAL NO. 14 MEDIUM SIMAK UI, 2023

Jika nilai rata-rata dari 5 bilangan berurutan adalah 60, maka rasio angka terbesar dan terkecil adalah …
SOAL NO. 15 MEDIUM SIMAK UI, 2022

Diberika 3 buah segitiga sama sisi seperti pada gambar, berapa jarak A ke E jika Panjang sisi segitiga
adalah ?
SOAL NO. 16 MEDIUM SIMAK UI, 2022

Dalam sebuah wadah terdapat 5 kelereng merah dan 4 kelereng putih. Jika setiap pengambilan hanya
diperbolehkan 3 buah kelereng, maka peluang terambilnya 2 kelereng putih dan 1 kelereng merah
adalah …

a. 9/14
b. 13/14
c. 5/14
d. 11/14
e. 7/14
SOAL NO. 17 MEDIUM TPA UDAYANA
SOAL NO. 18 MEDIUMTKA UNPAD

Diketahui: Sebuah koin lima ratus rupiah dengan sisi angka dan garuda dilempar 3x
Kolom A = Jumlah kemungkinan munculnya 2x sisi angka
Kolom B = Jumlah kemungkinan munculnya satu kali sisi garuda

a. Jika perhitungan di kolom A lebih besar dibandingkan kolom B


b. Jika perhitungan di kolom B lebih besar dibandingkan kolom A
c. Jika kedua hitungan bernilai sama
d. Jika jawaban tidak dapat ditentukan berdasarkan informasi yang diberikan
SOAL NO. 19 MEDIUMTPA UNDIP

Dari 132 SKS yang sudah diraihnya, seorang mahasiswa mempunyai IP kumulatif 3,20. Mahasiswa
tersebut masih harus menyelesaikan skripsi yang mempunyai bobot 8 SKS untuk meraih gelar sarjaba.
Berapakah IP terakhir mahasiswa tersebut bila skripsinya memperoleh nilai A?

a. 3,24
b. 3,23
c. 3,26
d. 3,30
e. 3,22
SOAL NO. 20 MEDIUM TPA BAPPENAS, 2022

Diketahui skala suatu peta 1: 1000. Suatu daerah pada peta berbentuk persegi panjang dengan ukuran 4 cm
x 3 cm. Luas daerah sebenarnya adalah ….. m2

a. 12
b. 120
c. 1200
d. 12000
e. 120000
SOAL NO. 21 HARD SIMAK UI, 2023

Diberikan sebuah lingkaran dengan persamaan . Luas segitiga sama sisi OAB jika segitiga tersebut
adalah …
SOAL NO. 22 HARD SIMAK UI, 2022

Sebuah persegi AFED berada di dalam segitiga ABC seperti pada gambar. Jika AC = 3 dan BC = 5,
maka keliling persegi dan luas segitiga CDE adalah …

a. dan
b. dan
c. dan
d. dan
e. dan
SOAL NO. 23 HARD SIMAK UI, 2023

Diberika 5 buah segitiga sama sisi seperti pada gambar, berapa jarak D ke E jika Panjang sisi segitiga
adalah ?

E F G

A B C D
SOAL NO. 24 HARD SIMAK UI, 2021

Diketahui rata-rata pendapatan bulanan P dan Q adalah Rp 5.050.000,00. Rata-rata pendapatan bulanan Q
dan R adalah Rp 6.250.000,00 dan rata-rata pendapatan bulanan P dan R adalah Rp 5.200.000,00.
Pendapatan bulanan P adalah …

a. Rp 5.000.000,00
b. Rp 4.000.000,00
c. Rp 5.050.000,00
d. Rp 3.500.000,00
e. Rp 4.050.000,00
SOAL NO. 25 HARD SIMAK UI, 2021

Sebuah cone eskrim berbentuk kerucut seperti pada gambar. Jika bulatan eskrim yang berbentuk bola
dengan volme 66 diletakkan diatas cone tersebut kemudian meleleh sehingga memenuhi cone tanpa ada
yang tumpah, berapakah jari-jari cone tersebut jika h = 7 cm …

a. 5 cm
b. 6 cm
c. 2 cm
d. 3 cm
e. 4 cm
QUIZZ POLLING
Pertambahan penduduk desa A meningkat 10% setiap
1 20 tahun. Jika tahun 1975 jumlah penduduk adalah 3
2000 orang, mana yang paling mendekati populasi
Desa A pada tahun 2015 ? Jika X rupiah dibagi merata untuk n orang, setiap orang akan
a.2400 memperoleh bagian Rp60.000,00. Jika seorang lain bergabung
b.2420 oada kelompok di atas dan jika X rupiah itu dibagi merata untuk
c.2600 mereka, setiap orang sekarang menerima Rp50.000,00. Berapakah
d.2662 X?
e.2800 a. Rp4.200.000,00
b. Rp3.000.000,00
c. Rp2.100.000,00
2 Sebuah lapangan tanah berbentuk lingkaran dengan
diameter 350 meter. Pada keliling lapangan tersebut akan
d. Rp600.000,00
e. Rp300.000,00
dipasang pasak dengan jarak 5 meter, maka banyaknya
pasak yang dibutuhkan adalah …
a. 220 pasak
b. 340 pasak
c. 240 pasak
d. 380 pasak
e. 320 pasak

Anda mungkin juga menyukai