Anda di halaman 1dari 29

Karya Tulis Ilmiah

Risa Nofiani Staf Pengajar Kimia FMIPA UNTAN Email:rnofiani@yahoo.com Hp.085245845858

4/10/2013

RISA NOFIANI ( Bioteknologi), FMIPA UNTAN

Mengapa membuat karya tulis ??


Hidup manusia adalah berpikir Hidup manusia adalah masalah Pikiran berupa ide/gagasan dan masalah seringkali perlu dikomunikasikan kepada orang lain Komunikasi dapat berupa lisan atau tulisan Keterbatasan seseorang dalam berkomunikasi menyebabkan tidak semua gagasan atau masalah bisa dituangkan dalam bentuk tulisan (karya tulis)
RISA NOFIANI ( Bioteknologi), FMIPA UNTAN

4/10/2013

Mengapa membuat karya tulis ??


Contohnya adalah penemuan karena pengalaman atau kebetulan, seperti pengobatan yang dilakukan orang dayak, atau penemuan obat malaria. Secara umum baru dilakukan penuangan gagasannya dalam bentuk tulisan ilmiah setelah beberapa tahun, itupun dilakukan oleh orang yang berbeda, bukan penemunya atau sang dukunnya. Jadi tidak semua ide brilian dihasilkan melalui kegiatan penelitian oleh seorang ilmuwan, dan tidak semua berangkat dari karena ada masalah yang harus diselesaikan.
4/10/2013 RISA NOFIANI ( Bioteknologi), FMIPA UNTAN

Esei
Esei adalah Karya Tulis Ilpop yang secara totalitas memuat pendapat pribadi penulis, umumnya berupa kritikisme Bedanya dengan makalah atau artikel ilmiah biasa adalah literatur yang ditampilkan tidak ada, kalaupun penulis membaca atau terpengaruh oleh pengarang tertentu tidak boleh ditampilkan sesuai pendapat pengarang bersangkutan melainkan pemikirannya sendiri

4/10/2013

RISA NOFIANI ( Bioteknologi), FMIPA UNTAN

CONTOH ESEI

4/10/2013

RISA NOFIANI ( Bioteknologi), FMIPA UNTAN

Makalah
Makalah atau biasa disebut Paper adalah karya tulis yang memenuhi kriteria ilmiah, namun penyampaiannya lebih ringkas Makalah tidak memerlukan tinjauan literatur yang sangat teknis, karena sasaran pembacanya adalah orang-orang yang diasumsi sudah paham terhadap topik/obyek penelitian Contohnya Artikel pada seminar Mikrobiologi, atau makalah dalam Prosiding Mikrobiologi
4/10/2013 RISA NOFIANI ( Bioteknologi), FMIPA UNTAN

Karya Tulis Populer


Karya Tulis Ilmiah Populer (Ilpop) adalah karya tulis yang memenuhi kriteria ilmiah, namun sistematikanya tidak terlalu rigid dan penggunaan/pilihan kata yang tidak terlalu diperhatikan Ilpop tidak memerlukan tinjauan literatur yang sangat teknis, sehingga topiknya bersifat ringan dan terjadi dimasyarakat saat ini (populer) Ilpop memiliki dominansi pendapat penulis lebih besar dari laporan/karya ilmiah seperti skripsi atau makalah (mencapai 75%) Bentuknya dapat berupa artikel, opini, atau esei.
4/10/2013 RISA NOFIANI ( Bioteknologi), FMIPA UNTAN

CONTOH ILPOP

4/10/2013

RISA NOFIANI ( Bioteknologi), FMIPA UNTAN

Mengapa membuat karya tulis ??


Karya tulis dibuat kebanyakan karena orang ingin menyampaikan gagasan/ide yang sebagian besar berupa pemecahan suatu masalah kepada orang lain atau orang banyak untuk berbagai kepentingan Contoh: artikel populer, opini kontemporer, novel, komik, dongeng, pesan dalam facebook (ingat kasus RS OMNI International), atau esei berisi cacian dan kritikan, atau e-mail jihad, dsb Perhatikan kepentingan apa yang ingin dicapai sipenulis? Berbeda dengan ide, karya tulis dibuat selalu berangkat dari adanya masalah
RISA NOFIANI ( Bioteknologi), FMIPA UNTAN

4/10/2013

Mengapa membuat karya tulis ??


Masalah bisa berasal dari individu penulis atau dari lingkungan sekitar penulis. Sebuah karya tulis yang bersifat non sains seperti novel misalnya, dibuat karena penulisnya ingin menjadi dikenal orang. Seorang dokter menulis cara terapi DBD karena ingin dikenal sebagai dokter ahli DBD dan atau karena tujuan sosial sehingga masyarakat memahami penyakit DBD dan terapinya. Siswa SMU kelas III membuat karya tulis karena masalah syarat untuk mengikuti EBTANAS atau syarat kelulusan SMU?

4/10/2013

RISA NOFIANI ( Bioteknologi), FMIPA UNTAN

APA ITU MASALAH ??


MASALAH adalah kebutuhan yang belum terpenuhi Kebutuhan bukan berarti hanya kebutuhan pokok tetapi juga berupa kepuasan batin Seorang novelis menulis karena belum terkenal sehingga perlu banyak menulis novel bermutu. Seorang dokter DBD merasa puas bisa membantu mengurangi penyebaran penyakit DBD di masyarakat. Pengertian masalah dalam hal ini sama dengan masalah dalam sistematika penulisan
4/10/2013 RISA NOFIANI ( Bioteknologi), FMIPA UNTAN

Pelanggaran Etika Ilmiah


Fabrikasi Data Falsifikasi data Plagiatrisme

4/10/2013

RISA NOFIANI ( Bioteknologi), FMIPA UNTAN

Karya Tulis Ilmiah dan Non Ilmiah


Karya Tulis disebut ilmiah jika memenuhi kriteria ilmiah. Jika tidak terpenuhi maka disebut karya tulis non ilmiah Syarat Ilmiah paling tidak ada empat kriteria, yaitu: EMPIRIS LOGIS REALISTIS SISTEMATIS

Bagaimana dengan novel Harry Potter, atau Pedang Naga Sukma Karya Kho Ping Ho, atau Wiro Sableng? Bandingkan dengan sebuah artikel di Koran dan sebuah Skripsi
4/10/2013 RISA NOFIANI ( Bioteknologi), FMIPA UNTAN

Karya Tulis untuk Lomba


Format Artikel: tema, cara penulisan Ide Etika Menulis Karya tulis untuk lomba biasanya lebih menekankan pada menarik atau tidaknya ide/gagasan sipenulis, sehingga gaya tulisan dan ejaan kadangkala kurang diperhatikan
RISA NOFIANI ( Bioteknologi), FMIPA UNTAN

4/10/2013

Kode Etik Penulisan


Tata tertib, tata krama dan sopan santun dalam menulis Tulisan Ilmiah harus mengikuti tata aturan ilmiah

4/10/2013

RISA NOFIANI ( Bioteknologi), FMIPA UNTAN

Kode Etik Penulis


Melahirkan karya orisinal, bukan jiplakan Menulis secara cermat teliti dan tepat Bertanggung jawab atas tulisanya Menjunjung tinggi posisinya sebagai orang terpelajar, menjaga kebenaran dan manfaat serta makna informasi yang disebarkan sehingga tidak menyesatkan Memberi manfaat kepada masyarakat pengguna Menjunjung tinggi hak, pendapat atau temuan orang lain
4/10/2013 RISA NOFIANI ( Bioteknologi), FMIPA UNTAN

Kriteria Tulisan Ilmiah


Obyektif Up to date:
Memuat tulisan orang lain Dekonstruktif, membongkar temuan orang dan membuat temuan baru Destruktif, membabat hasil penelitian orang lain Inovatif, belum dilakukan orang lain

Rasional Efektif dan efisien


4/10/2013 RISA NOFIANI ( Bioteknologi), FMIPA UNTAN

Komponen dalam karya tulis


Judul Abstrak Kata Kunci Latar Belakang Perumusan Masalah Tujuan Penulisan Manfaat penulisan Tinjauan Pustaka Kerangka Konsep Hasil dan Pembahasan Kesimpulan
RISA NOFIANI ( Bioteknologi), FMIPA UNTAN

4/10/2013

Judul
Maksimal 12 kata Hindari menggunakan singkatan Disarankan untuk menggunakan kata kunci Bukan kalimat aktif (ber PREDIKAT kata kerja)

4/10/2013

RISA NOFIANI ( Bioteknologi), FMIPA UNTAN

Abstrak
Abstrak menggambarkan keseluruhan isi artikel ilmiah Disajikan dalam satu paragraf dan tidak melebihi 200 kata Tidak mengandung pustaka dan penunjukan gambar dan tabel Abstrak yang baik harus mengandung:
Latar belakang Metode Hasil dan pembahasan
4/10/2013 RISA NOFIANI ( Bioteknologi), FMIPA UNTAN

Kata Kunci
Jumlah kata kunci bervariasi antara 3-6 kata ditulis dari yang spesifik ke yang umum Kata kunci harus mewakili topik yang dibahas

4/10/2013

RISA NOFIANI ( Bioteknologi), FMIPA UNTAN

Latar Belakang
Menggambarkan alasan baik teoritis maupun empiris yang menjadi orientasi pengamatan dan pemikiran si penulis/peneliti. Contoh; saya membaca dikoran AP Post bahwa korban DBD di Kalbar menempati urutan atas di Indonesia, artinya orientasi pemikiran saya pada penyakit DBD di Kalbar Contoh sederhana, saya ingin mengamati bahwa tingkat kelulusan siswa SMU sebagian besar karena gagal dalam pelajaran matematika INGAT! Latar belakang bukanlah masalah, atau boleh dikatakan RISA masih berupa isu NOFIANI ( Bioteknologi),
4/10/2013 FMIPA UNTAN

Perumusan Masalah
MASALAH adalah kebutuhan yang belum terpenuhi atau sesuatu yang belum bisa dipecahkan Perumusan masalah adalah penyelesaian masalah yang ditawarkan melalui penelitian atau literatur yang telah ada. BEDA Masalah dan Latar Belakang adalah jika anda belum menemukan jawaban atas persoalan yang anda amati atau pikirkan setelah anda menelusuri melalui internet, buku, atau bertanya kepada ahli untuk menyelesaikannya, maka anda baru dikatakan menemukan masalah. INGAT! Masalah hanya satu saja (satu pernyataan). Jika lebih disebut sebagai Pertanyaan Penelitian (Research RISA NOFIANI ( Bioteknologi), Question)
FMIPA UNTAN

4/10/2013

Tinjauan Pustaka
Berisi semua pustaka, literatur dan/atau informasi ilmiah yang berkaitan tetapi mendukung TUJUAN Penelitian Segala pustaka atau informasi ilmiah yang tidak mendukung TUJUAN Penelitian tidak perlu ditulis/disampaikan

4/10/2013

RISA NOFIANI ( Bioteknologi), FMIPA UNTAN

Metodologi
Metodologi memuat segala kegiatan yang akan dilakukan untuk mendukung Kerangka Konsep dan/atau cara memperoleh simpulan (inferensi) Metodologi dalam terminologi Karya Tulis Ilmiah dimulai dari Sasaran (jika ada dicantumkan), tinjauan pustaka, sampai kepada Kerangka Konsep. Metodologi juga memuat rancangan percobaan yang digunakan atau direncanakan
4/10/2013 RISA NOFIANI ( Bioteknologi), FMIPA UNTAN

Pembahasan
Pembahasan biasanya dilakukan bersamaan dengan penuangan hasil analisis data. Pembahasan memuat penjelasan hasil dari analisis data. Pembahasan harus menghilangkan subyektivitas sipeneliti/penulis Apa yang ditulis/dituangkan dalam pembahasan adalah jawaban dari RESEARCH QUESTION (PERTANYAAN PENELITIAN) yang ditunjang dengan informasi ilmiah
4/10/2013 RISA NOFIANI ( Bioteknologi), FMIPA UNTAN

Simpulan dan Saran/Rekomendasi


Simpulan memuat pendapat dari peneliti/penulis setelah menilai dan berlandaskan Hasil dan Pembahasan Saran/Rekomendasi memuat pendapat dari peneliti atau penulis yang memuat apa yang menurut peneliti atau penulis harus dilakukan untuk penyempurnaan atau pengembangan penelitiannya. Saran harus berupa kalimat yang ditujukan kepada pembaca atau pengguna hasil penelitian
4/10/2013 RISA NOFIANI ( Bioteknologi), FMIPA UNTAN

Daftar Pustaka / Bahan Bacaan


Daftar Pustaka memuat karya tulis yang digunakan oleh peneliti/penulis, termasuk juga berupa komunikasi ilmiah (diskusi) penulis/peneliti dengan beberapa ahli. Bahan Bacaan merupakan istilah Daftar Pustaka pada Karya Tulis Ilmiah berupa buku atau saduran yang sifatnya bunga rampai atau kumpulan pendapat. Biasanya untuk Artikel Ilmiah Populer
4/10/2013 RISA NOFIANI ( Bioteknologi), FMIPA UNTAN

4/10/2013

RISA NOFIANI ( Bioteknologi), FMIPA UNTAN

Anda mungkin juga menyukai