Anda di halaman 1dari 12

ASUHAN KEPERAWATAN ANAK

DENGAN MASALAH DIARE


A. DEFINISI
Diare (mencret) adalah : Defekasi encer lebih dari tiga kali sehari dengan atau
tanpa darah dan atau lendir dalam tinja ( Suharyono,1999 : 51 )
asteroenteritis adalah : !ehilangan caioran dan elektrolit secara berlebihan yang
terjadi karena frekuensi satu kali atau lebih buang air besar dengan perubahan bentuk
encer atau cair ( Suriadi,"##1 : $% )
astroenteritis adalah : !ondisi gangguan pada gaster yang ditandai dengan
adanya muntah dan diare yang disebabkan oleh infeksi, alergi, tidak toleran terhadap
makanan tertentu atau mencerna toksin (&ucker,199$)
'erak encer (biasanya ( ) atau lebih dalam sehari), kadang*kadang disertai :
+untah
'adan lesu atau lemah
,anas
&idak nafsu makan
Darah dan lendir dalam kotoran
B. PENYEBAB
Diare dapat disebabkan oleh :
1- .nfeksi oleh bakteri, /irus atau parasit
"- 0lergi terhadap makanan atau obat*obatan tertentu
%- .nfeksi oleh bakteri atau /irus yang menyertai penyakit lain seperti :
o 1ampak
o .nfeksi telinga
o .nfeksi tenggorokan
o +alaria, dll
,enularan disebabkan oleh :
* ,emakaian botol susu yang tidak bersih
* +enggunakan sumber air yang tercemar
* 'uang air besar di sembarang tempat
* ,encemaran makanan oleh serangga (lalat, kecoa, dll) atau oleh tangan
yang kotor-
1- Diare (mencret ) terutama pada balita sangat berbahaya karena dapat
mengakibatkan kematian karena kekurangan cairan-
"- !ematian akibat diare (mencret) dapat dicegah:
Sebagian besar diare akut (diare mendadak) pada anak dapat disembuhkan hanya
dengan pemberian cairan dan meneruskan pembarian makanan saja-
%- ,ada anak yang mengalami diare tanpa dehidrasi (kekurangan cairan)-
&anda*tandanya:
* 'erak cair 1*" kali sehari
* +untah tidak ada
* +asih mau makan
* +asih mau bermain
* 2aus tidak ada
&indakan:
* 3ntuk mencegah dehidrasi, beri anak minum lebih banyak dari biasanya
* 0S. (0ir susu ibu) diteruskan
* +akanan diberikan seperti biasanya
* 'ila keadaan anak bertambah berat, segera ba4a ke puskesmas
*
&indakan:
* 'eri oralit
* 0S. (0ir susu ibu) diteruskan
* &eruskan pemberian makanan
* Sebaiknya yang lunak, mudah dicerna dan tidak merangsang
* 'ila tidak ada perubahan segera ba4a kembali ke ,uskesmas terdekat
C. PATOFISIOLOGI
0da tiga mekanisme yang menyebabkan timbulnya diare yaitu :
1- angguan osmotik
0kibat terdapatnya makanan atau 5at*5at yang tidak dapat diserap
akan menyebabkan tekanan osmotik dalam usus meninggi, sehingga
terjadi pergeseran cairan kedalam rongga usus, isi rongga usus yang
berlebihan akan merangsang usus untuk mengeluarkannya sehingga
timbul diare-
"- angguan sekresi
0kibat rangsangan tertentu misalnya toksin pada dinding usus akan
terjadi penigkatan sekresi air dan elektrolit kedalam rongga usus dan
selanjutnya timbul diare karena terdapat penigkatan isi rongga usus-
%- angguan motilitas usus
2iperperistaltik akan mengakibatkan berkurangnya kesempatan
usus untuk menyerap makanan sehingga timbul diare, sebaliknya bila
peristaltik usus menurun akan mengakibatkan bakteri tumbuh berlebihan
sehingga timbul diare- Selain itu diare juga dapat menyebabkan output
berlebih dan absorpsi yang kurang, sehingga timbul gagguan nutrisi
defekasi yang sering menyebabkan kulit sekitar anus kemerahan sehingga
mengganggu integritas kulit-
&ransport aktif akibat rangsangan toksin bakteri terhadap elektrolit
kedalam usus halus sel mukosa intestinal mengalami iritasi dan
meningkatnya sekresi cairan dan elektrolit- ,eradangan akan menurunken
kemampuan intestinal untuk mengabsorbsi cairan dan elektrolit serta
bahan makanan- +eningkatnya motilitas dan cepatntya pengososngan
pada intestinal merupakan akibat dari gangguan dan sekresi cairan dan
elekrtrolit yang berlebihan- 1airan sodium, potasium dan bikarbonat
berpindah dari rongga ekstra seluler kedalam tinja, sehingga
mengakibatkan dehidrasi, kekurangan elektrolit dapat terjadi asidosis
metabolik- ( Suriadi,"##1 : $% )
D. MANIFESTASI KLINIS
ejala a4alnya adalah anak menjadi cengeng dan gelisah suhu badan
mungkin meningkat, nafsu makan berkurang atau tidak ada kemudian muncul diare
kemungkinan mengandung darah atau lendir, 4arna tinja berubah menjdi kehijauan
karena bercampur empedu, anus dan sekiranya menjadi lecet- ejala muntah dapat
terjadi sebelum atau sesudah dehidrasi diare bila penderita telah banyak kehilangan
air dan elektrolit terjadilah dehidrasi- 'erat badab menurun pada bayi, ubun*ubun
besar dan cekung tonus dan turgor otot kulit berkuarang, selaput lendir mulut dan
bibir menjadi kering-(+ansjoer,"### : (6#)-
ejala klinis sesuai dengan tingkat dehidrasi adalah sebagai berikut :
a. Dehidrasi rinan
!esaadaran komposmentis, nadi kurang dari 1"#7menit, pernapasan biasa, ubun*
ubun besar aagak cekung, mata agak cekung, turgor dan tonus biasa, mulut
kering-
,ada anak yang mengalami diare dengan dehidrasi ringan7sedang
&anda*tandanya:
1- 'erak cair (*9 kali sehari
"- !adang muntah 1*" kali sehari
%- !adang panas
(- 2aus
5- &idak mau makan
8- 'adan lesu, lemas
!. Dehidrasi sedan
!esadaran gelisah, nadi 1"# 9 1(# kali7 menit, pernapasan agak cepat, ubun*ubun
besar cekung- +ata tampak cekung, turgor dan tonus agak kurang, mulut kering-
". Dehidrasi !era#
!esadaran apatis sampai koma, nadi lebih dari 1(# kali7menit, pernapasan
kusmaul, ubun*ubun besar cekung sekali, turgor dan tonus kurang sekali, mulut
kering dan sianosis- ( Suharyono, 1999 : 598# )
,ada anak yang mengalami diare dengan dehidrasi berat
&anda*tandanya:
* 'erak cair terus*menerus
* +untah terus*menerus
* 2aus sekali
* +ata cekung
* 'ibir kering dan biru
* &angan dan kaki dingin
* Sangat lemah
* &idak mau makan
* &idak mau bermain
* &idak kencing 8 jam atau lebih
* !adang*kadang dengan kejang atau panas tinggi
$. DIAGNOSA KEPERAWATAN
* :esti terhadap kekurangan /olume cairan berhubungan dengan tidak
adekuatnya masukan dan cairan
* ;utrisi kurang dari kebutuhan berhubungan dengan mual dan muntah
* :esti terhadap gangguana integritas kulit berhubungan dengan seringnya
defekasi dan iritasi pada daerah anus
* resiko infeksi berhubungan dengan prosedur in/asif
* !urang pengetahuan berhubungan dengan kurang informasi mengenai
kebutuhan pera4atan dan prosedur yang diikuti jika diare berulang-
%. INTER&ENSI DAN RASIONALISASI
* Res#i #erhada' (e()ranan *+,)-e "airan !erh)!)nan denan #ida(
ade()a#n.a -as)(an dan "airan
&ujuan: +empertahankan berat jenis urine dalam batas normal,
memperlihatkan tidak adanya tanda 9 tanda dan gejala dehidrasi-
!riteria hasil: +empertahankan atau menunjukkan perubahan
keseimbangan cairan (dibuktikan oleh haluaran urine adekuat), membran
mektosa lembab dan turgor kulit elastis-
.nter/ensi:
!aji minuman yang disukai dan tidak disukai
'erikan cairan kesukaan dalam batas diit dan dalam bentuk yang
menarik
'erikan dengan tempat yang tidak biasa (cangkir, 4arna, sedotan)
3kur jumlah dan tipe masukan cairan (ukur haluaran urine dengan
akurat)
'erikan sebuah permainan atau akti/itas (suruh anak minum jika
telah giliran)
!olaborasi dengan tim kesehatan lain-
* N)#risi ()ran dari (e!)#)han !erh)!)nan denan -)a, dan
-)n#ah
&ujuan: !ebutuhan nutrisi terpenuhi
!riteria hasil:
* +asukan kalori adekuat untuk meningkatkan atau mempertahankan
berat badan yang tepat
* +enunjukkan peningkatan berat badan yang mencapai rentang
diharapkan
.nter/ensi:
&imbang berat badan anak setiap hari
+onitor intake dan output
Setelah rehidrasi berikan minuman oral dengan
sering dan makanan yang sesuai dengan diit dan usia dan atau berat
badan anak
'erikan makanan dalam porsi sedikit tapi sering
<akukan kebersihan mulut setiap habis makan
* Res#i #erhada' an)an in#eri#as (),i# !erh)!)nan denan
serinn.a de/e(asi dan iri#asi 'ada daerah an)s
&ujuan: &idak terjadi integritas kulit
!riteria hasil: +engidentifikasi dan menunjukkan perilaku untuk
mempertahankan kulit halus, elastis dan utuh
.nter/ensi:
=aga daerah anal dan bokong bersih serta kering
1uci kulit dengan krim7 sabun setiap defekasi
'erikan daerah bokong terbuka dengan udara luar sebanyak
mungkin
'erikan salep pelindung setelah mengganti popok
'ila gatal tidak tertahankan kukur dengan ibu jari
+emberi sarung tangan bila tidur
+emotong kuku
!erjasama dengan tim kesehatan lain untuk pemberian cairan atau
makanan parenteral
* Resi(+ in/e(si !erh)!)nan denan 'r+sed)r in*asi/
&ujuan: :esiko tinggi terhadap infeksi tidak terjadi
!riteria hasil:
0jarkan tanda* tanda infeksi pada keluarga (peningkatan kemerahan,
atau bengkak yang tidak biasa)
0jarkan cara mencuci tangan yang baik pada orang luar dan
pengunjung
Segera bersihkan dan angkat bekas buang air besar dan tempatkan
pada tempat yang khusus
unakan standar pencegahan ui/ersal
&empatkan pada ruangan yang khusus
!olaborasi dengan dokter untuk pemberian antibiotik
* K)ran 'ene#ah)an !erh)!)nan denan ()ran in/+r-asi
-enenai (e!)#)han 'era0a#an dan 'r+sed)r .an dii()#i 1i(a diare
!er),an.
&ujuan : +eningkatkan pengetahuan keluarga pasien-
!riteria hasil:
* +enyatakan kesadaran dan merencanakan perubahan pola hidup
* +enyatakan tanggung ja4ab untuk belajar sendiri
* +encari sumber untuk membantu membuat identifikasi perubahan
.nter/ensi :
=elaskan perlunya isolasi untuk mencegah
tertularnya penyakit lain
0jarkan teknik mencuci tangan yang baik
sebelum dan sesudah mengganti popok-
0jarkan pera4atan daerah bokong
=elaskan perlunya gejala kambuh pada
dokter
.ntruksikan orangtua untuk melakukan
pencegahan dengan (memberikan 0S., cegah pemberian formula yang
mengandung laktosa selam 1 9 " hari berikan secara teratur elektrolit pada
anak)
2. PENATALAKSANAAN
CARA MENCEGAH PENYAKIT DIARE:
,enyakit diare dapat dicegah melalui:
1- ,emberian 0S. (0ir Susu .bu)
"- ,emberian makanan pendamping 0S. yang bersih dan bergi5i setelah bayi
berumur ( bulan-
%- +edik :
a- ,engobatan medikamentosa
,rinsip pengobatan diberikan preparat 2cl terutam apad penderita kelainan
intestinal-3ntuk mengurangi spame kolon , dapat dianjurkan mepen5olate
dromid
b- ,emberian cairan
c- ,emberian diit
TAKARAN PEMBERIAN ORALIT
>ralit tidak menghentikkan diare tapi hanya menggantikan cairan tubuh yang
hilang bersama tinja-
3i(a #ida( #er1adi dehidrasi se#ia' (a,i !)an air !esar 4BAB5 di!eri +ra,i#
denan a#)ran se!aai !eri()#6
3mur ?1 tahun : @ gelas
1*( tahun : 1 gelas
5*1" tahun : 1 @ gelas
de4asa : " gelas
3i(a #er1adi dehidrasi rinan sa-'ai !era#: 7 1a- 'er#a-a !eri +ra,i# denan
#a(aran se!aai !eri()#6
3mur ? 1 tahun : 1 @ gelas
1*( tahun : % gelas
5*1" tahun : 8 gelas
de4asa : 1" gelas
se,an1)#n.a )n#)( -en#asi dehidrasi8 se#ia' BAB di!eri +ra,i# s!!6
3mur ? 1 tahun : @ gelas
1*( tahun : 1 gelas
5*1" tahun : 1 @ gelas
de4asa : " gelas
=ika di rumah tidak ada oralit:
>ralit dapat dibuat sendiri dengan mencampur 1 @ sendok makan gula dan @
sendok the garam dalam 1 gelas air putih- 3ntuk hasil yang lebih baik bisa ditambah
beras 1 sendok yang diserbuk (ditumbuk)-
TEMPAT ORALIT DAPAT DIPEROLEH
>ralit dapat diperoleh di ,uskesmas, ,osyandu, 0potik, toko obat-
DAFTAR PUSTAKA
Darmansyah .r4an, "##5, http:77 444-i4an darmansyah-4eb-id7medicalAphpBidA5", di
akses pada tanggal 1# desember "##5, pukul 1#-%# C.'-
****, "##5, http:77 444- Dinkes-dki, go-id7diare-html, diakses pada tanggal 1# desember
"##5, pukul 1#-15 C.'-
<ayanan .nformasi >bat .nstalasi Darmasi, "##5, Jangan Remehkan Diare, :S3 ,!3
+uhammadiyah ombong-
PEMBIMBING : BU. NING ISWATI, S.Kep.Ns
DISUSUN OLEH :
An1ar B)di P AI.979999%
An)erah P)#ri G AI.9799992
D0i Hes#inin#.as AI.97999:;
Erna0a#i AI.97999:$
Fi/i Pan"a0a#i AI.97999:<
I(a R)/iani W AI.97999;7
L)#/iana P AI.979997;
P)1i Sri W AI.9799972
P)1+ Se#i+n+ AI.979997<
Tri S)-arsih AI.97999%9

S: KEPERAWATAN
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN MUHAMMADIYAH
GOMBONG
;99%

Anda mungkin juga menyukai