Anda di halaman 1dari 2

PROSKEP KUTIL (WART) A. Diagnosa 1. Gangguan rasa aman nyaman nyeri berhubungan dengan saraf yang teriritasi 2.

Gangguan rasa aman cemas berhubungan dengan penularan virus dan kurangnya pengetahuan terhadap penyakit 3. Gangguan pola konsep diri berhubungan dengan kutil B. Intervensi 1. Dx. 1 = Gangguan rasa aman nyaman nyeri berhubungan dengan saraf yang teriritasi Intervensi : a. Ukur skala nyeri b. Lakukan ditraksi Rasional a. Untuk mengetahui skala pasien dari 1-10 b. Untuk mengurangi nyeri dengan adanya pengalihan nyeri 2. Dx. 2 = Gangguan rasa aman cemas berhubungan dengan penularan virus dan kurangnya pengetahuan terhadap penyakit Intervensi : a. Hindari kontak langsung dengan orang yang menderita kutil, atau dengan orang yang sehat b. Beri pendidikan kesehatan tentang penyakit kutil Rasional a. Untuk mencegak penularan virus yang lebih banyak b. Untuk menambah pengetahuan pasien tentang penyakitnya 3. Dx. 3 = Gangguan pola konsep diri berhubungan dengan kutil Intervensi a. Beri dukungan kepada pasien b. Anjurkan untuk menjaga imunitasnya

Rasional a. Agar pasien tidak drop dan tetap percaya diri b. Agar tubuh pasien terlihat segar dan tidak mudah tertular virus kutil lagi

Anda mungkin juga menyukai

  • UKK Matematika
    UKK Matematika
    Dokumen1 halaman
    UKK Matematika
    Rifki Habibi
    Belum ada peringkat
  • Geo Metri
    Geo Metri
    Dokumen2 halaman
    Geo Metri
    Rifki Habibi
    Belum ada peringkat
  • SIROH
    SIROH
    Dokumen4 halaman
    SIROH
    Rifki Habibi
    Belum ada peringkat
  • English II
    English II
    Dokumen2 halaman
    English II
    Rifki Habibi
    Belum ada peringkat
  • Geografi Dan Sunda
    Geografi Dan Sunda
    Dokumen4 halaman
    Geografi Dan Sunda
    Rifki Habibi
    Belum ada peringkat
  • Po Skes Tren
    Po Skes Tren
    Dokumen12 halaman
    Po Skes Tren
    Rifki Habibi
    Belum ada peringkat
  • Rumah Tipe36rasa
    Rumah Tipe36rasa
    Dokumen2 halaman
    Rumah Tipe36rasa
    Rifki Habibi
    Belum ada peringkat
  • IDENTITAS
    IDENTITAS
    Dokumen10 halaman
    IDENTITAS
    Rifki Habibah
    Belum ada peringkat
  • Bab Iii
    Bab Iii
    Dokumen1 halaman
    Bab Iii
    Rifki Habibi
    Belum ada peringkat
  • Antropologi Kesehatan
    Antropologi Kesehatan
    Dokumen21 halaman
    Antropologi Kesehatan
    Rifki Habibi
    100% (1)
  • Bab Ii
    Bab Ii
    Dokumen3 halaman
    Bab Ii
    Rifki Habibi
    Belum ada peringkat
  • Tranfusi Darah
    Tranfusi Darah
    Dokumen17 halaman
    Tranfusi Darah
    Rifki Habibi
    Belum ada peringkat
  • Kutil
    Kutil
    Dokumen10 halaman
    Kutil
    Luqy Luqman Effendy
    Belum ada peringkat
  • Cedera Kepala
    Cedera Kepala
    Dokumen7 halaman
    Cedera Kepala
    Rifki Habibi
    Belum ada peringkat