Anda di halaman 1dari 4

PERAWATAN PAYUDARA

1) Mengatasi putting susu datar atau terbenam supaya dapat menyembul keluar sehingga siap untuk disusukan pada bayinya. 2) Merangsang kelenjar-kelenjar air susu sehingga produksi ASI banyak dan lancar 3) Mempersiapkan mental ibu untuk menyusui 1. INDIKASI DAN KONTRA INDIKASI Indikasi Ibu post partum Kontra Indikasi Ada luka terbuka ada benjolan yang terasa nyeri jika teraba 2. PROSEDUR PELAKSANAAN NO ASPEK YANG DINILAI 0 NILAI 1 2 PERAWATAN PUTTING SUSU a) PERSIAPAN PASIEN !asien diberitahu tentang tujuan tindakan yang akan dilakukan Atur posisi klien senyaman mungkin dan sesuai kebutuhan pemeriksaan 1. "aga pri#acy pasien 2. Memakai baju yang mudah dibuka $ada kancing depannya) 3. Memakai pakaian yang bersih ) PERSIAPAN LINGKUNGAN Memasang sampiran Menutup jendela dan pintu !) PERSIAPAN ALAT Minyak steril % baby oil &apas kering pada tempatnya Alat koreksi putting $ spuit 1' cc terbalik) (engkok )aslap *anduk besar )askom 2 untuk air hangat dan dingin d) PELAKSANAAN TINDAKAN P"ra#atan Pa$%dara 1 +uci tangan sebelum pera,atan payudara 2 &ompress kedua putting dan sekitarnya dengan menempelkan kapas yang dibasahi minyak selama 2-3 menit 3 (ersihkan putting susu memakai kapas minyak dari kerakkerak (asahi kedua telapak tangan dengan minyak . &edua putting susu dipegang lalu ditarik dan diputar kedalam dan keluar sebanyak 2' kali

Mengatasi putting susu yang masuk $ dilakukan dengan gerakan *011MA2) a. 3engan menggunakan jari atau telunjuk diletakkan diantara putting diurut kearah yang berla,anan kekiri kekanan keatas dan keba,ah sambil ditekan sebanyak 2' kali sehari 2 kali b. 4arik putting susu dengan spuit 1' cc yang telah dibalik dan dipotong ujungnya sampai putting susu menonjol keluar. &assas" Pa$%dara *angatkan payudara dengan handuk hangat selama 2 menit --. kali. !ijat daerah aerola kearah atas dan ba,ah kanan dan kekiri secara perlahan. !angkal payudara dipegang dengan kedua tangan yang telah dibasahi minyak diurut kearah atas ba,ah kanan dan kekiri sebanyak 2' kali.

!ijat melingkar mengikuti bundaran payudara $.-/ kali untuk tiap payudara) !ijat bentuk melingkar dan spiral kearah aerola $3- kali tiap payudara) 'U&LA( 4gl 55555555

$5555555555)

K"t"ran)an * ' 6 tidak dilakukan 1 6 dilakukan tetapi tidak sempurna 2 6 dilakukan dengan sempurna Ni+ai 6 rata-rata nilai yang didapat 7 nilai maksimal 8 1'' 9

La,-iran 1 :askom (aby 0il )ashlap

(engkok

*anduk

Da.tar P%staka

Anda mungkin juga menyukai