Anda di halaman 1dari 14

ACTION RESEARCH

Problem tidak jelas/tidak kelihatan Diperlukan partisipasi langsung untuk :


Memahami situasi subyek Kebutuhan Tanggung jawab Kondisi yang spesifik

Pemahaman terjun langsung lebih baik daripada pemahaman lewat wawancara, karena mampu melibatkan komponen kognitif, afeksi, sikap, perilaku.
2

Studi action research terkenal oleh Kurt Lewin (1890 1947) pada Latihan Pengajaran di ruang kelas, menyatakan : Action Research (AR) memberi kepercayaan untuk mengembangkan kekuatan untuk merefleksikan pikiran, diskusi, pengambilan keputusan, dan tindakan dengan berpatisipasi langsung pada orang-orang seperti biasa orang lazim lakukan untuk meneliti private troubles orang pada kehidupan nyata.
3

AR berguna untuk : strategi praktis untuk ilmu sosial agar didapat hasil yg sistematis, organisasi, dan merefleksikan investigasi. AR mencerminkan : pemberdayaan, emansipasi orang dan kelompok yang masuk dalam situasi sosial. Holter & Schartz Barcott (1993) : AR awalnya dipakai di lapangan psikologi oleh Kurt Lewin (1946), kemudian menyusul antropologi, sosiologi yang didasarkan pada penelitian komunitas, feminist, pendidikan dan pengajaran, perawatan.
4

AR mengantarkan pada :
Ketelitian yang tinggi, reflektif atau interpretive, pendekatan penelitian empirical 2) Menimbulkan keaktifan dari tradisionalitas individual sebagai participant 3) integrasi beberapa hasil latihan yang berhubungan kehidupan aktual 4) suatu tahapan spiral, setiap langkahnya disusun berdasarkan tipe : planning, action, evaluation.
1)

AR dapat dipahami sebagai model memerankan keberadaan riil lokal, tindakan berorientasi pendekatan investigasi dan penerapan teori ukuran kecil pada problem yg spesifik dan situasi dan waktu yang terbatas (Reason, 1994; Stringer, 1999). Dkl, AR adalah metode penelitian yang menciptakan perubahan sosial positif, sebagai kekuatan utama yang mengendalikan peneliti dan riset.

Asumsi atau nilai AR :


1)

2)

3) 4)

5)

Demokratisasi produk/hasil pengetahuan dan kegunaannya Kejujuran ethical pada proses yang menguntungkan untuk keberlanjutan pengetahuan Pendirian ecological menuju masyarakat alami Apresiasi kapasitas manusia yang merefleksikan: learn and change Sebuah komitmen perubahan sosial tanpa kekerasan.
7

Tujuan AR :
1)

2)

Membuka kedok atau menghasilkan informasi dan pengetahuan yang langsung bermanfaat pada sekelompok orang (melalui penelitian, pendidikan, dan tindakan sosiopolitical) Mencerahkan dan memberdayakan rata-rata orang dalam kelompok, saling memotivasi dan menggunakan informasi secara bersama-sama.
8

DASAR-DASAR ACTION RESEARCH

AR adalah pendekatan kolaboratif meneliti orang-orang yang ada untuk mendapatkan tindakan yang sistematis dalam usahanya menuntaskan problem khusus. Pendekatan ini punya kekuatan ; demokratis, dan strategi partisipasi untuk membangkitkan orang dalam menguji refleksinya menyelesaikan atau sebagian isu masalah yang mencerminkan masalah individu atau komunitasnya. Lebih jauh menggerakkan orang untuk memformulasikan sejumlah masalah yang dialami dan mengembangkan rencana sehingga dapat mengatasi masalahnya.
9

AR memfokuskan pada metode dan tehnik penyelidikan dalam mengambil sejumlah studi populasi, kultur, aktivitas interaksi, dan kehidupan emosional. Langkah-langkah AR ada 4 tahap :
1) Mengidentifikasi masalah atau membuat pertanyaan peneletian (AR) 2) Mengumpulkan informasi untuk menjawab pertanyaan 3) Menganalisa dan menginterpretasi informasi 4) Sharring hasilnya pada peserta
10

mengidentifikasi pertanyaan penelitian

1.

3. Menganalisa

dan menginterpretasi informasi

2. Mengumpulkan informasi utk jawab pertanyaan

4. Sharring hasil pada peserta

11

Kemmis & McTaggart (1988) mendiskripsikan AR sebagai :


1)

2)
3) 4)

Plan Act Observe Reflect

Stringers (1999) AR seperti spiral dalam aktivitas kelompok yaitu :


1)
2) 3)

Look Think Act


12

Sebagai pendekatan metaphysical


1) bertanya
2) aktif

masalah

mencari jawaban

3) intervensi

pada situasi khusus 4) membawa perubahan pada individu

13

Cara yang ditempuh dengan : 1. Mengutarakan masalah bersama 2. Mengutarakan penyelesaian bersama 3. Mengutarakan perasaan positif dan negatif bersama 4. Membuat rencana bersama 5. Melakukan tindakan bersama 6. Hasilnya dinikmati bersama 7. Membuat evaluasi bersama 8. Membuat pengembangan perencanaan bersama
14

Anda mungkin juga menyukai