Anda di halaman 1dari 4

TUGAS II SI 2102 ANALISIS STATISTIK DAN PROBABILITAS 2012 / 2013 Dosen : Ir. Adang Surahman, M.Sc, Ph.

1. Tabel di bawah ini menunjukkan nilai hasil ujian probstat dari 40 siswa, 20 siswa berasal dari kelas I dan 20 siswa lainnya berasal dari kelas II dengan soal yang sama namun dinilai oleh dosen yang berbeda (evaluasi bersifat subjektif) No. 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 Tentukan: a. b. c. d. e. Nilai Kelas I 87 98 79 96 73 92 90 84 79 63 84 96 88 100 94 82 74 91 94 99 Nilai Kelas II 65 80 75 55 85 70 50 65 70 60 85 60 70 60 75 65 55 70 50 60

Nilai kelas I jika dinyatakan dengan evaluasi atau penilaian oleh dosen kelas II! Rata-rata dan standart deviasi baru untuk nilai kelas I! Nilai kelas II jika dinyatakan dengan evaluasi atau penilaian oleh dosen kelas I! Rata-rata dan standart deviasi baru untuk nilai kelas II! Kelas yang memiliki rata-rata lebih tinggi apabila penilaian dilakukan melalui evaluasi yang sama! (disertai perbandingan rata-ratanya)

2. Tabel berikut merupakan hasil pengujian yang diberikan kepada 20 pelamar kerja yang melamar kerja di suatu perusahaan. Dengan komposisi 10 pelamar diuji di hari Senin dan 10 pelamar sisanya diuji di hari Selasa. Dengan penguji yang berbeda di tiap harinya. Agar

15010007 15010008

Page 1

mencegah kebocoran informasi, soalnya dibuat berbeda namun ada beberapa soal wajib yang sama pada kedua hari tersebut. No. 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 Nilai Pertanyaan Wajib 129 94 345 281 295 239 255 104 344 341 341 344 277 288 344 154 99 152 100 327

Nilai Total Senin 369 268 987 803 843 683 729 297 983 973 Selasa 974 982 792 823 982 439 283 433 287 934

Tentukan: a. Nilai total Senin jika dinyatakan dengan penilaian hari Selasa! b. Nilai total Selasa jika dinyatakan dengan penilaian hari Senin! c. Sebutkan pekerja yang lolos dengan syarat nilai tertinggi yang dilakukan secara objektif!

3. a) Anda ditugaskan untuk memilih suatu jenis dinding penahan tanah (DPT) pada suatu proyek. Jika DPT jenis A digunakan pada tanah kerikil (K), maka biaya yang diperlukan adalah 650juta, untuk tanah pasir (P), biaya yang diperlukan 635juta, dan tanah lempung (L) 550juta. Sedangkan untuk DPT jenis B biaya yang diperlukan untuk tanah kerikil, pasir, dan lempung berurut adalah 700juta, 600juta, 500 juta. Diketahui probabilitas untuk masingmasing tanah K, P, L adalah 0.2 , 0.15 , 0.65. Anda diminta untuk menentukan DPT yang dipilih berdasarkan biaya yang paling murah.

15010007 15010008

Page 2

b) Kemudian suatu konsultan Geoteknik menawarkan harga untuk suatu penyelidikan sebesar 10 juta. Keandalan penyelidikan tanah adalah sebagai berikut: P(Hk|K) = 0.7 P(Hk|P) = 0.1 P(Hk|L) = 0.25 P(Hp|K) = 0.2 P(Hp|P) = 0.7 P(Hp|L) = 0.05 P(HL|K) = 0.1 P(HL|P) = 0.2 P (HL|L) = 0.7

Apakah jasa konsultan ini perlu digunakan untuk memutuskan jenis DPT yang dipakai?

4. Suatu keadaan bangunan di nyatakan dalam bentuk matriks. Pada status 1 adalah bangunan utuh, status 2 adalah rusak ringan, status 3 adalah rusak berat, status 4 adalah runtuh. Kemudian, Matriks suatu rantai markov adalah sebagai berikut:

a) Probabilitas bangunan tersebut rusak berat setelah 5 tahun? b) Probabilitas bangunan runtuh setelah 3 tahun? c) Probabiltas bangunan dari utuh menjadi rusak berat untuk pertama kalinya, setelah empat kali transisi? 5. Fungsi distribusi suatu kejadian adalah fx(x) = 6 c e-2 c x dimana x >1. Jika z = 1+x2. Tentukan c, fz(z), dan daerah yang berlaku untuk z !

Ketentuan Pengumpulan (Harap Diperhatikan ) : Tugas dibuat dengan tulisan tangan yang rapi dan jelas (jangan menggunakan ketikan komputer) Tugas diberi cover (diketik) bagian depan yang memuat : Kode dan Nama Mata Kuliah Tugas ke n Nama Dosen beserta gelarnya Nama dan NIM pengumpul Tugas dikumpulkan pada hari Rabu (10 September 2012) pukul 15.00 WIB

15010007 15010008

Page 3

Format Cover:

SI-2102 ANALISIS STATISTIK DAN PROBABILITAS


Dosen: Ir. Adang Surahman, M.Sc, Ph.D

TUGAS X

oleh XYZ (15011xxx)

PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK SIPIL DAN LINGKUNGAN INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG BANDUNG 2012

15010007 15010008

Page 4

Anda mungkin juga menyukai