Anda di halaman 1dari 10

AROMA TERAPHY

KELOMPOK 5 : 1. ABDUL HAMID 2. IRFAN KURNIAWAN 3. LENI BASUKI 4. PRIHATIN NINGSIH 5. SHIDIQ WIDAYANTO

PENGERTIAN AROMATHERAPY

Aromaterapi adalah terapi menggunakan essential oil atau sari minyak murni untuk membantu memperbaiki atau menjadi kesehatan, membangkitkan semangat, gairah, menyegarkan serta menenangkan jiwa, dan merangsang proses penyembuhan.

MANFAAT AROMA TETARHY


Memberi kenyamanan (relaxing) Bermanfaat untuk mempercepat peremajaan kulit Menetralisir ketegangan Mengurangi stress Meningkatkan vitalitas
Mencegah timbulnya berbagai penyakit karena bersifat anti bakteri

JENIS JENIS AROMA TERAPHY


1. Lavender ( lavandula angustifolia )

Geranium (Pelargonium graveolens) 6. Lemon(Citrus limonum) 7. Pepermint (Mentha piperita) 8. Eucalyptus (Eucalyptus Bluegum) 9. Ginger (Zingiber Officinalis) 10.

2. Kanuka ( Kunzea ericoides ) 3. Tea Tree (Maleleuca alternifolia) 4. Roman Chamomile (Anthemis nobilis) 5. Sandalwood(Santalum album)

Lavender

Maleleuca alternifolia

Roman Chamomile

sandalwood

Eucalyptus Bluegum

Citrus Limonum

Geranium

Kunzea ericoides

Mentha piperita

Ginger

1. Bunga melati (Jasminum grandifolium)

2. Kenanga (Cananga odorata) 3. Salvia (Salvia saclaria) 4. Sedap malam (Poliantes tuberosa) 5. Mawar (Rosa gallica)

6. Cempaka (Michelia champaka)

6 jenis tanaman popular digunakan pada taman rumah iklim tropis dan khasiatnya dalam terapi aroma

Salvia sclaria

Melati

Kenanga

Cempaka

Sedap Malam

Mawar

Tips aman menggunakan minyak esensial :

1. Simpan semua minyak essensial dalam botol gelap dan jangan terkena panas, matahari dan sinar secara langsung, karena bisa merusak komposisi minyak essensial. 2. Minyak essensial hanya digunakan sebagai obat luar bukan untuk diminum atau dimakan. 3. Jangan sampai terkena mata, jika terkena mata maka bilas dengan susu atau minyak sayur dan segera periksakan ke dokter. 4. Banyak minyak essensial yang sensitif terhadap cahaya, yang berarti bisa menimbulkan reaksi dengan kulit jika terkena sinar matahari, maka jangan menggunakan minyak essensial jika akan keluar rumah

Cont.

5. 6. 7.

8. 9.

Beberapa minyak essensial mungkin menyebabkan iritasi kulit, hentikan jika terjadi iritasi. Jauhkan dari jangkauan anak-anak. Minyak essensial biasanya bersifat mudah meledak karena itu jauhkan dari sumber api seperti lilin, ataupun barang yang menimbulkan api. Ibu hamil sebaiknya tidak menggunakan minyak essensial tanpa konsultasi dengan dokter terlebih dahulu. Pijat aromaterapi tidak diizinkan untuk orang yang sakit atau pernah mengalami patah tulang.

Anda mungkin juga menyukai