Anda di halaman 1dari 2

SGD 3 Bumil Buteki

Kebutuhan tiap tahap tumbuh kembang berbeda.Begitu juga dengan ibu hamil dan menyusui. Diskusikan bagaimana kebutuhan nutrisi pada ibu hamil dan menyusui dan apabila kebutuhan tersebut tidak terpenuhi apa yang terjadi? Bagaimana pula kebutuhan nutrisi pada bayi, remaja, dewasa dan lansia?

PBL 1: Nafas berbau keton

Seorang bapak 50 th datang ke klinik kesehatan, dia dilayani oleh 3 mahasiswa ners. Dia mengatakan, menurut istri dan anak-anak, mulutnya berbau khas, sehinggadia menjadi tidak percaya diri.Dari pemeriksaan riwayat penyakit, ternyata bapaktersebut menderita diabetes melitus.Menurut pembimbing, mulut bapaktersebut berbau keton, mereka diminta untuk mendiskusikan kasus tersebut. Menurutmahasiswa A itu timbulnya keton akibat adanya gangguan pada metabolism karbohidrat, menurut B karena gangguan pada metabolisme lipidnya dan tidakberperannya siklus asam sitrat dalam sintesis asam lemak, sedangkan menurut Ckarena gangguan pada metabolisme proteinnya. Diskusikan pada klompok anda.

Anda mungkin juga menyukai