Anda di halaman 1dari 2

Soal UTS ESDA kelompok 4 1.

Luas laut Indonesia mencapai 5,8 juta km2, atau mendekati 70% dari luas keseluruhan negara Indonesia. Ekosistem di laut Indonesia tercatat sangat bervariasi, khususnya ekosistem pesisir. Ekosistem-ekosistem ini menopang kehidupan dari sekian banyak spesies. Belakangan ini diperkirakan hampir 25 persen dari kehidupan di ekosistem terumbu karang telah mati. Apa saja penyebab deplesi terumbu karang? Sebutkan! (min. 3) Jawaban Penyebab utama kerusakan dan penurunan kualitas terumbu karang diduga paling banyak berasal dari: penangkapan ikan dengan cara yang merusak penambangan karang sedimentasi Pemanasan global adalah peningkatan suhu air dan peningkatan CO2 membuat air yang lebih asam. Karang bergantung pada ion karbonat untuk tumbuh. Keasaman menghancurkan kapasitas ini, serta zooxanthellae yang melindungi dan memberi makan karang. Jika zooxanthellae tidak dapat berkembang, dengan pemutih karang dan akhirnya mati. Polutan kimia dan pupuk merangsang ganggang yang menutupi karang atau blok matahari

2. Hal-hal apa saja yang perlu dilaksanakan agar sumberdaya alam dapat bermanfaat dalam waktu yang panjang? Jawaban Hal-hal yang perlu dilaksanakan agar sumberdaya alam dapat bermanfaat dalam waktu yang panjang, yaitu sebagai berikut: a. Sumberdaya alam harus dikelola untuk mendapatkan manfaat yang maksimal, tetapi pengelolaan sumber dayaalam harus diusahakan agar produktivitasnya tetap berkelanjutan. b. Eksploitasinya harus di bawah batas daya regenerasi atau asimilasi sumberdaya alam.

c. Diperlukan kebijaksanaan dalam pemanfaatan sumberdaya alam yang ada agar dapat lestari dan berkelanjutan dengan menanamkan pengertian sikap serasi dengan lingkungannya. d. Di dalam pengelolaan sumberdaya alam hayati perlu adanya pertimbanganpertimbangan sebagai berikut: - Teknologi yang dipakai tidak sampai merusak kemampuan sumberdaya untuk pembaruannya. - Sebagian hasil panen harus digunakan untuk menjamin pertumbuhan sumber daya alam hayati. - Dampak negatif pengelolaannya harus ikut dikelola, misalnya dengan daur ulang. - Pengelolaannya harus secara serentak disertai proses pembaruannya.

3. Sebutkan hak-hak yang terdapat dalam private property. Jelaskan!


Jawaban

(a) completeness, dimana hak-hak didefinisikan secara lengkap, (b) exclusivity, dimana semua manfaat dan biaya yang timbul menjadi tanggungan secara ekslusif pemegang hak, (c) transferable, dimana hak dapat dialihkan kepada pihak lain baik secara penuh (jual-beli) maupun secara parsial (sewa, gadai), dan (d) enforcebility, dimana hak-hak tersebut dapat ditegakkan.

Anda mungkin juga menyukai