Anda di halaman 1dari 14

Pengenalan

PENGENALAN Sistem Komputer


SISTEM KOMPUTER

AL Kautsar Boarding School Sidoarjo


TA 2022/2023
Pengenalan Sistem Komputer
SISTEM KOMPUTER

PETA KONSEP

SISTEM
APLIKASI
OPERASI

PERANGKAT
LUNAK

INTERAKSI
INPUT
ANTAR
PERANGKAT

PROCESS

PERMASALAHAN
DAN SPESIFIKASI
SISTEM PERANGKAT
PERANGKAT
KOMPUTER KERAS

OUTPUT

SISTEM
BINER STORAGE
Pengenalan
PENGANTAR Sistem Komputer
SISTEM KOMPUTER

Komputer (computer) adalah kata dari bahasa Inggris to


compute yang artinya menghitung. Kini, komputer memiliki
makna sebuah Perangkat elektronik yang dapat menerima
data masukan (input)/perintah, memproses (process) data
masukan tersebut, memproduksi keluaran (output), dan
menyimpan data dalam penyimpanan sekunder (secondary
storage). Komputer berkembang menjadi sistem komputer yang
merupakan kombinasi dari perangkat keras dan perangkat lunak
yang mampu melakukan pekerjaan tertentu. Perangkat keras
(hardware) adalah komponen fisik dari komputer dan perangkat
lunak (software) adalah program yang berjalan di perangkat
keras tersebut.
Pengenalan Sistem Komputer
PENGANTAR SISTEM KOMPUTER

Sistem Komputer Secara Umum


Pengenalan
A. Sistem
PERANGKAT Komputer
KERAS - HARDWARE

Perangkat keras adalah perangkat komputer yang memiliki


wujud fisik yang nyata, dapat disentuh atau dipindahkan,
yang dapat berguna sebagai perangkat masukan (input),
keluaran (output), pemroses (processor), memori dan
penyimpan (storage). Perangkat keras terdiri atas
1. Perangkat Masukan
2. Perangkat Pemroses
3. Perangkat Keluaran
4. Perangkat Penyimpanan Sekunder
5. Perangkat lainnya
Pengenalan
1. Perangkat Masukan Sistem
Komputer
(Input Devices)
1. Perangkat Masukan (Input Devices)

Perangkat masukan adalah perangkat yang mengirimkan data ke komputer


untuk diolah. Jenis-jenis perangkat masukan ialah sebagai berikut.

Mouse atau Tetikus

Mouse atau tetikus digunakan untuk menggerakkan dan mengatur posisi


kursor di layar komputer.

Mouse dengan kabel USB Mouse wireless Bluetooth


Pengenalan Sistem Komputer
Perangkat Masukan (Input Devices)

Pengoperasian mouse dapat dengan beberapa cara.

• Tunjuk (Point), posisikan: Mouse akan menunjuk ke suatu objek antarmuka


di layar komputer.
• Klik kiri (Left Click): Menekan tombol mouse sekali dan segera
melepaskannya.
• Klik kanan (Right Click): Klik kanan dapat dilakukan satu kali untuk
menampilkan menu tertentu.
• Seret (Drag): Digunakan untuk memindahkan suatu objek antarmuka
seperti gambar, icon, teks, dan sebagainya. Caranya dengan menunjuk
objek yang akan dipindah sambil menekan tombol kiri mouse, lalu geser
mouse sesuai yang dikehendaki. Setelah sampai pada bagian yang
dikehendaki tombol mouse dilepas.
Pengenalan Sistem Komputer
Perangkat Masukan (Input Devices)

1. Perangkat Masukan (Input Devices)


Keyboard

Keyboard atau papan tombol adalah alat yang memungkinkan penggunanya


untuk memasukkan karakter (character) ke dalam komputer. Karakter tersebut
berupa huruf, angka, dan simbol.

Keyboard USB Keyboard Wireless

Keyboard Virtual
Pengenalan Sistem Komputer
Perangkat Masukan (Input Devices)

Cara kerja keyboard:


1. Ketika tombol keyboard ditekan, akan menekan lapisan karet yang ada
di bawahnya.
2. Karet tersebut terhubung dengan sebuah chip yang mentransmisikan
sinyal yang didapat ketika tombol ditekan.
3. Sinyal yang ditransmisikan berupa kode-kode biner.
4. Data yang berbentuk biner tersebut akan diterjemahkan oleh Central
Processing Unit (CPU) dengan mengacu ke data yang tersimpan pada
Read Only Memory (ROM) untuk ditampilkan pada layar monitor.
Pengenalan Sistem Komputer
Perangkat Masukan (Input Devices)

1. Perangkat Masukan (Input Devices)


Scanner

Scanner digunakan untuk memindai dan menyalin Data dari kertas berisi
graik, gambar, foto, atau tulisan menggunakan alat pembaca optical data
reader. Cara kerja scanner adalah dengan menempatkan sebuah obyek di
atas kaca scanner, yang kemudian akan dibaca oleh optical data reader.

Photo Scanner
Pengenalan Sistem Komputer
Perangkat Masukan (Input Devices)

1. Perangkat Masukan (Input Devices)


Microphone

Microphone adalah peranti yang mengonversi suara menjadi sinyal elektrik.


Peranti ini digunakan untuk memasukkan suara ke komputer. Suara tersebut
dapat direkam sebagai perintah untuk komputer, atau diteruskan melalui
media komunikasi antarkomputer.

Microphone
Pengenalan Sistem Komputer
Perangkat Masukan (Input Devices)

1. Perangkat Masukan (Input Devices)


Barcode Reader (Barcode Scanner)

Barcode reader adalah pemindai optis yang dapat membaca barcode


yang tercetak, mengubah kode bar tersebut menjadi data elektrik dan
mengirimkannya ke komputer dengan format data yang sederhana.

Contoh Barcode dan informasi kodenya Barcode Reader


Pengenalan Sistem Komputer
Perangkat Masukan (Input Devices)

1. Perangkat Masukan (Input Devices)


Joystick

Joystick digunakan sebagai pelengkap untuk memainkan permainan/game


video yang menggunakan lebih dari satu tombol. Joystick digunakan untuk
menggerakan kursor pada layar permainan.

Joystick
Pengenalan Sistem Komputer
Perangkat Masukan (Input Devices)

‫َج َز اُك ُم ُهللا َخ ْيًر ا‬

Anda mungkin juga menyukai