Anda di halaman 1dari 14

Program dinamik (dynamic programming) adalah metode pemecahan masalah dengan cara menguraikan solusi menjadi sekumpulan langkah

(step) atau tahapan (stage) sedemikian sehingga solusi dari persoalan dapat dipandang dari serangkaian keputusan yang saling berkaitan.

Program dinamik terbagi menjadi dua macam, yaitu : 1. Program Dinamik Deterministik, dimana keadaan pada tahap berikutnya ditentukan sepenuhnya oleh keadaan dan keputusan kebijakan pada tahap sekarang. 2. Program Dinamik Probabilistik, dimana keadaan pada tahap berikutnya tidak seluruhnya ditentukan oleh keadaan dan keputusan kebijakan pada tahap sekarang.

PERMASALAHAN
Seorang siswa sekolah menengah atas yaitu Agung ingin mengikuti kuis yang diadakan di salah satu stasiun tv swasta di Jakarta. Kuis tersebut bernama Kepo Games, Agung akan diberi soal pada setiap babaknya dan akan melalui 4 babak penyisihan untuk menjadi pemenang di kuis tersebut. Agung diberi modal nilai awal sebesar 20 point dan untuk menjadi pemenang, Agung harus mencapai nilai sebesar 80 point. Diantaranya terdapat beberapa syarat dalam mengikuti kuis ini : 1. Pemain dapat maju ke tahap selanjutnya dengan minimal mempunyai nilai sebesar 10 point. 2. Pemain wajib mentaruhkan nilainya untuk mendapatkan point selanjutnya (point yang ditaruhkan bebas namun kelipatan 10 dengan maksimal point yang dimiliki).

Diasumsikan peluang pemain dapat memenangkan point yang ditaruhkan sebesar . 4. Pemain boleh berhenti bermain atau tidak mempertaruhkan nilainya lagi setelah sekurangkurangnya mendapat nilai sebesar 80 point. 5.Setiap pertanyaan harus di jawab, jika tidak di jawab maka di anggap salah. 6. Setiap pertanyaan yang di jawab benar, point akan di tambah sesuai dengan nilai yang di pertaruhkan, begitu juga sebaliknya jika jawaban salah maka point akan dikurangi sesuai dengan point yang di pertaruhkan. Bagaimana peluang Agung
3.

PEMBAHASAN
Diasumsikan bahwa : n = babak Sn = besar point yang dimiliki Xn = besar point yang dapat ditaruhkan f4(S4) = peluang untuk mendapatkan point sebesar min 80 X = nilai akhir di babak ke empat

Diketahui : n=4 nilai awal = 20 point target = 80 point minimal lanjut = 10 point

untuk n = 4
S4 0 f4(S4) 0 X4 0

10
20 30 40 50 60 70 80

0
0 0 1

10
20 30 40 30, 40, 50 20, 30, , 60 10, 20, , 70 0

untuk n = 3
X3

f3(S3, X3) = f4 (S3-X3) + f4 (S3 + X3)


0 10 20 30 40 50 60 70

f3(S3)

X3

S3
0 10 20

0 0 0 0 0 9/16

0 0 9/16

0 0 20

30
40 50 60 70 80

0
3/4 3/4 3/4 3/4 1

9/16
9/16 3/4 3/4

9/16
9/16 9/16 15/16

9/16
9/16 3/4 3/4 3/4 3/4 3/4 3/4 3/4 3/4 3/4 3/4 3/4 3/4

9/16
3/4 3/4 15/16 15/16 1

10, 20, 30
0, 40 0, 10, 30, 40, 50 20 10, 20, 30 0

15/16 15/16 15/16

untuk n = 2
X2

f2(S2, X2) = f3 (S2-X2) + f3 (S2 +X2)


0 10 20 30 40 50 60 70

f2(S2)

X2

S2
0 10 20

0 0 9/16 27/64 27/64 9/16

0 27/64 9/16

0 10 0, 20

30
40 50 60 70 80

9/16
3/4 3/4

45/64

9/16

45/64
3/4 3/4 3/4 3/4 3/4 3/4 3/4

45/64
54/64 57/64 15/16 63/64 1

10, 30
20 10, 30 0, 20 10 0

45/64 54/64 45/64 57/64 54/64 57/64

15/16 57/64 15/16 57/64 57/64

15/16 63/64 15/16 15/16 57/64 57/64 1

untuk n = 1
X1 S1 20

f2(S2, X2) = f2 (S1-X1) + f2 (S1 +X1)


0 9/16 10 81/128 20 81/128

f1(S1)

X1

81/128

10, 20

KESIMPULAN

Berdasarkan perhitungan diatas, Agung mempunyai probabilitas kemenangan sebesar 81/128 saat mengikuti kuis tersebut. Probablistik dari program dinamik deterministik adalah state pada tahap berikutnya tidak hanya ditentukan oleh state dan keputusan kebijakan pada tahap saat ini, melainkan juga terdapat distribusi probablitas untuk state pada tahap berikutnya.

Anda mungkin juga menyukai