Anda di halaman 1dari 15

Tujuan dan fungsi

Menyediakan oksigen bagi jaringan dan membuang karbon dioksida. 4 fungsi utama pernafasan 1. Ventilasi paru 2. Difusi oksigen dan karbon dioksida antar alveoli dan darah3 3. Transport O2 dan CO2 dalam darah-cairan tubuh dan sel4. 4. Pengaturan pernafasan dan hal-hal lain dari pernafasan

Mekanika ventilasi paru


Ventilasi pulmonal : masuk keluarnya udara antara atmosfir dng alveoli paru Bila rongga dada mengembang maka vol paru meningkat, tekanan udara dlm paru menurun, udara luar akan masuk(inspirasi) Bila volum thorax , volume paru juga , tekanan sehingga udara keluar dari paruparu(ekspirasi)

Otot yg menimbulkan pengembangan dan pengempisan paru


Paru-paru dapat dikebangkempiskan melalui 2 cara: 1. Dng gerakan naik turunnya diafragma untuk memperbesar/memperkecil rongga dada 2. Dng depresi dan elevasi tulang costa untk memperbesar/memperkecil diameter anteroposterior rongga dada

Otot yang berkerja saat inspirasi normal untuk mengembangkan cavum thorax:
M.Diafragma, berkontraksi menjadi datar. M Intercostalis externa meregangkan costa dan sternum ke depan

Saat inspirasi dalam selain kontraksi ke dua otot di atas, ditambah;


M Sternocleido Mastoideus M. Scalenus

Tekanan pleura
Adlh tekanan cairan dlm ruang sempit antara pleura paru dan pleura dinding dada Tekanan pleura normal pd awal inspirasi adlh sekitar -5 cm H2O. Pengembangan rangka dada akan menarik paru ke arah luar dng kekuatan yg lebih besar dan menyebabkan tekanan menjadi -7,5 cm H2O

Normal Breathing Cycle

Surfaktan dan efeknya terhadap tegangan permukaan


Merupakan bahan aktif permukaan, bila meliputi seluruh permukaan cairan tegangan permukaan. Disekresi oleh sel-sel Pneumocyte atau sel epitel alveolus tipe II tegangan permukaan 1/12 tegangan permukaan air murni

Kerja pernafasan
Kerja inspirasi dpt dibagi menjadi 3 bagian 1. Yg dibutuhkan untk pengembangan paru dlm melawan daya elastisitasparu adan dada 2. Untk mengatasi viskositas paru dan struktur dinding dadakerja resistensi jaringan 3. Untk mengatasi resistensi jalan napas terhadap pergerakan udara kedalam paru kerja resistensi jalan napas

Volume paru
Arti dari masing-masing volume :
Vol. alun nafas atau tidal volume (TV) ;vol yg diinspirasi atau diekpirasi tiap kali bernafas normal, 500 mL Vol. cadangan inspirasi (IRV) ialah volume udara ekstra yang diinspirasi mel. inspirasi kuat setelah volume alun nafas normal, 3000 mL volume cadangan ekspirasi (ERV) yaitu jumlah udara ekstra yang dpt diekspirasi oleh ekspirasi kuat setelah ekpirasi alun, 1100 mL volume residu (RV) yaitu volume udara yang tersisa dalam paru setelah ekspirasi maksimal.

Kapasitas paru
inspiration capacity (IC); TV +IRV ,Adl jumlah udara yang dapat dihirup, 3500 ml . functional residual capacity (FRC); ERV+RV.Adl jumlah udara maksimum tersisa pada akhir ekspirasi normal 2300 mL. Vital capacity (VC);IRV+TV+ERV. Adl;vol max yg dpt dikeluarkan , setelah terlebih dahulu mengisi paru secara maksimum&kemudian mengeluarkan sebanyak-banyaknya (4600ml). Total lung capacity(TLC); vol max pengembangan paru dengan inspirasi paksa ( 5800 mL): VC + RV

Singkatan dan lambang yang dipakai pada penelitian fungsi paru :


VC = IRV +VT+ ERV VC = IC + ERV TLC = VC + RV TLC = IC + FRC FRC = ERV + RV

Kecepatan ventilasi paru


Ventilasi alveolus salah satu faktor penting menentukan konsentrasi oksigen dan karbon dioksida dalam alveoli. VA= Frek.A (VT-VD) VA : volume ventilasi alveolus per menit VT : volume alun nafas VD : volume ruang rugi Tidal volume normal sebesar 500 ml, ruang rugi normal 150 ml dan frekuensi pernafasan ventilasi alveolus 12x/menit ; 4200 ml/menit.

Anda mungkin juga menyukai