Anda di halaman 1dari 25

PERTEMUAN KE 3

Struktur Dasar PHP

Sukri, ST., M.Kom

Sukri

Variabel,Tipe Data, Konstanta, dan Operator


Review pertemuan 2 : Variabel = penyimpanan data sementara dan nilai nya bisa berubah-ubah. Contoh : <?php $kampus = Universitas Abdurrab; echo (Kampus adalah $kampus); ?>

Web Programming II, 2013

Sukri

Tipe Data
Tipe Data Terdiri dari Boolean,Integers, doubles dan strings
Contoh : Valid = true/false 25 3.14 Four Total value // Boolean // Integer // Double // String // Another string
Web Programming II, 2013

Sukri

Contoh Tipe Data

Web Programming II, 2013

Sukri

Konstanta
1. Konstanta adalah nilai dari sebuah variabel yang nilainya tetap atau nilai dari variabel tersebut tidak akan berubah 2. Penulisan konstanta di php adalah : define(variabel,nilai);

Web Programming II, 2013

Sukri

Contoh Konstanta

Terdapat perbedaan antara penulisan variabel dan konstanta, jika di dalam variabel diawali dengan tanda $ (dollar) dengan konstanta langsung dituliskan variabelnya.
Web Programming II, 2013

Sukri

Operator dalam PHP


Operator adalah simbol yang digunakan untuk memanipulasi nilai dan variabel dengan memberikan menentukan operasi pada nilai dan variabel tersebut.

Web Programming II, 2013

Sukri

Operator

Aritmatika

+ * / %

Web Programming II, 2013

Sukri

Operator

Aritmatika Penugasan

Web Programming II, 2013

Sukri

Operator

Aritmatika Penugasan Bitwise


& | ^ ~ << >>


Web Programming II, 2013

Sukri

Operator

Aritmatika Penugasan Bitwise Perbandingan == === != <> !== < > <= >=

Web Programming II, 2013

Sukri

Operator

Aritmatika Penugasan Bitwise Perbandingan Logika

and, &&, or, ||, xor, !

Web Programming II, 2013

Sukri

Operator

Aritmatika Penugasan Bitwise Perbandingan Logika String

Penggabungan .
Web Programming II, 2013

Sukri

Statement

if, if/elseif Switch/case for, while, and do/while loops

Web Programming II, 2013

Sukri

if, if/elseif

Sintaks untuk stuktur kontrol menggunakan if else/ifelse : if (ekspresi) { perintah1; perintah2; ... }

Web Programming II, 2013

Sukri

if, if/elseif

Struktur kontrol if memeriksa isi ekspresi, dimana jika terpenuhi atau bernilai benar, maka ia akan menjalankan perintah-perintah yang ada dalam blok. Untuk banyak kondisi, bisa dilakukan dengan sintaks :
if (ekspresi1) { perintah;1 } elseif(ekspresi2) { perintah2; } else { Perintah3;}
Web Programming II, 2013

Sukri

switch

Dapat dikatakan kalu switch adalah merupakan penyederhanaan dari bentuk if else ataupun ifelse. Sintaks dari struktur kontrol menggunakan switch antara lain :
switch($variabel) { case nilai1 : perintah_jika_nilai1; break; [default : perintah_untuk_nilai_default; ] } Web Programming II, 2013

Sukri

switch

Dapat dikatakan kalu switch adalah merupakan penyederhanaan dari bentuk if else ataupun ifelse. Sintaks dari struktur kontrol menggunakan switch antara lain :
switch($variabel) { case nilai1 : perintah_jika_nilai1; break; [default : perintah_untuk_nilai_default; ] } Web Programming II, 2013

Sukri

while

do .. while Sintaks : do { perintah1; perintah2; ... } while (ekspresi);

Web Programming II, 2013

Sukri

for

Sintaks : for(nilai_awal ;syarat_terjadinya_loop ; inc_atau_dec) { perintah1; perintah2; ... }

Web Programming II, 2013

Sukri

foreach

Sintaks : foreach (var_array as value) { perintah1; } Untuk array asosiatif : foreach (var_array as key => value) { perintah1; }
Web Programming II, 2013

Sukri

break

Perintah break digunakan untuk keluar dari suatu pengulangan/loop. Contoh : for($a = 0; $a < 100 ; $a++) { if($a == 30) { break; } else echo $a ,; }}

Web Programming II, 2013

Sukri

continue

Perintah continue digunakan untuk menuju step atau iterasi berikutnya dari suatu loop. Contoh : for($a = 0; $a<10; $a++) { if($a%2==0) continue; echo $a ; }

Web Programming II, 2013

Sukri

Latihan

FORM : Table Text field Radio Button Button Select (list/menu)

Web Programming II, 2013

Sukri

Lanjut Pertemuan Berikutnya

Web Programming II, 2013

Anda mungkin juga menyukai