Anda di halaman 1dari 19

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP MANDIRI ) Di SD Negeri Jember Lor 05

Disusun Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Penyelesaian Kegiatan Program Pemantapan Pengalaman Lapangan Program S1 PGSD FKIP Universitas Jember Mata Pelajaran Kelas Dosen Pembimbing Guru Pamong : Matematika : II - B : Drs. Sugiyanto, M.Hum : Ani Praningtyastuti

Oleh :
SOFIATUL HASANAH NIM: 080210204133

UNIT PPL DAN MICROTEACHING FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS JEMBER APRIL2010

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

Mata Pelajaran Kelas/Semester Alokasi Waktu Hari/Tanggal A. Standart Kompetensi

: MATEMATIKA : II B / II : 2 x 30 menit : Kamis, 22 April 2010

Melakukan perkalian dan pembagian sampai dua angka. B. Kompetensi Dasar Melakukan operasi hitung campuran. C. Indikator Memecahkan masalah sehari hari yang melbatkan penjumlahan dan pengurangan, perkalian dan pembagian. D. Rumusan Masalah Apakah dengan menggunakan pendekatan problem solving dapat meningkatkan hasil belajar siswa pada sub pokok bahasan memecahkan masalah sehari hari yang melibatkan perkalian dan pembagian. E. Materi Pokok Memecahakan masalah sehari hari yang melibatkan perkalian dan pembagian F. Uraian Pokok Soal cerita yang melibatkan penjumlahan dan pengurangan, perkalian dan pembagian.

Soal Cerita
1. Anton mempunyai 55 kelereng,di beri kakaknya 20.kemudian Dia kalah dalam bermain dengan temannya sebanyak 25 kelereng.Berapa kelereng yang di miliki anton sekarang ?

Jawab : Diketahui : Kelereng Anton = 55

Diberi kakak

= 20

Anton kalah main = 25 Ditanya : Berapa kelereng Anton sekarang ?. Dijawab : Kelerengn Anton = 55 + 20 25 = 75 25 = 50 Jadi, sisa kelereng Anton adalah 50 2. Bella mempunyai 3 kotak permen,tiap kotak berisi 5 permen. Permen tersebut bdi bagikan pada 5 temannya sama banyak. Berapa permen yang diterima masing masing teman Bella ?. Jawab : Diketahui : 3 kotak permen masing masing berisi 5 = 3 x 5 = 15 permen, dibagikan kepada 5 anak. Ditanya : Berapa permen yang diterima masing masing anak ?. Dijawab : Permen yang diterima = ( 3 x 5) : 5 = = 15 : 5 3

Jadi, permen yang diterima masing masing teman Bella adalah 3 G. Pendekatan dan Metode Pembelajaran Model Pembelajaran Metode Pembelajaran - Model Cooperative Learning tipe problem solving - ceramah - tanya jawab - penugasan

H. Sumber dan Media Pembelajaran Sumber belajar

- Kurikulum KTSP kelas II SDN Jember Lor 05 Tahun Ajaran 2009/2010 - Buku paket Senang Matematika 2. Penerbit Aneka Ilmu. Hal 155. Alat dan bahan - Materi soal cerita di kertas manila. I. Skenario pembelajaran Tahap Pendahuluan Kegiatan pembelajaran Salam pembuka Apersepsi : membuat contoh soal operasi campuran Kegiatan inti Menjelaskan materi soal cerita operasi hitung campuran antara penjumlahan dan pengurangan Menjelaskan matei soal cerita operasi hitung campuran antara perkalian dan pembagan Memberi soal cerita dan menunjuk salah satu siswa untuk mengerjakan di depan kelas Memberi reward kepada siswa yang telah mengerjakan di depan kelas Guru memberikan tugas kelompok dan siswa mengerjakan Tugas kelompok Reward Materi soal cerita 45 menit Alat dan media 5 menit Waktu

bersama kelompoknya Siswa mengumpulkan tugas kelompok dan mengoreksi secara Penutup bersama sama Guru membagikan tugas individu Siswa bersama guru mengoreksitugas individu,bagi iswa yang mendapat nilai tertinggi mendapat riward Memberi motivasi kepada siswa untuk selalu belajar Salam penutup J. Penilaian Jenis Tes a. Tes tulis b. Tes lisan Aspek Penilaian a. aspek kognitif b. aspek afektif Alat Penilaian a. Kelompok dan individu ( terlampir ) b. Rubrik penilaian Rubrik Penilaian Nama kelompok : No Nama anggata Keaktifan Kerjasama Ketepatan Nil Tugas individu Reward 10 menit

kelompok

Jawaban 2 3 4

ai

Kriteria Penilaian Nilai 1 Kriteria Jika kelompok tidak aktif, tidak memperlihatkan kerjasama, jawaban yang diberikan salah demikian juga untuk hasil 2 kerjanya. Jika ada minimal 2 anggota kelompok yang aktif, ada sedikit kerjasama, anggota menjawab dengan benar dan nilai yang 3 4 dicapai minimal 50. Jika anggota kelompok aktif, ada/nampak kerjasamanya, 2/3 jawaban benar dan nilai yang dicapai diatas 50. Jika anggota kelompok aktif, ada kerjasama, hampir seluruhnya jawaban benar dan nilai yang dicapai mendekati/sampai 100.

Rubrik Penilaian Individu No Nama siswa Nilai Keterangan

Skor individu

Didasarkan pada keaktifan / partisipasi siswa selama kegiatan mengajar dan hasil pengerjaan soal atau latihan yang diberikan. Ditentukan dengan rentangan skor 0 -100

Jember, 22 April 2010 Praktikan

SOFIATUL HASANAH NIM. 080210204109

Guru Pamong

Dosen Pembimbing

ANY PRANINGTYAS NIP.19560908 197702 2001

Drs. SUGIYANTO, M.Hum NIP. 19570220 198503 1 003

Mengetahui, Ka. SDN Jember Lor 05

ARUM SUPENI, S.Pd NIP. 19550810 197703 2 005

LEMBAR KERJA KELOMPOK


Nama : . . . . Kerjakan soal cerita dibawah ini !.

1. Ratna mempunyai 48 karet gelang, Ibu memberi Ratna 27 karet gelang. Kemudian dipinjam Galih sebanyak 15. Berapa karet gelang yang dimiliki Ratna sekarng ?. 2. Riski mempunyai 5 bungkus makanan, setiap bungkus berisi 6 buah. kemudian makanan itu diberika kepada Abel, Billi, Citra, dengan bagian yang sama.Berapa buahkah makanan yang diterima masing masing teman Riski ?.

LEMBAR KERJA SISWA ( INDIVIDU )


Nama : . Kelas : . Ayo kerjakan soal cerita dibawah ini !.

1. Fadil mempunyai 15 kelereng, dipinjam Abdel sebanyak 5. kemudian Damar memberi 10 kelereng kepada Fadil. Berapa kelereng yang dimiliki Fadil sekarang ?. 2. Tita mempunyai 4 kotak permen,tiapkotak berisi 10 permen. Kemudian Tita membagikan kepada 5 temannya dengan bagian yang sama. Berapa permen yang didapat masing masing teman Tita ?.

KUNCI JAWABAN LEMBAR KERJA INDIVIDU 1. Diketahui : Kelereng Fadil Diambil Abdel = 15 =5

Damar memberi Fadil = 10 Ditanya : Berapa jumlah semua kelereng Fadil ?. Dijawab : Jumlah semua kelereng Fadil adalah = 15 5 + 10 = ( 15 5 ) + 10 = 10 + 10

= 20 Jadi, jumlah semua kelereng Fadil adalah 20 buah. 2. Diketahui : Tita mempunyai 4 kotak permen tiapkotak berisi 10 permen, diberikan kepada 5 temannya sama banyak. Ditanya : Berapa permen yang diterima masing masing teman Tita?. Dijawab : Permen yang diterima masing masing teman Tita adalah = 4 x 10 : 5 = ( 4 x 10 ) : 5 = 40 : 5 =8 Jadi, permen yang diterima masing masing teman Tita adalah 8 buah.

KUNCI JAWABAN LEMBAR KERJA KELOMPOK 1. Diketahui : Karet gelang Ratna = 48 Diberi Ibu Dipinjam Galih = 27 = 15

Ditanya : Berapa karet gelang yang dimiliki Ratna ? Dijawab : karet gelang yang dimiliki Ratna sekarang adalah = 48 + 27 15 = ( 48 + 27 ) 15 = 75 15

= 60 Jadi, jumlah karet gelang Ratna adalah 60 2. Diketahui : Riski mempunyai 5 bungkus makanan Tiap bungkus berisi 6 buah Dibagikan kepada 3 anak Ditanya : Berapa buah makanan yang diterima masing masing anak?. Dijawab : makanan yang diterima masing masing anak adalah =5x6:3 =(5x6):3 = 30 : 3 = 10 Jadi, makanan yang diterima masing masing anak 10 buah.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP ) Mata Pelajaran Kelas/Semester Alokasi Waktu Hari/Tanggal A. Standart Kompetensi Memehami pesan pendek dan dongeng yang dilaksanakan : Bahasa Indonesia : II-B / II : 2 x 30 menit : Kamis, 22 April 2010

B. Kompetensi Dasar Menceritakan kembali isi dongeng yang di dengar C. Indikator Menjawab pertanyaan tentang isi dongeng yang di dengar Menceritakan kembali cerita yang dibaca atau didengar D. Rumusan Masalah Apakah dengan model pembelajaran cooperatif learning tipe STAD dapat meningkatkan hasil belajar siswa pokok bahasan menceritakan kembali? E. Materi Pokok Teks cerita tentang singa raja hutan.

F. Uraian Pokok

G. Model dan Metode Pembelajaran Model Pembelajaran Metode Pembelajaran - Model pembelajaran cooperatif learning tipe STAD - ceramah - tanya jawab - penugasan

H. Sumber dan Media Pembelajaran Sumber belajar

Kurikulum KTSP Bahasa Indonesia kelas II SDN Jember Lor 5 Tahun ajaran 2009/2010 Buku paket Cinta Berbahasa Indonesia 2. Penerbit Depdiknas. Hal 79 - 90

Alat dan bahan

- Dongeng singa raja hutan K. Skenario pembelajaran Tahap Pendahuluan Kegiatan pembelajaran Salam pembuka Apersepsi : pernah di dongengkan di waktu sebelum tidur ? Apa judul dongengnya dan siapa yang mendongengnya ? Kegiatan inti Menceritakan dongeng tentang singa raja hutan Membacakan kembali dengan mengadakan tanya jawab dengan siswa tentang isi dongeng Memberi kesempatan bagi siswa untuk membaca kembali dan memahami isi dongeng Memberi kesempatan bagi siswa yang ingin Materi dongeng singa raja hutan 45 menit Alat dan media 5 menit Waktu

menceritakan kembali di depan kelas Bagi siswa yang bisa mennceritakannya dengan benar mendapat riward Guru memberikan tugas kelompok dan siswa mengerjakan bersama kelompoknya Siswa mengumpulkan tugas kelompok dan mengoreksi secara bersama sama Guru membagikan Penutup tugas individu Siswa bersama guru mengoreksitugas individu,bagi iswa yang mendapat nilai tertinggi mendapat riward Memberi motivasi kepada siswa untuk selalu belajar Salam penutup Tugas individu Reward 10 menit Reward

L. Penilaian Jenis Tes a. Tes tulis b. Tes lisan

Aspek Penilaian

c. Aspek kognitif d. Aspek afektif Alat Penilaian c. Individu ( terlampir ) d. Rubrik penilaian Rubrik Penilaian Individu No Nama siswa Nilai Keterangan

Skor individu

Didasarkan pada keaktifan / partisipasi siswa selama kegiatan mengajar dan hasil pengerjaan soal atau latihan yang diberikan. Ditentukan dengan rentangan skor 0 -100

Jember, 01 Juni 2010 Praktikan

SOFIATUL HASANAH NIM. 080210204109

Guru Pamong

Dosen Pembimbing

ANY PRANINGTYAS NIP.19560908 197702 2001

Drs. SUGIYANTO, M.Hum NIP. 19570220 198503 1 003

Mengetahui, Ka. SDN Jember Lor 05

ARUM SUPENI, S.Pd NIP. 19550810 197703 2 005

Nama : Kelas : Ayo kerjakan soal dibawah ini !.

Kunci jawaban lembar kerja individu


1. 2. 3. 4.

Singa Mengunjungi singa Hewan lain tidak suka pada hewan yang sombong Kata kera jangan dendam kasiahan singa sekarang, singa tak punya teman. Singa sudah tak dapat mencari makan sendiri Singa menangis minta maaf, Singa menyesal telah sombong kepada hewan yang lain

5.

Anda mungkin juga menyukai