Anda di halaman 1dari 1

PERATURAN PERTANDINGAN FUTSAL PEKAN OLAHRAGA MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS RIAU

1. Setiap tim yang bertanding hadir harap datang tepat waktu yang telah ditetapkan, keterlambatan yang ditolerir hanya 15 menit. Apabila tidak mematuhi maka tim yang terlambat dianggap WO. Apabila tidak dapat hadir konfirmasi dengan panitia 2. Durasi pertandingan 2 x 10 menit, istirahat 3 menit. 3. Seluruh pemain memakai perlengkapan olahraga (sepatu, kaos, celana olahraga) 4. Apabila terjadi perkelahian, pemain yang bersangkutan dilarang bermain 5. Pemain yang terkena kartu kuning didenda Rp 15.000 6. Pemain yang terkena kartu merah didenda Rp 20.000, dan dilarang bermain satu pertandingan ke depan 7. Bola pada garis lapangan (garis out) selama 3 detik, apabila lewat bola milik lawan 8. Bola di tanga kipper paling lama 5 detik, apabila lewat menjadi tendangan sudut untuk lawan 9. Supporter dilarang menjelek-jelekkan tim lawan, atau tim bersangkutan didiskualifikasi

TTD

PANITIA

Anda mungkin juga menyukai