Anda di halaman 1dari 23

Panitia BOMB

2013
PENDAHULUAN Segala puji milik Allah SWT Tuhan sekalian alam, sholawat dan salam Senantiasa kepada baginda Rosulullah SAW yang telah berhasil membawa cahaya islam mencapai puncak kejayaanya yaitu menjadikan Al Quran dan Al Hadits sebagai tatanan kehidupan berbangsa dan bernegara. Mahasiswa dalam konteks sosial, merupakan kekuatan yang memiliki posisi strategis, yakni diantara kekuasaan dan masyarakat, dengan posisi yang dimilikinya Mahasiswa dapat berperan lebih maksimal untuk memerankan khalifatuyllah fil`ardl. Tantangan sudah ada di depan mata mahasiswa. Bangsa, Negara dan agama menanti uluran tangan, solidaritas dan keberanian mahasiswa. Mungkin teringat kembali, sejarah selalu saja mencatat, bahwa hitam putihnya kehidupan masa lalu itu dibuat oleh orang-orang yang memiliki kekuasaan. Paling tidak ada tiga hal yang harus dipertimbangkan seorang mahasiswa umumnya di dalam menjalani realita hidup ini, pertama, menjadi pelaku sejarah, kedua, penonton sejarah dan ketiga, korban sejarah. Untuk mencapai ke tiga itu maka Univeristas Islam Nunsatra dan Dewan Mahasiswa Uninus mengadakan Bimbingan dan Orientasi Mahsiswa Baru (BOMB) yang menjadi program kerja Tahunan maka Bimbingan dan Orientasi Mahasiswa Baru 2013-2014 (BOMB) merupakan gerbang yang paling awal dilewati oleh bayi intelektual, sebelum berinteraksi dengan kehidupan kampus yang lebih luas dan kompleks, BOMB akan membimbing bayi intelektual untuk bisa dengan segera beradaptasi dengan lingkungannya yang baru. I. NAMA KEGIATAN Bimbingan dan Orientasi Mahasiswa Baru (BOMB) 2013 - 2014 Dewan Mahasiswa Universitas Islam Nusantara. II. TEMA KEGIATAN Progresifitas Mahasiswa dalam Organisasi dan Akademis

Panitia BOMB

2013
III. LANDASAN KEGIATAN Salah satu Program Kerja Tahunan Universitas dan Dewan Mahasiswa dalam melakukan Bimbingan terhadap mahasiswa baru di Universitas Islam Nusantara. (BAB IV MEKANISME KERJA PASAL 7) Bimbingan Orientasi Mahasiswa adalah suatu usaha pendidikan yang dilakukan dengan penuh kesadaran, terencana, teratur, terarah dan bertanggung jawab untuk mengembangkan sikap, kepribadian, pengetahuan dan keterampilan Mahasiswa baru. (BAB II ASAS, SIFAT DAN FUNGSI PASAL 2 DAN 3) Dewan Mahasiswa Universitas Islam Nusantara berasaskan Pancasila dan bersifat sosial, universal, demokratis dan terbuka bagi semua orang tanpa membedakan asal usul, ras, etnis, suku, agama, status sosial maupun faham yang dianut. Situasi objektif surat edaran dari kementerian Nasional perihal Masa Orientasi Mahasiswa Baru di setiap Perguruan Tinggi.

IV.

MAKSUD, TUJUAN DAN FUNGSI KEGIATAN A. MAKSUD Ajang silaturrahmi diantara sesama mahasiswa Baru UNINUS Meningkatkan rasa memiliki terhadap kampus barunya Untuk mengenalkan seluruh unsur-unsur yang ada di lingkungan kampus terhadap mahsiswa baru Memberikan pembekalan wawasan terhadap mahasiswa baru terhadap pilar kebangsaan, kemahasiswaan dan ke islaman Membangun karakter mahasiswa baru yang berakhlakul karimah, tanggung jawab, cerdas, peduli, dan tangguh Motivasi pengembangan diri dan rasa memiliki pengetahuan serta upaya

pembentukan standar mahasiswa baru yang memiliki budaya akademisi dan Organisasi yang berkualitas sebagai insan Indonesia yang memiliki beragam budaya

Panitia BOMB

2013
B. TUJUAN Memberikan pemahaman tentang Visi dan Misi Universitas Islam Nusantara. Menanamkan loyalitas agar setia dalam menempatkan dirinya sebagai generasi penerus dan pembawa almamater Universitas Islam Nusantara. Menjalin dan menguatkan serta mewujudkan jiwa kritis, baik segi pendidikan maupun segi sosial. Menanamkan nilai-nilai sosial serta sikap idealis dalam lingkup kampus yang lebih maju dan bertanggung jawab. Memberi ruang dialektis bagi tumbuhnya kreatif dan kritisme mahasiswa terhadap dunia. Meningkatkan pemahaman tentang Tridarma perguruan tinggi dan pilar kebangsaaan. C. FUNGSI Fungsi Orientasi Dimana mahasiswa baru beradaptasi dan pengenalan terhadap lingkungan kampus uninus. Fungsi Komunikatif Menjalin komunikasi antar komponen-komponen yang ada dikampus UNINUS. Fungsi Normative Menghayati dan mengamalkan norma-norma yang ada dikampus UNINUS. Fungsi Akademis. Menstimulus bakat intelektual, minat dan kepemimpinan.

V.

BENTUK KEGITAN Meliputi unsur kegiatan: 1. Materi : Ke-Mahasiswaan. Ke-Islaman dan kebangsaan. Ke-Organisasian. 2. Materi Pengenalan Civitas Akademika Universitas Islam Nusantara 3. Aplikasi Pendidikan Karakter Mahasiswa

Panitia BOMB

2013
4. Malam Solidaritas 5. Olah raga 6. Uji wawasan mengenai materi yang disampaikan/Debat. VI. WAKTU DAN TEMPAT KEGIATAN Kegiatan ini Insya Allah yang akan diselenggarakan pada hari/tanggal dan tempat : Hari Tanggal Tempat : Senin - Sabtu : 9 14 September 2013 : Kampus Universitas Islam Nusantara ` Jl. Soekarno-Hatta No. 530 Bandung

VII.

SUSUNAN KEPANITAIAN Terlampir.

VIII.

PESERTA KEGIATAN Mahasiswa Baru Universitas Islam Nusantara Tahun Ajaran 2013/2014.

VIII.

ESTIMASI ANGGARAN Terlampir.

IX.

SUSUNAN ACARA Terlampir.

X.

SUMBER PENDANAAN Sumber pendanaan kegiatan ini adalah dana Orientasi Mahasiswa Baru Universitas

Islam Nusantara. XI. KESEKRETARIATAN Kesekertariatan kegiatan bertempat di gedung Dewan Mahasiswa, Universitas Islam Nusantara Bandung, Jln. Soekarno-Hatta No. 530 Bandung. Hp. 087822708609.

Panitia BOMB

2013
XII. PENUTUP Demikian proposal ini kami buat sebagaimana mestinya, dengan penuh rasa tanggung jawab dalam menyelenggarakan kegiatan yang di rencanakan. Dan semoga kegiatan tersebut dapat terselenggara dengan sebaik-baiknya sehingga dapat mencapai tujuan dan target yang diinginkan. Besar harapan kami, semoga proposal ini dapat menjadi bahan pertimbangan Bapak sekalian. Atas perhatian dan kerjasama Bapak sekalian kami ucapkan terimakasih. Wallahu Muwaffieq Ilaa Aqwaamit Tharieq. Wasalamu Alaikum Warohmatulloh Hiwabarokatuh. Bandung, Ketua Pelaksana Sekretaris

Syahidul Haq Nim. 4103212211101

Meta Rostiani Nim. 41032151101039

Mengetahui Pembantu Rektor III Universitas Islam Nusantara Presiden Mahasiswa Universitas Islam Nusantara

Drs. H. Husen Saiful Insan , M.M.Pd

Haris Hamzah NIM. 41032124101015

Panitia BOMB

2013
Lampiran I SUSUNAN KEPANITIAAN BOMB 2012 Pelindung : DR. H. Didin Wahidin., M.Pd. (Rektor Universitas Islam Nusantara) : Drs. H. Husen Saeful Insani., M.M.Pd. (Pembantu Rektor III Universitas Islam Nusantara) Haris Hamzah (Presiden Mahasiswa Universitas Islam Nusantara) Ketua Pelaksana Sekretaris Bendahara : Syahidul Haq : Meta Rostiani : Maryana

Penanggung Jawab

Divisi-Divisi 1. Acara Koordinator : Anggota : @Abdurahman Sidik 1. Olivia Karlay 2. Ghani Setiawan 3. Indrie Rahmawati 4. Febriani Komara 2. Logistik Koordinator : Anggota : @ M. Hafied Ikram 1. Gumbira 2. Maulana Syarif H FJ 3. Fahmi Maulana A 4. Dwiki Ramadhan 5. Robi 6. Rubby 7. Yaya Hidayat 8. Dendi Melandri 9.

3. Sekretariatan Koordinator : Anggota : @ Tati Luqman Heri 1. Dewi Nur Afrianti 2. Nesha NP 3. Jumrotut Tholibin 4. Dadan Ramdani

4. Pubdok / Humas Koordinator : Anggota : @ Prayoga Hadi L 1. Cecep Elsya Bramantika 2. Agung 3. Ida Ayu

Panitia BOMB

2013
5. TATIB / Keamanan Koordinator : Anggota : @ Pahlwan Peja 1. Imam Azhari 2. Saepul 3. Fiki Pakar Sidiq 4. Imas 5. Arfah 6. Aboy 7. Dadan Ramdani 8. Yoga Surya P 9. Irfan Syam 10. Yudistira 6. Konsumsi Koordinator : Anggota : @ Budi Syihabudin 1. Dinna Yuniar Afiani 2. Nelly Evie Yanti 3. Desi Rubianti 4. Siti Nur Aisyah 5. Rahayu Candra 6. Nurfadina

7.

P3K @ Nisa Fauziyah 1. Layla Siti Mardhiyah 2. Aceu 3. Lilly

Koordinator : Anggota :

Panitia BOMB

2013
Lampiran II ESTIMASI ANGGARAN 1. Kesekretariatan.
No 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18. 19. 20. 21 Hvs ATK Amplop Map Sertifikat Peserta Sertifikat Panitia & Mentor ID Card Panitia & Mentor Buku Panduan Spanduk Steples Penggaris Tinta Printer Paku Atom Double Tip Stempel Proposal LPJ Pulpen Bak Stempel Banner Biaya Tak Terduga Total Kebutuhan Unit 5 rim @ Rp. 45.000.2 kotak @ Rp. 20.000.10 buah @ Rp. 2.500.600 orang @ Rp. 5.000.80 orang @ Rp. 5.000.80 orang @ Rp. 4.000.600 orang @ Rp. 20.000.3 (2x1 m) @ Rp. 20.000.2 buah @ Rp. 30.000.2 buah @ Rp. 5.000.3 set @ Rp. 50.000.2 buah @ Rp. 4.000.2 buah @ Rp. 8.000.2 kotak @ Rp. 20.000.1 buah @ Rp. 15.000.5 buah (50x150 cm) @ Rp. 20.000.Jumlah Rp. Rp. Rp. Rp. 225.000.75.000.40.000.25.000.-

Rp. 3.000.000.Rp. Rp. 400.000.320.000.-

Rp. 12.00.000.Rp. Rp. Rp. 120.000.60.000.10.000.-

Rp. 150.000.Rp. Rp. Rp. Rp. Rp. Rp. Rp. Rp. Rp. 8.000.16.000.30.000.75.000.300.000.40.000.15.000.100.000.400.000.-

Rp. 17.409.000.-

Panitia BOMB

2013
2. Divisi Acara/Creative
No. 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. Keterangan Games Peserta BOMB Door Prize Panitia & Peserta Sewa Alat Musik Spidol Panggung Biaya Nara Sumber/cendramata. Biaya Tak Terduga Sound Peralatan Game Total Unit 3 hari 3 hari 5 buah @ Rp.10.000.6x4 9 orang @ Rp. 150.000,Jumlah Rp. Rp. Rp. Rp. 65.000.500.000.300.000.50.000.-

Rp. 1.000.000.Rp. 1.350.000.Rp. 200.000.Rp. 500.000.Rp. 500.000.Rp. .4.465.000.-

3. Logistik
No. 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 Keterangan Sound system Spanduk Kaos (Panitia & Mentor) Tali tambang Baterai Besar Baterai Werles Baterai Kecil Double tip Centre Karton Plastik Sampah Kantong Plastik Paku reng Kayu bakar Seng Solar Bambu Umbul-Umbul Tenda (Panitia, Mentor, Tamu Undangan, Ukm & Medis) Korek Api Cutter Gunting Unit 6 hari @ Rp. 300.000.4 Buah @ Rp. 150.000.80 buah @ Rp. 60.000.30 m @ Rp. 5.000.25 buah @ Rp. 6.000.15 buah @ Rp. 15.000.15 buah @ Rp. 6.000.5 buah @ Rp. 12.000.2 buah @ Rp. 30.000.9 buah @ Rp. 4.000.7 buah @ Rp. 6.000.1 pack @ Rp. 15.000.5 liter @ Rp. 6.500.20 @ Rp. 25.000.1 kotak @ Rp. 6.000.2 buah @ Rp.10.000.2 buah @ Rp. 13.000.Jumlah Rp 1.800.000.Rp 600.000.Rp 4.800.000.Rp 150.000.Rp 150.000.Rp 225.000.Rp 90.000.Rp 60.000.Rp 60.000.Rp 20.000.Rp 42.000.Rp. 15.000.Rp 25.000.Rp 200.000.Rp 150.000.Rp 32.500.Rp 500.000.Rp 4.000.000.Rp. Rp. Rp. 6.000.10.000.26.000.-

Panitia BOMB

2013
22 23 24 25 26 Martil Dispenser Galon Paku Payung Biaya tak terduga Total 2 buah @ Rp. 40.000.1 buah @ Rp, 250.000.1 buah @ Rp. 60.000.1 buah @ Rp. 5.000 Rp. Rp. Rp. Rp. 80.000.250.000.60.000.-

Rp. 10.000.1.000.000.-

Rp. 14.365.500.-

4. PUBDOK/HUMAS
No. 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. Cd - R Stiker Pembuatan Film Album Peralatan Pamplet Transport Biaya tak terduga Total Keterangan Unit 500 buah @ Rp. 4.000 1000 buah @ Rp. 1.000 1 buah @ Rp. 100.000 Jumlah Rp. 2.000.000.Rp. 1.000.000.Rp. Rp. Rp. Rp. Rp. Rp. 200.000.100.000.20.000.50.000.50.000.300.000.-

Rp. 3.620.000

5. KONSUMSI
No Kebutuhan Uraian Jumlah

Hari Pertama Senin 10 Juli 2012


1. 2. 3. Snack/Makanan Ringan Aqua Gelas Tranportasi 1 2 1 Kali Makan Dus Liter 6.000 20.000 7.000 /Kotak /Dus /Liter 80 1 Panitia Motor Rp. 480.000.Rp. 40.000.Rp. 7.000.-

Total hari pertama

Rp. 527.000.-

Hari Kedua Selasa 11 Juli 2012


1. 2. 3. 4. 5. 6. Makan Berat Snack/Makanan Ringan Snack Pemateri & Undangan Aqua Botol Aqua Gelas Aqua Galon 1 1 1 30 3 3 Kali Makan Kali Makan Kali Makan Botol Dus Isi Ulang 15.000 6.000 10.000 4.000 20.000 5.000 /Kotak /Kotak /Kotak /Botol /Dus /galon 80 80 30 Panitia Panitia Pemateri Rp. Rp. Rp. Rp. Rp. Rp. 1.200.000.480.000.300.000.120.000.60.000.15.000.-

Panitia BOMB

2013
7. Tranportasi 2 Liter 7.000 /Liter 2 Motor Rp. 14.000.-

Total hari kedua

Rp. 2.189.000.-

Hari Ketiga Rabu 12 Juli 2012


1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. Makan Berat Snack/Makanan Ringan Snack Pemateri & Undangan Aqua Botol Aqua Gelas Aqua Galon Tranportasi 1 1 1 10 3 3 2 Kali Makan Kali Makan Kali Makan Botol Dus Isi Ulang Liter 15.000 6.000 10.000 4.000 20.000 5.000 7.000 /Kotak /Kotak /Kotak /Botol /Dus /galon /Liter 80 80 10 2 Panitia Panitia Pemateri Motor Rp. Rp. Rp. Rp. Rp. Rp. Rp. 1.200.000.480.000.100.000.40.000.60.000.15.000.14.000.-

Total hari ketiga

Rp. 1.909.000.-

Hari Keempat Kamis 13 Juli 2012


1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. Makan Berat Makan Berat Peserta Snack Makanan Ringan Snack Pemateri Aqua Gelas Aqua Galon Tranportasi 2 1 1 1 3 2 2 Kali Makan Kali Makan Kali Makan Kali Makan Dus Isi Ulang Liter 15.000 15.000 6.000 10.000 20.000 5.000 7.000 /Kotak /Kotak /Kotak /Kotak /Dus /galon /Liter 80 600 80 3 2 Panitia Peserta Panitia Pemateri Motor Rp. 2.400.000.Rp. 9.000.000.Rp. Rp. Rp. Rp. Rp. 480.000.30.000.60.000.10.000.14.000.-

Total hari keempat Hari Kelima Jumat 14 Juli 2012 1. Sarapan pagi Panitia/Mentor/Peserta 2. 3. 4. Makan Berat Panitia Aqua Gelas Aqua Galon 1 3 2 Kali Makan Dus Isi Ulang 15.000 20.000 5.000 /Kotak /Dus /galon 80 Panitia 1 Kali Makan 15.000 /Kotak 700 All

Rp. 11.994.000.-

Rp. 10.500.000.-

Rp. 1.200.000.Rp. Rp. 60.000.10.000.-

Total hari kelima 1. Biaya Tak Terduga Total Keseluruhan

Rp. 11.770.000.Rp. 1.500.000.Rp. 29.889.000.-

Panitia BOMB

2013
6. P3K
No. 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18. 19. 20. 21. Alkohol Kayu Putih Promag Paramex/Bodrek Betadine Entronstop Plester Pembalut Tissue Kapas Perban Komik Antangin Neo Napasin Oksigen Tempat P3K Salonpas / Koyo Cabe Sewa Tandu Balsem Revanol Biaya Tak Terduga Total Keterangan Unit 2 @ Rp. 7.500.2 @ Rp. 10.000.1 @ Rp. 10.000.4 @ Rp. 2.500.2 @ Rp. 7.500.2 @ Rp. 5.000.2 @ Rp. 7.500.1 @ Rp. 10.000.1 @ Rp. 15.000.2 @ Rp. 5.000.2 @ Rp. 5.000.1 @ Rp. 15.000.1 @ Rp. 25.000.2 @ Rp. 5.000.2 @ Rp. 25.000.1 @ Rp. 35.000.2 @ Rp. 5.000.2 @ Rp. 10.000.1 @ Rp. 10.000.Jumlah Rp. 15.000.Rp. 20.000.Rp. 10.000.Rp. 10.000.Rp. 15.000.Rp. 10.000.Rp. 15.000.Rp. 10.000.Rp. 15.000.Rp. 10.000.Rp. 10.000.Rp. 15.000.Rp. 25.000.Rp. 10.000.Rp. 50.000.Rp. 35.000.Rp. 10.000.Rp. 100.000.Rp. 20.000.Rp. 10.000.Rp. 100.000.Rp. 510.000.-

7. TATIB
No. 1. 2. 3. 4. Gunting Karung Pita Tatib Warna Hitam TOA Total Keterangan Unit 10 buah @ Rp. 15.000 20 buah @ Rp. 1.000 3 Gulung @ Rp. 5.000 2 Buah Jumlah Rp. 150.000.Rp. 20.000.Rp. 15.000.Rp. 40.000.Rp. 22 5.000

Panitia BOMB

2013
Keterangan Sub Total 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. Sekretariatan Divisi Acara Divisi Logistik Divisi PUBDOK/Humas Divisi Konsumsi Divisi P3K/Umum Divisi TATIB Rp.17.409.000 .Rp. 4.465.000.Rp.14.365.500 .Rp. 3.620.000 .Rp. 29.889.000.Rp. Rp. 510.000.225.000.-

Rp.70.483 .500.Terbilang Tujuh Puluh Juta Empat Ratus Delapan Puluh Tiga Ribu Lima Ratus

Panitia BOMB

2013
Lampiran III

Susunan Acara BOMB 2013 Universitas Islam Nusantara


Minggu , 8 September 2013 Pra BOMB Waktu 05.30-06.00 Jenis Acara Briefing panitia Pengisi Acara Ketua Pelaksnana Tatib Durasi 30 menit Tempat Gedung Dema Penanggung Jawab Ketua pelakasana Tatib

06.00-06.30

Persiapan dan pengkondisian peserta Pengenalan panitia dan mentor Pembagian kelompok + mentor Latihan lagu Mars dan Hymne Pemberian tugas Mentoring Penutupan. Evaluasi panitia dan mentor

30 menit

Lapangan serba guna Aula Aula Aula Aula Aula Aula Menyesuaikan

06.30-08.00 08.00-10.00 10.00-11.00 11.00-11.15 11.15- 12.00 12.00- 12.15 13.30-

Acara Acara Acara Acara + Tatib Mentor Acara Ketua pelakasana

90 menit 2 jam 60 menit 15 menit 45 menit 15 menit -

Tatib + Acara Tatib + Acara Acara Tatib + Acara Mentor Acara Ketua pelakasana

Senin, 9 september 2013 Ospek Waktu 05.15-05.30 Jenis Acara Pengkondisian Tatib Pengisi Acara Ketua pelaksana Durasi 15 menit 15 menit Tempat Penanggung Jawab Ketua pelaksana Ketua pelaksana + Tatib Lapangan serba guna Lapangan serba guna Acara + Tatib Acara + Konsumsi

Gedung Dema

05.30-05.45

Pengkondisian Panitia

Ketua pelaksana + Tatib

05.45-07.00

Pengkondisian peserta + pengecekan tugas peserta Sholat dhuha + sarapan

Acara + Tatib

75 menit 30 menit

07.00-07.30

Acara

Panitia BOMB

2013
07.30-08.00 Pengkondisian peserta menuju Aula Teater dan karawitan Tatib 30 menit 30 menit Lapangan Serba guna Aula Tatib

08.00-08.30

Himadiksatria

Acara

08.30-09.45

Upacara penerimaan mahasiswa baru: 1. Sidang Senat Terbuka UNINUS 2. Sidang Dewan Mahasiswa UNINUS Universitas 45 menit

Aula Acara

Dema 30 menit 09.45 10.00 Ice break Acara 15 menit

Aula

Acara

10.00-12.30

Ke-UNINUS-an & Yayasan Islam Nusantara: 1. 2. 3. 4. Kebijakan Statuta Management Universitas Kebijakan Akademik Keuangan dan Pembinaan SDM 5. Kemahasiswaan dan Alumni 1. Ketua Yayasan Islam
Nusantara

2. Rektor Uninus 3. Pembantu Rektor I 4. Pembantu Rektor II 5. Pembantu Rektor III

30 menit 30 menit 30 menit 30 menit Aula Acara

30 menit 12.30-13.30 Ishoma 60 menit Menyesuaikan

13.30-15.00

Pengenalan : 1. LPPM 2. Puskom 3. LPM 1. Dr. Ika Kartika, 2. Ir, Sutjipto 3. 30 menit Aula

Panitia BOMB

2013
30 menit 30 menit 15.00-15.30 Isoma 30 menit Mentor 60 menit 30 menit Menyesuaikan Acara

15.30-16.30

Mentoring + pengenalan kampus Pengumuman kebutuhan peserta Evaluasi

Menyesuiakan Lapangan serba guan Gedung Dema

Mentor

16.30-17.00

Acara + Tatib

Acara + Tatib

17.00-

Ketua pelaksana

Selasa, 10 September 2013 Waktu 05.15-05.30 Jenis Acara Pengkondisian Tatib Pengisi Acara Ketua pelaksana Durasi 15 menit 15 menit 75 menit 30 menit 15 menit 15 menit 60 menit 60 menit Aula Tempat Penanggung Jawab Ketua pelaksana Ketua pelaksana + Tatib Acara + Tatib Acara + Konsumsi Tatib

Gedung Dema

05.30-05.45

Pengkondisian Panitia

Ketua pelaksana + Tatib

menyesuaikan

05.45-07.00

Pengkondisian peserta + pengecekan tugas peserta Sholat Dhuha + sarapan

Acara + Tatib

Lapangan serba guna Lapangan serba guna

07.00-07.30

Acara

07.30-07.45

Pengkondisian peserta menuju Aula Ice break

Tatib

07.45-08.00

Acara

Acara

08.00- 09.00

Mentoring

Mentor

Aula

Tatib + Acara

09.00-12.00

Perkenalan Civitas Akademika

Fakultas

Aula

Senat Fakultas

Panitia BOMB

2013
12.00-13.00 Ishoma 60 menit 60 menit Menyesuaikan

13.00-14.00

Materi I Islam Nusantara

Aula

Tatib + Acara

14.00-15.00

Materi II Peran dan Tanggung Jawab Mahasiswa terhadap Bangsa dan Negara 60 menit Aula Tatib + Acara

15.00-15.30

Isoma

30 menit Mentor 60 menit 30 menit

Menyesuaikan

15.30-16.30

Mentoring

Aula

Mentor

16.30-17.00

Penugasan + Penutupan

Acara + Tatib

Aula

Acara + Tatib Ketua Pelaksana

17.00-

Evaluasi

Ketua Pelaksana

Menyesuaikan

Rabu, 11 September 2013 Waktu 05.15-05.30 Jenis Acara Pengkondisian Tatib Pengisi Acara Ketua pelaksana Durasi 15 menit 15 menit Tempat Gedung Dema Penanggung Jawab Ketua pelaksana Ketua pelaksana + Tatib Lapangan serba guna Lapangan serba guna Acara + Tatib

05.30-05.45

Pengkondisian Panitia

Ketua pelaksana + Tatib

05.45-07.00

Pengkondisian peserta + pengecekan tugas peserta Sholat Dhuha + sarapan

Acara + Tatib

75 menit 30 menit 15 menit 15

07.00-07.30

Acara

Acara + Konsumsi Tatib

07.30-07.45

Pengkondisian peserta menuju Aula Ice break

Tatib

07.45-08.00

Acara

Aula

Acara

Panitia BOMB

2013
menit 08.00-09.00 Mentoring Mentor 60 menit 2 jam 30 menit 30 menit 60 menit UKM 2 jam Aula Mentor

09.00-11.30

Pengenalan UKM

UKM

Aula

Acara

11.30-12.00

Ice break + Games

Acara

Aula

Acara

12.00-13.00

Ishoma

Menyesuaikan

13.00-15.00

Karnaval UKM

Lapangan Segi3 Menyesuaikan

UKM + Acara + Tatib

15.00-15.30

Isoma

30 menit Acara 60 menit

15.30-16.30

Campus report

Lapangan Serba guna Lapangan Serba guna Menyesuaikan

Acara + Mentor Acara + Tatib

16.30-17.00

Penugasan + Penutupan

Acara + Tatib

17.00-

Evaluasi

Ketua Pelaksana

Ketua Pelaksana

Kamis, 12 September 2013 Pesantren Mahasiswa Baru Waktu 05.15-05.30 Jenis Acara Pengkondisian Tatib Pengisi Acara Ketua pelaksana Durasi 15 menit 15 menit 45 menit 30 Tempat Penanggung Jawab Ketua pelaksana Ketua pelaksana + Tatib Acara + Konsumsi Tatib + Panitia

Gedung Dema

05.30-05.45

Pengkondisian Panitia

Ketua pelaksana + Tatib

menyesuaikan

05.45-06.30

Pengkondisian peserta + Sarapan Pengkondisian peserta menuju

Acara + Tatib

Lapangan serba guna Lapangan

06.30-07.00

Tatib + Panitia

Panitia BOMB

2013
Masjid 07.00-07.30 Sholat Dhuha + Pembacaan Asmaul Husna Pengenalan Mentor Pesantren
Panitia Pesantren

menit 30 menit 30 menit 30 menit 50 menit 15 menit 60 menit 15 menit 40 menit 10 menit 30 menit 40 menit 20 menit 10 menit 75 menit 15 menit

serba guna Masjid

Pesantren
Panitia Pesantren Panitia Pesantren Panitia Pesantren Panitia Pesantren Panitia Pesantren Panitia Pesantren Panitia Pesantren Panitia Pesantren Panitia Pesantren Panitia Pesantren Panitia Pesantren Panitia Pesantren Panitia Pesantren Mentor

07.30-08.00

Panitia Pesantren

Masjid

08.00- 08.30

Ice break + Games

Panitia Pesantren

Masjid

08.30-09.20

Materi : Aswaja

H. Ahmad Saefulrrijal, Drs., MH.

Masjid

09.20-09.35

Ice break

Panitia Pesantren

Masjid

09.35-10.15

Materi : Fiqih Toharoh

Asep Sukandar

Masjid

10.15-10.30

Ice break

Panitia Pesantren

Masjid

10.30-11.10

Materi : Akhlaq Rasulullah

KH. Hanafi, M.Pd.

Masjid

11.10-11.20

Pengambilan air Wudhu

Mentor/Panitia Pesantren Panitia Pesantren

Menyesuaikan

11.20-11.50

Tadarus Al-quran

Masjid

11.50-12.30

Sholat Dzuhur + Kultum

Petugas/Imam Mentor/ Panitia Pesantren Panitia Pesantren

Masjid

12.30-12.50

Istirahat

Menyesuaikan

12.50-13.00

Pengkondisian Peserta

Menyesuaikan

13.00-14.15

Mentoring

Mentor

Masjid

14.15-14.30

Pengumuman-pengumuman

Acara + Tatib

Masjid

Acara + Tatib

Panitia BOMB

2013
Jumat, 13 September 2013 Penanggung Jaab Ketua pelaksana Ketua pelaksana + Tatib Acara + Konsumsi Tatib + Panitia Pesantren
Panitia Pesantren Panitia Pesantren Panitia Pesantren Panitia Pesantren Panitia Pesantren Panitia Pesantren Panitia Pesantren Panitia Pesantren Panitia Pesantren Panitia Pesantren

Waktu 05.15-05.30

Jenis Acara Pengkondisian Tatib

Pengisi Acara Ketua pelaksana

Durasi 15 menit 15 menit 45 menit 30 menit 30 menit 15 menit 45 menit 15 menit 30 menit 15 menit 40 menit 15 menit 35 menit 10 menit

Tempat

Gedung Dema

05.30-05.45

Pengkondisian Panitia

Ketua pelaksana + Tatib

menyesuaikan

05.45-06.30

Pengkondisian peserta + Sarapan Pengkondisian peserta menuju Masjid Sholat Dhuha + Pembacaan Asmaul Husna Pengkondisian/ games

Acara + Tatib

Lapangan serba guna Lapangan serba guna Masjid

06.30-07.00

Tatib + Panitia Pesantren


Panitia Pesantren

07.00-07.30

07.30-07.45

Panitia Pesantren

Masjid

07.45-08.30

Materi : Fiqih Sholat

KH.Abdullatif Usman, Drs.

Masjid

08.30-08.45

Ice break/ Motivasi

Panitia Pesantren

Masjid

08.45-09.15

Materi : Birul Walidain

H. Hilman Farouq Ghoer, Drs., M.MPd.

Masjid

09.15-09.30

Ice break

Panitia Pesantren

Masjid

09.30-10.10

Materi : Peran Remaja Islam

Asep Fathurahman, Lc., M.Ag.

Masjid

10.10-10.25

Ice break

Panitia Pesantren

Masjid

10.25-11.00

Materi : Nilai Dasar Keislaman

Drs. Z. Arifin Sanusi Mentor/Panitia Pesantren

Masjid

11.00-11.10

Pengambilan air Wudhu

Menyesuaikan

Panitia BOMB

2013
11.10-11.40 Tadarus Al-quran
Panitia Pesantren

30 menit 40 menit 20 menit 10 menit 75 menit 15 menit

Masjid

Panitia Pesantren DKM Panitia Pesantren Panitia Pesantren Mentor

11.40-12.30

Jumatan

DKM Mentor/ Panitia Pesantren Panitia Pesantren

Masjid

12.30-12.50

Istirahat

Menyesuaikan

12.50-13.00

Pengkondisian Peserta

Menyesuaikan

13.00-14.15

Mentoring

Mentor

Masjid

14.15-14.30

Pengumuman-pengumuman

Acara + Tatib

Masjid

Acara + Tatib

Sabtu, 14 September 2013 Waktu 05.15-05.30 Jenis Acara Pengkondisian Tatib Pengisi Acara Durasi 15 menit 15 menit 45 menit 30 menit 30 menit 15 menit 45 menit 15 menit Tempat Penanggung Jawab Ketua pelaksana Ketua pelaksana + Tatib Acara + Konsumsi Tatib + Panitia Pesantren
Panitia Pesantren Panitia Pesantren Panitia Pesantren Panitia Pesantren

Ketua pelaksana

Gedung Dema

05.30-05.45

Pengkondisian Panitia

Ketua pelaksana + Tatib

menyesuaikan

05.45-06.30

Pengkondisian peserta + Sarapan Pengkondisian peserta menuju Masjid Sholat Dhuha + Pembacaan Asmaul Husna Pengkondisian/ games

Acara + Tatib Tatib + Panitia Pesantren


Panitia Pesantren

Lapangan serba guna Lapangan serba guna Masjid

06.30-07.00

07.00-07.30

07.30-07.45

Panitia Pesantren

Masjid

07.45-08.30

Materi : kulturasi Asmaul Husna Ice break/ Games/Motivasi

H. Yadi Drs., M.Pd.

Masjid

08.30-08.45

Panitia Pesantren

Masjid

Panitia BOMB

2013
08.45-09.15 Materi : Fiqih Wanita
Hj. Nurjannah M.Pd.

30 menit 15 menit 40 menit 15 menit 35 menit 20 menit 30 menit 40 menit 20 menit 10 menit 15 menit 45 menit

Masjid

Panitia Pesantren Panitia Pesantren Panitia Pesantren Panitia Pesantren Panitia Pesantren Panitia Pesantren Panitia Pesantren Panitia Pesantren Panitia Pesantren Panitia Pesantren Panitia Pesantren Panitia Pesantren Panitia Pesantren Panitia Pesantren Panitia Pesantren Panitia Pesantren Mentor

09.15-09.30

Ice break/Motivasi

Panitia Pesantren

Masjid

09.30-10.10

Materi : Konsepsi IT dalam Media Dawah Ice break/Motivasi

Ir. Soecipto

Masjid

10.10-10.25

Panitia Pesantren Drs. H. Komarudin Afz. Mentor/Panitia Pesantren Panitia Pesantren

Masjid

10.25-11.00

Materi : Sirah Rosulullah

Masjid

11.00-11.20

Pengambilan air Wudhu

Menyesuaikan

11.20-12.00

Tadarus Al-quran

Masjid

12.40-12.30

Sholat Dzuhur + Kultum

Petugas/Imam Mentor/ Panitia Pesantren Panitia Pesantren

Masjid

12.30-12.50

Istirahat

Menyesuaikan

12.50-13.00

Pengkondisian Peserta

Menyesuaikan

13.00-13.15

Ice break/ Games

Panitia Pesantren

Masjid

13.15-14.00

Materi : Sirah Khulafaurrosidin

Masjid

14.00-14.25

Evaluasi Peserta

Panitia Pesantren Mentor/Panitia Pesantren Panitia Pesantren

25 menit 10 menit 25 menit 30 menit 75

Masjid

14.25-14.35

Pengambilan air Wudhu

Menyesuaikan

14.35-15.00

Tadarus Al-quran

Masjid

15.00-15.30

Sholat Asar + Kultum

Petugas/Imam Mentor

Masjid Masjid

15.30-16.00

Mentoring

Panitia BOMB

2013
menit 16.00-17.30 17.30-18.00 Latihan kreasi Inagurasi Persiapan magrib
Mentor Panitia + Mentor

2 jam 30 menit 60 menit 30 menit 60 menit 3 jam 30 menit

Menyesuaikan Masjid

Mentor All

18.00-19.00

Magrib+ yasinan

All

Masjid

All

19.00-19.30

Shalat isya

All Konsumsi + Mentor + Tatib Acara + Mentor + Tatib

Masjid

All Konsumsi + Mentor + Tatib Acara + Mentor + Tatib

19.30.-20.30

Makan malam + persiapan Inagurasi Inagurasi

Menyesuaikan Lapangan Segitiga

20.30-24.00

Minggu 15 September 2013 Waktu 00.00-00.30 Jenis Acara Persiapan penutupan Pengisi Acara Tatib + Acara Durasi 30 menit 60 menit Tempat Menyesuaikan Penanggung Jawab Acara + Tatib

00.30-01.30

Ucapan penutupan+ pengumuman peserta terbaik dan Kelompok terbaik istirahar

Acara

Menyesuaikan

Acara + Tatib

01.30-04.15

Tatib + Acara

2 jam 45 menit 15 menit 30 menit 60 menit

Menyesuaikan

Tatib + Acara

04.15-04.30

Persiapan sholat shubuh

Tatib + Acara

Menyesuaikan

Tatib + Acara

04.30-05.00

Sholat shubuh + kultum

DKM + Panitia

Masjid

DKM + Panitia

05.00-06.00

Sayonara

All

Menyesuaikan

All

06.00-

Evaluasi panitia

Ketua Pelaksana

Ketua Pelaksana

Anda mungkin juga menyukai