Anda di halaman 1dari 4

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

SMP Mata Pelajaran Kelas/Semester : SMP 1 Tarakan : Bahasa Inggris : VIII/2

Standar Kompetensi : 1. Memahami makna dalam esei pendek sederhana berbentuk recount, dan narrative untuk berinteraksi dengan lingkungan sekitar Kompetensi Dasar : 1.3 merespon makna dan langkah retorika dalam esei pendek sederhana secara akurat, lancar dan berterima yang berkaitan dengan lingkungan sekitar dalam bentuk teks recount dan narrative.

Indikator

: 1. Mengidentifikasi tujuan komunikatif teks narrative/recount 2. Mengidentifikasi langkah retorika dan ciri kebahasaan teks narrative/recount : Membaca : 2 x 40 menit

Aspek/skill Alokasi Waktu

1. Tujuan Pembelajaran. Pada akhir pembelajaran siswa dapat : - Menyimpulkan makna tekstual dalam teks recount - Membedakan langkah retorika teks recount - Menentukan tujuan komunikatif teks recount 2. Materi Pembelajaran. Buku lets reading kelas 8 3. Metode Pembelajaran / Teknik : Three-phase teknique 4. Langkah - langkah Kegiatan. a. Kegiatan Pendahuluan. - Tanya jawab tentang teks recount yang berhubungan dengan cerita legenda b. Kegiatan Inti - Mengembangkan kosakata, tata bahasa terkait topik tentang cerita legenda - Menjawab pertanyaan tentang cerita legenda - Membedakan bagian-bagian teks recount tentang cerita legenda c. Kegiatan Penutup. - Menanyakan kesulitan siswa selama PBM. - Menyimpulkan materi pembelajaran. - Menugaskan siswa untuk membuat teks recount tentang cerita legenda 5. Sumber Belajar. a. Buku Lets reading kelas 8
b. Contoh cerita legenda c. Gambar gambar yang relevan

6. Penilaian. a. b. c. d. Teknik : Tes tertulis Bentuk : uraian Instrument : Soal soal Pada Buku Lets reading Pedoman Penilaian : 1. Jawaban benar skor 2 2. Nilai maksimal = 10 3. Nilai Siswa = 2 X 5 Rubrik Penilaian: No. I Uraian Setiap jawaban yang benar Tidak menjawab Skor 2 0

Tarakan, November 2012

Mengetahui Kepala Sekolah SMP 1 Tarakan Guru Mata Pelajaran,

Wiranto S.Pd NIP : 195611071985031004

Sanchia Christa NIP : 18765409823776

Anda mungkin juga menyukai

  • 10 Bahasa-Indonesia Buku Siswa
    10 Bahasa-Indonesia Buku Siswa
    Dokumen5 halaman
    10 Bahasa-Indonesia Buku Siswa
    Lavandula Afficinalis
    Belum ada peringkat
  • RPP 1.3 Semester 1
    RPP 1.3 Semester 1
    Dokumen4 halaman
    RPP 1.3 Semester 1
    Lavandula Afficinalis
    Belum ada peringkat
  • RPP 1.2 Semester 2
    RPP 1.2 Semester 2
    Dokumen5 halaman
    RPP 1.2 Semester 2
    Lavandula Afficinalis
    Belum ada peringkat
  • RPP 1.1 Semester 2
    RPP 1.1 Semester 2
    Dokumen6 halaman
    RPP 1.1 Semester 2
    Lavandula Afficinalis
    Belum ada peringkat
  • RPP 1.2 Semester 1
    RPP 1.2 Semester 1
    Dokumen7 halaman
    RPP 1.2 Semester 1
    Lavandula Afficinalis
    Belum ada peringkat
  • RPP 1.2 Semester 1
    RPP 1.2 Semester 1
    Dokumen7 halaman
    RPP 1.2 Semester 1
    Lavandula Afficinalis
    Belum ada peringkat
  • RPP 1.1 Semester 1
    RPP 1.1 Semester 1
    Dokumen6 halaman
    RPP 1.1 Semester 1
    Lavandula Afficinalis
    Belum ada peringkat
  • RPP 1.1 Semester 1
    RPP 1.1 Semester 1
    Dokumen6 halaman
    RPP 1.1 Semester 1
    Lavandula Afficinalis
    Belum ada peringkat
  • KKM
    KKM
    Dokumen5 halaman
    KKM
    Lavandula Afficinalis
    Belum ada peringkat
  • KKM
    KKM
    Dokumen5 halaman
    KKM
    Lavandula Afficinalis
    Belum ada peringkat
  • KKM
    KKM
    Dokumen5 halaman
    KKM
    Lavandula Afficinalis
    Belum ada peringkat
  • KKM
    KKM
    Dokumen5 halaman
    KKM
    Lavandula Afficinalis
    Belum ada peringkat
  • Sila Bus
    Sila Bus
    Dokumen6 halaman
    Sila Bus
    vknight_strife
    Belum ada peringkat
  • Landasan Filosofis Pendidikan Dasar
    Landasan Filosofis Pendidikan Dasar
    Dokumen167 halaman
    Landasan Filosofis Pendidikan Dasar
    Rudi Irwansyah
    67% (3)