Anda di halaman 1dari 5

5S

Garis Besar Bab Bab ini akan membantu Anda mempelajari praktek dasar sehari-hari. z Apa itu 5S

Apa itu 5S Filosofi 5S 5S *1 adalah poin kunci untuk menciptakan lingkungan tempat kerja yang dapat membuat pekerjaan menjadi lebih mudah, cepat dan aman. Bagaimana seseorang memastikan kualitas service sebuah kendaraan? Jagalah kebersihan dan keteraturan tempat kerja Anda. Daripada berusaha membersihkan tempat kerja Anda, berusahalah untuk tidak mengotorinya. *1: Toyota umumnya menggunakan konsep 4S. Pelatihan TEAM21 menggunakan tambahan "SHITSUKE" untuk mempromosikan pelatihan di bawah konsep 5S.

(1/6)

1. SEIRI (Pemindahan) Ini adalah proses untuk mengidentifikasikan apakah item-item tertentu diperlukan, dan item-item yang tidak diperlukan dapat segera dibuang agar ruang dapat digunakan dengan efektif. Atur dan manfaatkan semua item, apakah itu peralatan, part, atau informasi, sesuai dengan kebutuhannya. Tentukan area di tempat kerja untuk meletakkan item-item yang tidak diperlukan. Kumpulkan benda-benda di tempat kerja, lalu sekraplah (scrap). Menyimpan benda-benda secara berhati hati sama pentingnya dengan membuang benda-benda yang tidak diperlukan.
(2/6)

2. SEITON (Pemilahan) Ini adalah proses untuk memilah-milah peralatan dan partpart untuk memudahkan penggunaannya. Letakkan benda-benda yang jarang digunakan di area terpisah. Letakkan benda-benda yang kadang-kadang digunakan di tempat kerja Anda. Letakkan benda-benda yang sering digunakan di dekat Anda.

(3/6)

-1-

3. SEISO (Penyapuan dan Pencucian) Ini adalah proses untuk memelihara kebersihan segala sesuatu di tempat kerja. Jaga agar perlengkapan selalu dalam keadaan teratur sehingga dapat digunakan setiap saat. Tempat kerja yang kotor merupakan pencerminan dari penghargaan diri Anda yang rendah. Oleh karena itu, biasakanlah untuk menjaga kebersihan tempat kerja Anda.

(4/6)

4. SEIKETSU (Bersih dan Rapi) Ini adalah proses untuk menjaga kondisi SEIRI, SEITON, dan SEISO sebagai usaha untuk mencegah timbulnya masalah. Ini juga merupakan suatu proses untuk menjaga kebersihan tempat kerja Anda dengan cara mengklasifikasikan semuanya dan membuang benda-benda yang tidak diperlukan. Semua faktor yang berperan dalam kebersihan tempat kerja: warna, bentuk, dan layout semua item, penerangan, ventilasi, rak display, dan kebersihan pribadi. Bila tempat kerja menjadi lingkungan yang segar dan cerah, maka akan dapat memberikan suasana yang baik bagi pelanggan.
(5/6)

5. SHITSUKE (Disiplin terhadap Diri Sendiri) Ini adalah proses yang melibatkan pelatihan yang intensif agar seseorang menjadi bangga menjadi karyawan Toyota. SHITSUKE membentuk budaya dasar dan merupakan persyaratan minimum untuk memastikan keharmonisan di dalam masyarakat. SHITSUKE adalah pelatihan untuk mempelajari peraturan. Melalui pelatihan ini, seseorang akan menjadi berharga sebagai karyawan Toyota. Seseorang yang berharga sebagai karyawan Toyota adalah karyawan yang memahami orang lain, tidak membuat orang lain merasa tidak nyaman, dan dapat berbuat kebaikan tanpa ada habis-habisnya.

(6/6)

-2-

Latihan
Gunakan Latihan ini untuk memeriksa tingkat pemahaman Anda terhadap material di Bab ini. Setelah menjawab setiap Latihan, Anda dapat menggunakan tombol referensi untuk memeriksa halamanhalaman yang berkaitan dnegan pertanyaan tersebut. Bila jawaban Anda salah, silahkan kembali ke teks untuk mengulang kembali dan mencari jawaban yang benar. Bila seluruh pertanyaan telah dijawab dengan benar, Anda dapat melanjutkan ke Bab berikutnya.

Latihan
Pertanyaan-1
Tandai pernyataan berikut Benar atau Salah: No. Pertanyaan Benar atau Salah Jawaban yang Benar

1 2 3 4 5

Usaha untuk menggunakan ruang secara efisien dengan langsung membuang item yang tidak diperlukan disebut SEIRI (pemindahan).

n True m j k l m n False j k l

Usaha agar benda-benda dapat dijangkau dengan mudah kapan saja n True m j k l m n False j k l disebut SEIRI (pemindahan). Usaha untuk menjaga kebersihan tempat kerja disebut SEIKETSU (bersih-dan-rapi).

n True m j k l m n False j k l

Usaha untuk menjaga kebersihan tempat kerja dengan memindahkan j True m k l m n n False j k l dan mengklasifikasikan semuanya disebut SEIKETSU (bersih-dan-rapi). Usaha untuk melatih orang-orang untuk menjadi bangga menjadi karyaj True m k l m n n False j k l wan Toyota disebut SHITSUKE (disiplin terhada diri sendiri).

Pertanyaan-2
Cocokkan item 5S di bawah dengan pernyataan yang sesuai di kelompok kalimat di bawah ini. No. Pertanyaan Pilihan Jawaban yang Benar

1 2 3 4 5

SEIRI (pemindahan) SEITON (pemilahan) SEISO (penyapuan dan pencucian) SEIKETSU (bersih-dan-rapi) SHITSUKE (disiplin terhadap diri sendiri)

a. b. c. d. e. f. g. h. i. j.

Hilangkan gerakan-gerakan yang tidak berguna. Tempat kerja yang teratur memberikan suasana yang menyenangkan bagi pelanggan. Tempat kerja yang berantakan menunjukkan moral karyawan. Biasakanlah untuk menjaga kebersihan tempat kerja. Alokasikan perlengkapan, peralatan, dan part-part sesuai dengan frekuensi penggunaannya. Kumpulkan dan buang benda-benda yang tidak diperlukan. Latih karyawan mengenai peraturan yang ada. Membuang item yang tidak berguna sama penting dengan menyimpan item yang berguna. Klasifikasikan setiap benda sesuai dengan kebutuhannya. Ini merupakan dasar budaya dan syarat minimum untuk menjaga keharmonisan di masyarakat.

-3-

Anda mungkin juga menyukai