Anda di halaman 1dari 4

MY LIFESTYLE

Rr. Indah Permata Sari Kelompok 20 10/ 299643/ KU/13976 PROGRAM REGULER FAKULTAS KEDOKTERAN UMUM UNIVERSITAS GADJAH MADA YOGYAKARTA 2013

Identitas Mahasiswa Nama NIM Umur Berat badan Tinggi badan Jenis Kelamin Aktivitas Rr. Indah Permata Sari 10/299643/KU/13976 21 tahun 49 kg 162 cm Perempuan Moderate

Praktikum Ilmu Faal : Havard Step Up Test Havard step up test dilakuan untuk mengetahui kapabilitas dari sistem kardiovaskular subjek. Test ini dilakukan berdasarkan irama ketukan metronome (4 ketukan). Denyut jantung subjek diukur terlebih dahulu sebelum melakukan test. Begitu pula sesudahnya, denyut jantung subjek dihitung selama 30 detik. Waktu yang diperbolehkan untuk melakukan tets ini adalah 5 menit. Subjek boleh menghentikan test ini apabila ditemukan tanda-tanda seperti : merasa lelah, tidak dapat mempertahankan tingkat loncatan untuk 15 langkah, subjek merasa pusing, subjek merasa nyeri dada, dan subjek terjatuh. Analysis hasil dihitung menggunakan rumus. Berikut adalah table dari interpretasi skor yang didapat : Gender Male Female Excellent >90.0 >86.0 Above Average 80.0-90.0 76.0-86.0 Average 65.0-79.9 61.0-75.9 Below Average 55.0-64.9 50.0-60.9 Poor <55 <50

Dari hasil perhitungan, skor yang saya dapat adalah 25,5. Interpretasi hasil yang saya dapat adalah poor.

Praktikum Psikiatri : Assessment of Distress Pada praktikum psikiatri level distress diukur menggunakan Self Reporting

Questionnaire (SRQ)-20 berdasarkan WHO. Metode ini digunakan untuk mengetahui dan memahami sejauh mana level stress seseorang . SRQ-20 berisikan 20 pertanyaan yang menilai gejala-gejala neurotik. Setelah dilakukan assessment of distress, skor distress saya adalah 5/20 (hasil terlampir). Berdasarkan interpretasi dari assessment level of distress adalah sebagai berikut: a) 0-6 = tidak stress; b) 7-13 = stress yang bisa diadaptasi; c) 14 = stress yang butuh pertolongan/ konsultasi dengan psikiatri. Dari hasil diatas dapat disimpulkan bahwa saya tidak dalam keadaan distress.

Praktikum Ilmu Kesehatan Masyarakat : Nutrisi Menilai status gizi seseorang dan mengevaluasinya dapat menggunakan riwayat medis masa lalu, riwayat keluarga dan riwayat lingkungan sekitar. Banyak keluhan seperti kelelahan, sakit kepala dan gangguan pencernaan dapat ditingkatkan dengan perubahan sederhana dalam diet. Status nutrisi cukup penting berperan dalam pencegahan suatu penyakit. Salah satu penilaian gizi adalah 24-hours recall. Tujuan recall 24 jam adalah untuk menyediakan informasi kepada responden mengenai intake makanan selama periode 24 jam sebelumnya. Penilaian gizi 24-hour recall di hitung sejak kedatangan pasien/responder dan bukan karena dibuat-buat. 4 stage yang harus di lakukan seorang praktisi kesehatan dalam menilai nutrisi 24 jam tersebut, antara lain : 1. STAGE I : Recall Makanan dan Minuman yang Dikonsumsi 2. STAGE II : Deskripsi Makanan dan Minuman yang Dikonsumsi 3. STAGE III : Perkiraan Jumlah 4. STAGE IV : Review Data Interview Setelah itu di lakukan perhitungan Basal Energy Expenditure (BEE) dan Total Energy Expenditure (TEE). Basal Energy Expenditure (BEE) BEE adalah energi basal perkiraan yang dibutuhkan orang tersebut setiap harinya. Perhitungannya menggunakan rumus Harris Benedict, antara lain : Laki-laki : 66 + (13,7 x berat badan) + (5 x tinggi) (6,8 x umur) Wanita : 665 + (9,6 x berat badan) + (1,7 x tinggi) (4,7 x umur) Total Energi Expenditure (TEE) Setelah didapatkan BEE, tinggal mencari TEE (Total Energy Expenditure) dengan cara mengalikan BEE dengan Physical Activity Level (fa) dan Stress Level (fs) berdasarkan tabel di bawah : Level Aktivitas - Bed Rest - Mild (Ringan) - Moderate (Sedang) - - Severe (Berat) Gender Laki-laki 1.30 1,65 1, 76 2,10 Perempuan 1,30 1,55 1,70 2,00

Level Stress - Normal - Bedah Minor - Bedah Mayor

Gender Laki-laki Perempuan 1 1 1.2 1,2 1,5 1,5

Sehingga rumusnya menjadi di bawah ini : TEE = BEE x fs x fs Dari hasil perhitungan, di dapatkan hasil : BEE = 665 + (9,6 x 49kg) + (1,7 x 162cm) (4,7 x 21th) = 665 + 470,4 + 468,2 98,7 = 1702,3 kcal TEE = 1702,3 x 1,7 x 1 = 2213 kcal Asupan recall 24 jam : Nutrient Energi Protein Lemak Karbohidrat . Hasil Analisis 964 kcal 33 gram 42 gram 60 gram Recomended 2213 kcal 82,9 gram 61 gram 330 gram Interpretasi Defisit Defisit Defisit Defisit

Anda mungkin juga menyukai