Anda di halaman 1dari 3

Brownies Ketela Kukus (BROTELA)

Indikator Keberhasilan 1. Masyarakat mampu menghasilkan daya jual singkong lebih tinggi 2. Masyarakat mampu memanfaatan ketela sebagai inovasi produk olahan.

Alat : a. Kompor Gas b. Dandang c. Baskom d. Ayakan e. Spatula f. Loyang plastik g. Mixer : 1buah : 1buah : 5 buah : 1buah : 2 buah : 1 buah : 1buah

Bahan : 250 gram singkong, parut, peras 100 gram dark cooking chocolate, potong-potong 100 gram margarin 4 butir telur 150 gram gula pasir 80 gram tepung terigu protein sedang 20 gram cokelat bubuk 1 sendok makan rhum 100 gram keju cheddar parut

Langkah Kerja : 1. Lelehkan margarin. Masukkan dark cooking chocolate. Aduk hingga larut. Sisihkan. 2. Kocok telur dan gula pasir sampai mengembang. Masukkan tepung terigu dan cokelat bubuk sambil diayak dan diaduk rata.

3. Tambahkan singkong, campuran cokelat, dan rhum. Aduk rata. 4. Tuang 1/2 bagian adonan ke dalam loyang loaf ukuran 26x10x7 cm yang sudah dioles margarin dan ditabur tepung terigu. Taburi 50 gram keju parut. 5. Kukus diatas api sedang 15 menit. Angkat. Tuang sisa adonan. Taburi dengan sisa keju parut. Kukus lagi 30 menit sampai matang. Note : Untuk 12 potong Tempat Pelaksanaan : Stand KKN yaitu kediamanKetua RW 6 Kelurahan Pakintelan.

Pelaksanaan : a) Tim KKN memberikan informasi kepada warga khususnya Ibu-ibu PKK mengenai program Brownies Ketela (Brotela) b) Tim KKN melaksanakan demo memasak brotela sebanyak satu kali yaitu pada hari Selasa pukul 16.00-18.00 di stand KKN. c) Demo memasak Brotela dilaksanakan dengan suasana yang menyenangkan dan penuh tanya jawab antara Tim KKN dengan Ibu-ibu PKK. d) Beberapa dari tim KKN membantu proses demo memasak brotela tersebut.

Rancangan Dana No 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 Nama Tepung singkong Margarin Dark chooking chocolate Telur Gula pasir Tepung terigu Coklat bubuk Rhum Keju chedar Snack Aqua Gelas Jumlah 1 kg 1 kg gram 1 kg 1 kg 1 kg kg 2 plastik 1 kotak 50 kardus 6 kardus Harga Satuan 8.000 15.000 8.000 17.000 12.500 7.500 5.000 4.000 10.000 6.000 15.000 Jumlah Harga 8.000 15.000 8.000 17.000 12.500 7.500 5.000 8.000 10.000 300.000 90.000

Jumlah

418.000

Anda mungkin juga menyukai