Anda di halaman 1dari 3

KEPENTINGAN SEMANTIK DALAM BIDANG BAHASA, SASTERA DAN MASYARAKAT

Kajian semantik merupakan satu bidang dalam kajian linguistik yang mengkaji makna. Bidang yang mengkaji dan menganalisis makna kata dan ayat dikenali sebagai bidang semantik. Kata merupakan unit ujaran yang bebas dan mempunyai makna. Dalam bahasa kita dapat mengungkapkan fikiran, perasaan , pendapat, emosi, perlakuan dan keperibadian manusia. Kepentingan semantik dalam aspek bahasa, unsur bahasa menunjukkan permainan bahasa oleh penulis untuk menimbulkan keindahan dan kepelbagaian maksud dalam cerita ini mempunyai makna. Dalam bahasa kita dapat mengungkapkan fikiran, perasaan, pendapat, emosi, perlakuan dan keperibadian manusia. Bahasa merupakan satu sistem ujaran dan tulisan konversional yang digunakan oleh manusia untuk berkongsi budaya dan berkomunikasi antara satu sama lain. Bahasa dapat menggambarkan dan memberikan kesan terhadap cara berfikir serta perubahan dan perkembangan budaya.Bahasa mempunyai struktur yang kompleks tetapi boleh dianalisis dandiperlihatkan secara sistematik. Semua bahasa bermula dengan bahasa lisan, kemudian diikuti dengan bahasa tulisan. Bahasa mengandungi strukturayat yang berbeza-beza untuk menyampaikan makna. Kandungan bahasaterdiri daripada bentuk dan susunan perkataan, struktur sintaksis dan intonasi ujaran. Kepentingan semantik dalam bidang sastera merangkumi peranan semantik dalam menjelaskan kajian tentang makna sesuatu ungkapan atau ujaran yang berunsur kesusasteraan. Hubungan antara bahasa dan sastera memang sangat erat, ahli-ahli bahasa berpendirian untuk menggunakan usahausaha penyelidikan dan pengembangan sastera. Oleh kerana semantik adalah sebahagian daripada bidang linguistik, maka ia berperanan penting dalam penghasilan karya-karya sastera khususnya dari segi pentafsiran makna bahasa sastera itu sendiri. Kepentingan semantik dalam masyarakat berdasarkan hubungan semantik dengan bidang Antropologi dan Sosiologi. Antropologi ialah bidang ilmu yang mengkaji sekelompok masyarakat tertentu yang homogon yang mempunyai pelbagai ciri khasnya. Sosiolagi ialah bidang ilmu yang mengkaji kelompok masyarakat yang lebih luas dalam perkembangan ekonomi dan sosial yang heterogen. Sosial dan budaya sesuatu masyarakat yang semakin berkembang menyebabkan makna bahasa dalam sesuatu masyarakat semakin berkembang.

Manfaat Semantik Ada beberapa manfaat semantik dalam bidang tertentu yaitu :

1.

Manfaat semantik dalam pembelajaran bahasa

Semantik adalah studi tentang makna. Ini adalah subjek yang luas dalam studi umum bahasa. Pemahaman semantik sangat penting untuk mempelajari bahasa akuisisi (bagaimana pengguna bahasa memperoleh makna, sebagai pembicara dan penulis, pendengar dan pembaca) dan perubahan bahasa (bagaimana mengubah makna dari waktu ke waktu). Sangat penting untuk memahami bahasa dalam kontek ssosial, karena ini cenderung mempengaruhi arti, dan untuk memahami jenis bahasa dan efek gaya. Oleh karena itu salah satu konsep yang paling mendasar dalam linguistik. Kajian semantik meliputi studi tentang bagaimana makna dibangun, diinterpretasikan, diklarifikasi, tertutup, ilustrasi, disederhanakan dinegosiasikan, bertentangan dan mengulangi. Makna bahasa, khususnya makna kata, terpengaruh oleh berbagai konteks. Makna kata dapat dibangun dalam kaitannya dengan benda atau objek di luar bahasa. Dalam konsepsi ini, kata berperan sebagai label atau pemberi nama pada benda- benda atau objek-objek yang berada di alam semesta. Makna kata juga dapat dibentuk oleh konsepsi atau pembentukan konsepsi yang terjadi dalam pikiran pengguna bahasa. Proses pembentukannya berkait dengan pengetahuan atau persepsi penggunaan bahasa tersebut terhadap fenomena, benda atau peristiwa yang terjadi diluar bahasa. Dalam konteks ini, misalnya penggunaan bahasa akan tidak sama dalam menafsirkan makna kata demokrasi karena persepsi mereka berbeda terhadap kata itu. Selain kedua konsepsi itu, makna kata juga dapat dibentuk oleh kaitan antara stimulus, kata dengan respons yang terjadi dalam suatu peristiwa ujaran. Kajian semantik pada dasarnya sangat bergantung pada dua kecenderungan. Pertama, makna bahasa dipengaruhi oleh konteks di luar bahasa, benda, objek dan peristiwa yang ada di alam semesta. Kedua,kajian makna bahasa ditentukan oleh konteks bahasa, yakni oleh aturan kebahasaan suatu bahasa. Pengertian tentang kalimat, ujaran dan proposisi perlu dipahami dalam kajian semantik. Dalam keseharian, kerap tidak kita bedakan atau kalimat dengan ujaran. Kalimat sebagaimana kita pahami satuan tata bahasa yang sekurang-kurangnya terdiri dari subjek dan

predikat. Sedangkan ujaran dapat terdiri dari satu kata, frase atau kalimat yang diujarkan oleh seorang penutur yang ditandai oleh adanya unsur fonologis, yakni kesenyapan. dalam semantik kedua konsep ini memperlihatkan sosok kajian makna yang berbeda. Makna ujaran, misalnya lebih banyak dibahas dalam semantik tindak tutur. Peran konteks pembicaraan dalam mengungkapkan makna ujaran sangat penting. Sementara kajian makna kalimat lazimnya lebih memusatkan pada konteks tatabahasa dan unsur lain. Jadi dengan memahami dan menguasai semantik, akan mempermudah dan memperlancar dalam pembelajaran bahasa berikutnya misalkan dalam mempelajari pragmatik, karena pada dasarnya kedua bidang bahasa ini saling berhubungan dan menunjang satu sama lain. Bagi pelajar sastra, pengetahuan semantik akan banyak member bekal teoritis untuk menganalisis bahasa yang sedang dipelajari. Sedangkan bagi pengajar sastra, pengetahuan semantik akan member manfaat teoritis, maupun praktis. Secara teoritis, teori-teori semantik akan membantu dalam memahamidengan lebih baik bahasa yang akan diajarkannya. Dan manfaat praktisnya adalahkemudahan untuk mengajarkannya.

2.

Manfaat semantik dalam bidang informasi

Manfaat yang dapat dipetik dalam studi semantik bagi orang-orang yang berkecimpung dalam dunia persuratkabaran dan pemberitaan, mereka barangkali akan memperoleh manfaat praktis dan pengetahuan mengenai semantik. Pengentahuan semantik akan memudahkannya dalam memilih dan menggunakan kata dengan makna yang tepat dalam menyampaikan informasi kepada masyarakat umum.

Anda mungkin juga menyukai