Anda di halaman 1dari 11

KATA PENGANTAR

Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh.


Alhamdulillahirabbilalamin, banyak nikmat yang Allah berikan, tetapi sedikit
sekali yang kita ingat. Segala puji hanya layak untuk Allah Tuhan seru sekalian alam
atas segala berkat, rahmat, taufik, serta hidayah-Nya yang tiada terkira besarnya,
sehingga penulis dapat menyelesaikan makalah dengan judul FAKTOR BUNGA.
Dalam penyusunannya, penulis memperoleh banyak bantuan dari berbagai
pihak, karena itu penulis mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada:
Dosen pembimbing ibu fatimah yang telah memberikan dukungan, kasih, dan
kepercayaan yang begitu besar. Dari sanalah semua kesuksesan ini berawal, semoga
semua ini bisa memberikan sedikit kebahagiaan dan menuntun pada langkah yang
lebih baik lagi.
Meskipun penulis berharap isi dari makalah ini bebas dari kekurangan dan
kesalahan, namun selalu ada yang kurang. Oleh karena itu, penulis mengharapkan
kritik dan saran yang membangun agar skripsi ini dapat lebih baik lagi.
Akhir kata penulis berharap agar makalah ini bermanfaat bagi semua pembaca.









Lhokseumawe,1 mei 201
Penyusun


Kelompok 6
BAB I
PENDAHULUAN

1.1Latar Belakang
Permasalahan perbankan yang kerap kali muncul menjadi isu krusial bagi
perbankan Indonesia dan menjadi perhatian masyarakat adalah masalah tingginya
tingkat suku bunga.Faktor-faktor suku bunga dan yang mempengaruhinya menjadi
pokok permasalahan yang menarik untuk di kaji, hubungan antara factor dan yang
mempengaruhinya merupakan kajian dalam makalah ini.
Secara sederhana, bunga dapat di artikan sebagai bentuk imbalan jasa atau
kompensasi atas pinjaman yang di berikan oleh suatu pihak. Barang, biasanya berupa
uang yang di pinjamkan sering kali di sebut pokok utang. Maka dari itu persentase dari
pokok utang yang di bayarkan sebagai balas jasa di sebut dengan suku bunga.
Jenis-jenis bunga di antaranya bunga nominal dan bunga efektif. Tingkat bunga
nominal (atau tingkat persentase tahunan) adalah laju tahunan yang sering dikatakan
sebagai berikut: pinjaman ini adalah pada tingkat bunga 12% per tahun, digandakan
bulanan. perhatikan bahwa ini bukan tingkat bunga per periode. Untuk bunga efektif
adalah Sistem bunga efektif adalah kebalikan dari sistem bunga flat, yaitu porsi bunga
dihitung berdasarkan pokok hutang tersisa. Sehingga porsi bunga dan pokok dalam
angsuran setiap bulan akan berbeda, meski besaran angsuran per bulannya tetap
sama. Sistem bunga efektif ini biasanya diterapkan untuk pinjaman jangka panjang
semisal KPR atau kredit investasi.




BAB II
PEMBAHASAN
2.1.Pengertian Bunga
Secara sederhana, bunga dapat di artikan sebagai bentuk imbalan jasa atau
kompensasi atas pinjaman yang di berikan oleh suatu pihak. Barang, biasanya berupa
uang yang di pinjamkan sering kali di sebut pokok utang. Maka dari itu persentase dari
pokok utang yang di bayarkan sebagai balas jasa di sebut dengan suku bunga.
Berikut ini adalah pengertian dan definisi bunga bank menurut para ahli ekonomi
M. SYAFI'I ANTONIO
Bunga bank adalah kompensasi yang wajar diberikan pada nasabah agar yang
bersangkutan tidak dirugikan. Bunga bank adalah semua bentuk yang diminta sebagai
imbalan yang melebihi jumlah barang yang dipinjamkan.
ANDIEK KURNIAWAN & DWI ROSSALIA
Bunga bank adalah keuntungan yang diberikan oleh bank kepada nasabah
dalam jangka waktu tertentu berdasarkan persentase dan jumlah tabungan (modal)
nasabah.
RIMSKY J. JUDISSENO
Bunga bank adalah penghasilan yang diperoleh sebagai imbalan dari pihak yang
meminjam atau memanfaatkan uang (bank).
FACHMI BASYAIB
Bunga adalah sesuatu yang dihasilkan dari keuntungan aset keuangan,
tujuannya adalah untuk memberikan pada investor keuntungan bagi investasi dana
yang dimilikinya
GUNARTO SUHARDI
Bunga bank adalah sekadar pengganti kerugian bagi nasabah dari pihak bank
atas penundaan pemakaian dananya sekarang.


2.2.Jenis-jenis Bunga
Bunga dalam perbankan terbagi dalam beberapa jenis, diantaranya;

A.Bunga Nominal
Tingkat bunga nominal (atau tingkat persentase tahunan) adalah laju tahunan yang
sering dikatakan sebagai berikut: pinjaman ini adalah pada tingkat bunga 12% per
tahun, digandakan bulanan. perhatikan bahwa ini bukan tingkat bunga per periode.
Tingkat suku bunga biasanya ditetapkan secara tahunan. Penggunaan perjanjian-
perjanjian yang dibuat memungkinkan tingkat suku bunga untuk diatur secara khusus
sehingga bunga dapat dibayarkan beberapa kali dalam satu tahun. Misalnya, per bulan,
per tiga bulan, per enam bulan, dan sebagainya.

B. BUNGA EFEKTIF
Sistem bunga efektif adalah kebalikan dari sistem bunga flat, yaitu porsi bunga
dihitung berdasarkan pokok hutang tersisa. Sehingga porsi bunga dan pokok dalam
angsuran setiap bulan akan berbeda, meski besaran angsuran per bulannya tetap
sama. Sistem bunga efektif ini biasanya diterapkan untuk pinjaman jangka panjang
semisal KPR atau kredit investasi.
Dalam sistem bunga efektif ini, porsi bunga di masa-masa awal kredit akan
sangat besar di salam angsuran perbulannya, sehingga pokok hutang akan sangat
sedikit berkurang. Jika kita hendak melakukan pelunasan awal maka jumlah pokok
hutang akan masih sangat besar meski kita merasa telah membayar angsuran yang jika
ditotal jumlahnya cukup besar.

2.3.Faktor Bunga Dan Rumus Bunga
Analisis ekonomi teknik merupakan alat bantu pengambilan keputusan atas
sejumlah pilihan alternatif teknologi, rancang bangun, dsb. dengan menggunakan
sudut pandang ekonomis (finansial). Perlu diingat bahwa kebanyakan studi ekonomi
teknik melibatkan komitmen modal dalam periode waktu yang panjang, sehingga
pengaruh waktu menjadi begitu penting untuk dipertimbangkan.
Sebelum kita mempelajari apa saja faktor-faktor dalam ekonomi teknik,
sebaiknya kita mengenal notasi dan simbol dalam perumusan yang digunakan.
- Present Worth (PW)
Present Worth adalah nilai sejumlah uang pada saat sekarang yangmerupakan
ekivalensi dari sejumlah cash flow (aliran kas) tertentu pada pada periode tertentu
dengan tingkat suku bunga (i) tertentu. Proses perhitungan nilai sekarang seringkali
disebut atau discounting cashflow.
Untuk menghitung present worth dari aliran cash tunggal (single payment) dapat
dikalikan dengan Single Payment Present Worth Factor. Sedangkan untuk
menghitung present worth dari aliran kas yang bersifat anuitas dapat dikalikan
dengan Equal Payment Series Present Worth Factor.

- Equivalent Uniform Series Annual Cashflow (EUA) atau AW
Annual Worth atau nilai tahunan adalah sejumlah serial cash flow yang nilainya
seragam setiap periodenya. Nilai tahunan diperoleh dengan mengkonversikan seluruh
aliran kas ke dalam suatu nilai tahunan (anuitas) yang seragam.
Menentukan nilai tahunan dari suatu Present Worth dapat dilakukan dengan
mengalikan PW tersebut dengan Equal Payment Capital Recovery Factor. Sedangkan
untu mengkonversikan nilai tahunan dari Nilai Future dilakukan dengan mengalikan FW
dengan Equal Paymentseries Sinking Fund Factor.

- Future Worth (FW)
Future Worth atau nilai kelak adalah nilai sejumlah uang pada masa yang akan
datang, yang merupakan konversi sejumlah aliran kas dengan tingkat suku bunga
tertentu. Untuk menghitung future worth dari aliran cash tunggal (single payment) dapat
dikalikan dengan Single Payment Compounded Ammount Factor. Sedangkan untuk
menghitung future worth dari aliran kas yang bersifat anuitas dapat dikalikan
dengan Equal Payment-series Compound Amount Factor.


- Uniform Gradient series Factor
Seringkali ditemukan pola-pola aliran kas (casflow) yang cenderung mengalami
kenaikan seragam dan serial (Uniform Gradient Series). Pola aliran kas yang demikian
tidak cukup memberikan informasi bagi pengambil keputusan, oleh karena itu seringkali
pola aliran kas seperti ini dikonversikan ke dalam pola anuitas (anually) atau nilai
sekarang (Present Value)
Rumus-rumus bunga dan faktor bunga yang digunakan dalam analisis ekonomi teknik
seperti pada tabel.






2.4 NOTASI DAN DIAGRAM / TABEL ARUS KAS
Arus kas secara formal digunakan untuk memperlihatkan penerimaan dan
pengeluaran dari uang yang akan digunakan untuk proyek. Hal ini bisa dikerjakan
dengan menggunakan tabel / diagram arus kas.
End of Year Receipts / Disbursements
0 -$ 15,000
1 $5,000
2 $5,000
3 $5,000
4 $7,000
Tabel 3.3 Tabel Arus kas

Gambar 3.1 Diagram Arus kas
Tabel dan diagram arus kas juga menggambarkan tipe arus kas itu sendiri, contohnya
untuk pengeluaran pada periode ke-0 bisa merupakan investasi awal, biaya konstruksi
dan lain-lain dan untuk cash flow diakhir tahun bisa termasuk nilai sisa yakni nilai dari
suatu peralatan atau fasilitas yang dapat dijual pada akhir dari proyek.
Berikut notasi yang digunakan dalam rumus-rumus perhitungan bunga majemuk:
i = tingkat bunga efektif per periode bunga
n = banyaknya periode pemajemukan
P = banyaknya uang saat ini
F = banyaknya uang dimasa datang
Penerimaan
Pengeluaran
Periode Waktu
Awal tahun 1
Akhir tahun 1
A = arus-arus kas pada akhir periode dalam suatu deretan seragam yang
berlanjut sampai sejumlah periode tertentu, yang mulai pada akhir periode pertama
dan terus hingga periode terakhir.
2.5 SINGLE PAYMENT FORMULAS
Future Worth (F)
F = P (1 + i )
n
Notasi fungsi F = P(F/P, i%, n)
Present Worth (P)
P = F (1 + i )
n
Notasi fungsi P = F(P/F, i%, n)
2.6 UNIFORM SERIES FORMULAS
F = A
(

+
i
i
n
1 ) 1 (
Notasi fungsi F = A(F/A, i%, n) (Compound Amount)
A = F
(

+ 1 ) 1 (
n
i
i
Notasi fungsi A = F(A/F, i%, n) (Sinking Fund)
A = P
(

+
+
1 ) 1 (
) 1 (
n
n
i
i i
Notasi fungsi A = P(A/P, i%, n) (Capital Recovery)
P = A
(

+
+
n
n
i i
i
) 1 (
1 ) 1 (
Notasi fungsi P = A(P/A, i%, n) (Present Worth)

2.7 HUBUNGAN-HUBUNGAN FAKTOR BUNGA
(A/P,i%,n) =
) %, , / (
1
n i A P

(A/P,i%,n) =
) %, , / (
1
n i A F

(F/A,i%,n) = (P/A,i%,n)(F/P,i%,n)
(P/A,i%,n) =

=
n
k
k i F P
1
) %, , / (
(F/A,i%,n) =

=

n
k
k n i P F
1
) %, , / (
(A/F,i%,n) = (A/P,i%,n) i
























KESIMPULAN

Adapun kesimpulan dari makalah ini, adalah;
1. Secara sederhana, bunga dapat di artikan sebagai bentuk imbalan jasa
atau kompensasi atas pinjaman yang di berikan oleh suatu pihak. Barang,
biasanya berupa uang yang di pinjamkan sering kali di sebut pokok utang.
Maka dari itu persentase dari pokok utang yang di bayarkan sebagai balas
jasa di sebut dengan suku bunga.
2. Tingkat bunga nominal (atau tingkat persentase tahunan) adalah laju
tahunan yang sering dikatakan sebagai berikut: pinjaman ini adalah pada
tingkat bunga 12% per tahun, digandakan bulanan. perhatikan bahwa ini
bukan tingkat bunga per periode.
3. Present Worth adalah nilai sejumlah uang pada saat sekarang
yangmerupakan ekivalensi dari sejumlah cash flow (aliran kas) tertentu
pada pada periode tertentu dengan tingkat suku bunga (i) tertentu. Proses
perhitungan nilai sekarang seringkali disebut atau discounting cashflow














Daftar Pustaka
1. http://trialbydoing.blogspot.com/2012/10/faktor-faktor-yang-dapat-
mempengaruhi.html

2. http://yazidcivilengineer.edublogs.org/2013/03/23/faktor-bunga-dan-
rumus-bunga-suku-bunga/

3. Kasmir, S.E., MM: Manajemen Perbankan (Jakarta, Rajawali Pers,
2010)

Anda mungkin juga menyukai