Anda di halaman 1dari 17

DERMATITIS

Neurodermatitis
Sinonim : Liken simpleks kronikus Ada 2 jenis Neurodermatitis sirkumskripta Neurodermatitis lokalisata

Neurodermatitis Sirkumskripta : Lokalisasi pergelangan kaki bagian anterior, lengan bagian extensor, tengkuk, sisi lateral leher Neurodermatitis Lokalisata : Hanya terdapat pada salah satu daerah tersebut diatas misalnya daerah scrotum/vulva

Gambaran klinis : Subyektif sangat gatal Gambaran klinis stadium awal eritema, edema, papel-papel karena garukan berulang-ulang bagian tengah menebal, kering, skuama dan hiperpigmentasi

Ukuran lentikular sampai plakat Bentuk umumnya lonjong

Etiologi : Belum diketahui dengan pasti Biasanya ditemukan pada orang-orang kurang istirahat, mudah gugup, cemas dan gampang tersinggung

Pengobatan : Topikal preparat ter, kortikosteroid potensi kuat Sistemik antihistamin efek sedatif Istirahat cukup dan kalau perlu konsultasi dengan psikiater

Dermatitis Numularis
Etiologi belum diketahui Sering ditemukan pada orang yang kulitnya kering, pada penderita yang sering stres emosional Ada dugaan akibat hipersensitifitas terhadap kuman stafilokokus Kadang-kadang didapati infeksi fokal

Gambaran Klinis : Nampak sebagai suatu dermatitis dengan diameter sebesar uang logam, batas tegas dengan efloresensi vesikel, papula vesikel yang bergabung membentuk satu bulatan seperti mata uang logam, sedikit edematosa dan eritematosa. Vesikel pecah exudasi, krusta

Keluhan gatal dan bersifat residif Lokalisasi lesi extensor extremitas terutama tungkai bawah, bahu dan bokong Lebih sering pada laki-laki

Pengobatan : Sering tidak memuaskan Antihistamin / kortikosteroid Antibiotik infeksi sekunder Topikal preparat ter/kortikosteroid Infeksi fokal perlu diobati

Dermatitis Statis
Sinonim : ekzem statis, dermatitis hipostatik Definisi : Dermatitis sekunder akibat hipertensi vena extremitas bawah Etiologi : semua keadaan yang menyebabkan statis peredaran darah kurangnya O2 pada daerah tertentu pada tungkai

Gambaran Klinis : Keluhan subyektif pruritus Dimulai dengan varises tungkai bawah. Jk terjadi trauma kecil pecah ulkus varikosus + dermatitis varikosus Ulkus susuh sembuh karena oksigenasi jelek dan dapat terjadi infeksi sekunder.

Pengobatan : Perlu diatasi timbulnya varises, misalnya dengan posisi elevasi kaki waktu tidur

Anda mungkin juga menyukai