Anda di halaman 1dari 69

HERNIA INGUINALIS LATERALIS

(INDIREK ) (1)
PATOGENESIS

KANALIS INGUINALIS: KANAL NORMAL PD FETUS
BULAN 8 KEHAMILAN DESENSUS TESTIS
MELALUI KANAL TSB
PERITONEUM TERTARIK KE SCROTUM
PENONJOLAN PERITONEUM = PROCESSUS
VAGINALIS PERITONEI BAYI LAHIR
OBLITERASI
TESTIS KIRI TURUN KANALIS INGUINALIS KIRI
TERTUTUP, KANAN TERBUKA TERTUTUP BAYI 2
BULAN

HERNIA INGUINALIS LATERALIS (INDIREK ) (2)
S : SUBJECTIVE

BEROK, BURUT, KELINGSIR TURUN
BENJOLAN DI LIPAT PAHA ,
SELANGKANGAN, KEMALUAN
MENGHILANG POSISI ISTIRAHAT
TIMBUL, POSISI BERDIRI, MENANGIS,
MENGEDAN, MENGANGKAT BERAT
KOMPLIKASI NYERI
HERNIA INGUINALIS LATERALIS (INDIREK ) (3)
O : OBJECTIVE

BENJOLAN :
TDK TAMPAK: OS DISURUH
MENGEDAN, BERDIRI
TAMPAK :
DIAMETER :
BENTUK : LONJONG
PERMUKAAN : RATA
KONSISTENSI : KENYAL
NYERI TEKAN : +/-
MOBILITAS : +/-
CINCIN HERNIA
JARI TELUNJUK SCROTUM
KEATAS LATERAL DARI
TUB PUBIKUM FASIKULUS
SPERMATIKUS Ann Ingu Int
NORMAL TIDAK DAPAT
MASUK
HII : MASSA UJUNG JARI
HID : MASSA SISI JARI
HERNIA INGUINALIS LATERALIS (INDIREK ) (4)
A : ASSESSMENT

DD :/
HERNIA INGUINALIS MEDIALIS (DIREK)
HIDROKEL
LIMFADENOPATI INGUINAL
TESTIS EKTOPIK (UNDESCENDENS
TESTIS
LIPOMA
ORCHITIS
HERNIA INGUINALIS LATERALIS (INDIREK ) (4)
P : PLANNING

ANAK-ANAK HERNIOTOMI
DEWASA HERNIORAPPHY
HERNIOPLASTI

REPONIBILIS ELEKTIF
IRREPONIBILIS

INKARSERATA SEGERA
STRANGULATA
HERNIA INGUINALIS LATERALIS (INDIREK ) (5)
HERNIA INGUINALIS LATERALIS (INDIREK ) (6)
HERNIA INGUINALIS MEDIALIS
(DIREK ) (1)

HERNIA YANG MELALUI DDG INGUINAL
POSTEROMEDIAL DARI V. EPIGASTRIKA
INFERIOR DAERAH SEGITIGA
HASSELBACH
HERNIA INGUINALIS MEDIALIS (DIREK ) (2)
S : SUBJECTIVE

BENJOLAN YG BUNDAR/BULAT
MUDAH SEKALI MENGECIL / HILANG
PADA POSISI TIDUR
JARANG SEKALI BENJOLAN TETAP
BENJOLAN HANYA SAMPAI SCROTUM
BAGIAN ATAS
MUDAH B.A.K OLEH KARENA BULI2 IKUT
MEMBENTUK DDG TENGAH BURUT
HERNIA INGUINALIS MEDIALIS (DIREK ) (3)

O : OBJECTIVE

JIKA JARI TELUNJUK DIMASUKKAN DALAM
ANNULUS INGUINALIS EXTERNUS (AIE), OS
DISURUH MENGEJAN, TIDAK AKAN TERASA
TEKANAN PADA UJUNG JARI
HERNIA INGUINALIS MEDIALIS (DIREK ) (3)

P : PLANNING

PENANGGULANGAN
DEFENITIF
KANTONG HERNIA TIDAK
PERLU DI EKSISI
ILEUS OBSTRUKTIF
OBST TINGGI - ADHESI
- HERNIA
- NEOPLASMA
- INVAGINASI
- VOLVULUS
- IB D
- STRIKTURA
USUS HALUS
USUS BESAR
OBST RENDAH - KARSINOMA
- VOLVULUS
- DIVERTIKULAR
- INFLAMASI
- TUMOR JINAK
ILEOCECAL
OBSTRUKSI USUS HALUS (1)
S : SUBJECTIVE
- KELUHAN MUNTAH
- JARANG MUNTAH FEKAL
- PERASAAN TIDAK ENAK PERUT
BAGIAN ATAS
- KEJANG SEKITAR PUSAT, TDK
TERUS2AN
- MUNTAH FEKAL
- NYERI SEKALI STRANGULASI

PROX
DIST
OBSTRUKSI USUS HALUS (2)
O : OBJECTIVE
ABDOMEN
INSPEKSI : SCAR BEKAS OPERASI , CEMBUNG
DISTENSI, DARM STEIFUNG
AUSKULTASI: PERISTALTIK (+)
PERKUSI : TIMPANI
PALPASI : -

PLAIN ABDOMINAL FOTO 2 POSISI
FLUID LEVEL (+)
OBSTRUKSI USUS HALUS (3)
A : ASSESSMENT

DD:/
ILEUS PARALITIK
NYERI RINGAN , KONSTAN, DIFUS
DITENSI
BISING USUS (-)
OBSTRUKSI USUS BESAR
- OBSTIPASI - KOLIK JARANG
- DISTENSI ABDOMEN - MUNTAH JARANG

OBSTRUKSI USUS HALUS (4)
P : PLANNING

PENANGGULANGAN DARURAT
DEFENITIF
OPERASI DITUJUKAN
PADA SUMBER
PENYUMBATAN
OBSTRUKSI USUS HALUS (5)
OBSTRUKSI USUS HALUS (6)
EC HERNIA UMBILICALIS STRANGULATA
OBSTRUKSI USUS BESAR (1)
S : SUBJECTIVE
NYERI TERASA DI ULU HATI
NYERI HEBAT & TERUS MENERUS
OLEH KARENA PERITONITIS & ISKEMIA
TIDAK B.A.B
JARANG MUNTAH FEKAL , JIKA MUNTAH
BERARTI KATUP ILEOSEKAL TDK
MAMPU MENCEGAH REFLUKS
OBSTRUKSI USUS BESAR (2)
O : OBJECTIVE
ABDOMEN
INSPEKSI : DISTENSI
AUSKULTASI: PERISTALTIK (+) ,
METALLIC SOUND (+)
PERKUSI : TIMPANI
PALPASI : TERABA MASSA

PLAIN ABDOMINAL FOTO
FLUID LEVEL (+)
KOLON DISTENSI

OBSTRUKSI USUS BESAR (3)
A : ASSESSMENT

DD:/
ILEUS PARALITIK
BISING USUS (-)
DINDING PERUT TDK TEGANG
OBSTRUKSI USUS HALUS
- NYERI OUB PERLAHAN LAHAN, LEBIH RINGAN
- JARANG MUNTAH


OBSTRUKSI USUS BESAR (4)
P : PLANNING

PENANGGULANGAN DARURAT
DEFENITIF
MENGHILANGKAN
PENYEBAB OBSTRUKSI

PERFORASI PERITONITIS (1)
NON TRAUMA ULKUS VENTRIKULI
TIFOID
APPENDICITIS
TRAUMA TAJAM
TUMPUL

PERFORASI PERITONITIS (2)
S : SUBJECTIVE

NYERI DATANG TIBA TIBA , TERUS2AN
LOKASI NYERI
MUAL, MUNTAH
RIWAYAT TRAUMA
RPT : - ULKUS VENTRIKULI
- DEMAM TIFOID
- DIVERTIKEL KOLON, DLL..
PERFORASI PERITONITIS (3)
O : OBJECTIVE
ABDOMEN
INSPEKSI : TEGANG
AUSKULTASI: PERISTALTIK LEMAH s/d (-)
PERKUSI : LIVER DUMPING (-)
PALPASI : DEFANCE MUSCULAR (+)

PLAIN ABDOMINAL FOTO
PNEUMO PERITONEUM


PERFORASI PERITONITIS (4)
A : ASSESSMENT

DD:/ - PERFORASI ULKUS VENTRIKULI
- PERFORASI DIVERTIKULITIS
- PERFORASI TIFOID
- PERFORASI TRAUMA TUMPUL
- PERFORASI TRAUMA TAJAM
PERFORASI PERITONITIS (5)
P : PLANNING

PENANGGULANGAN DARURAT
DEFENITIF
DITUJUKAN PD SUMBER
PERFORASI,
PENCUCIAN RONGGA
ABDOMEN


PERFORASI PERITONITIS (6)
PERFORASI PERITONITIS (7)
PERDARAHAN PER ANUM
PERDARAHAN YANG SEGAR DGN ATAU TANPA
DISERTAI LENDIR (TIDAK TERMASUK MELENA &
HEMATOKESIA)




POLIP KOLOREKTAL
KARSINOMA KOLON & REKTUM
HEMOROID

POLIP KOLOREKTAL (1)

INSIDENSI : 9% - 60%

POLIP INFLAMASI GANAS
POLIP HIPERPLASTIK

ADENOMA GANAS
POLIP KOLOREKTAL (2)
S : SUBJECTIVE

KEBANYAKAN TDK ADA KELUHAN
KELUHAN KELUAR DARAH TERANG
& GELAP MELALUI DUBUR, TDK
TERUS-TERUSAN
GANGGUAN B.A.B
POLIP KOLOREKTAL (3)

O : OBJECTIVE

BARIUM ENEMA FILLING DEFECT
(COLON IN LOOP)

KOLONOSKOPI POLIPEKTOMI
POLIP KOLOREKTAL (4)
A : ASSESSMENT
POLIP KOLOREKTAL

P : PLANNING
POLIP KECIL : KAUTER ELEKTRIK
POLIP GANAS : EKSISI PA PANGKAL
POLIP KOLOREKTAL (5)
KARSINOMA KOLON & REKTAL(1)
40 60 TAHUN
ADENOKARSINOMA 60%
FAKTOR PREDISPOSISI
POLIPOSIS FAMILIAL
DEFISIENSI IMUNOLOGI
KOLITIS ULSERATIFA, GRANULOMATOSIS
INSIDENS
DIET RENDAH SELULOSA
TINGGI PROTEIN HEWAN, LEMAK
LOKASI
REKTUM, SIGMOID,
KOLON ASENDENS, DESENDENS,
TRANSVERSUM JARANG
KARSINOMA KOLON & REKTAL (2)
S : SUBJECTIVE
KELUHAN LAMBAT ok PERTUMBUHAN
ADENO Ca LAMBAT
UTK MENCAPAI 2X LIPAT PERTUMBUHAN
MEMERLUKAN WAKTU 620 HARI
KELUHAN TERGANTUNG LOKASI
KOLON ASCENDENS
- LESU, KURUS, PUCAT
- RASA TDK ENAK PERUT SBLH KANAN
- 10% TERABA MASSA
KARSINOMA KOLON & REKTAL (3)
KOLON DESENDENS
- KELUHAN POLA DEFEKASI KONSTIPASI &
FREKUENSI B.A.B SERING
- FECES CAMPUR DARAH

REKTUM / REKTOSIGMOID
- KELUHAN B.A.B CAMPUR DARAH & LENDIR
- DIARE & KONSTIPASI BERGANTIAN
KARSINOMA KOLON & REKTAL (4)
O : OBJECTIVE

PROKTOSIGMOIDOSKOPI
KOLONOSKOPI
SISTOSKOPI
KARSINOMA KOLON & REKTAL (5)
A : ASSESSMENT

KARSINOMA KOLON ASENDENS
KARSINOMA KOLON TRANSVERSUM
KARSINOMA KOLON DESENDENS
KARSINOMA SIGMOID
KARSINOMA REKTUM
KARSINOMA KOLON & REKTAL (6)
P : PLANNING
Ca.COLON ASENDENSHEMIKOLEKTOMI DEXTRA
Ca.COLON TRANSVERSUMTRANSVESEKTOMI
Ca.COLON DESENDENSHEMIKOLEKTOMI SINISTRA
Ca.COLON SIGMOIDSIGMOIDEKTOMI
Ca.RECTI :
1/3 ATAS ANTERIOR RESEKSI
1/3 TENGAH LOW ANTERIOR RESEKSI
1/3 BAWAH RESEKSI ABDOMINOPERINEAL
(MILLES PROCEDURE)
KARSINOMA KOLON (6)
HEMOROID (1)
PELEBARAN VARISES SATU SEGMEN
ATAU LEBAR VENA-VENA HEMORROIDALIS
PATOLOGI
TROMBOSIS
RUPTUR
RADANG
ULSERASI
NEKROSIS
Sinonim:
Ambeien
Piles/wasir
Southern pole disease
Penyakit Knalpot

Hemorrhoids ?
No problem!
HEMOROID (2)
Faktor-faktor risiko :
Yg diketahui:
Gangguan BAB/ mengejan
Kehamilan, melahirkan
Obat-obatan lokal/pencahar (supositoria, enemas)

Yg diduga:
Menstruasi
Gaya hidup yang kurang aktivitas
Olah raga tertentu (berkuda, bersepeda)
Pekerjaan tertentu (supir, pilot)
Alkohol, kopi, dan makanan pedas

HEMOROID (3)
S : SUBJECTIVE

Nyeri
Perdarahan
Bengkak/tonjolan
Prolaps
Keluarnya sekret
Gatal/Pruritus ani
Inkontinensia feses
HEMOROID (4)
O : OBJECTIVE

Inspeksi
Palpasi
Pemeriksaan anorektal
Colok dubur
Proktoskopi

HEMOROID (4)
A : ASSESSMENT

Hemorrhoid Derajat I
Terdapat pelebaran plexus hemorrhoidalis internus tidak
sampai menonjol keluar dari anus.
Hemorrhoid derajat II
Penonjolan keluar dari anus bila mengejan,dapat masuk
kembali sendiri.
Hemorrhoid derajat III
Penonjolan keluar dari anus,harus didorong dengan tangan
baru masuk kembali.
Hemorrhoid Derajat IV
Penonjolan tidak dapat masuk kembali (= incarcerata)


HEMORRHOID
Prinsip penanganan
Diagnosis
Penyebab utama:
Fisura ani
Prolaps
Eczema Terapi
Keganasan spesifik
Polyps
Non HD
HD (40% kasus) di
klasifikasi kedalam 4 derajat
Diet dan modifikasi
gaya hidup
Terapi
farmakologik
Sclerosing
Kemungkinan
terapi antibiotik
Fotokoagulasi

Derajat I
Diet dan modifikasi
gaya hidup
Terapi
farmakologik
Ligasi karet
gelang
Heater probe
Sclerosing
Derajat II
Diet & modifikasi
gaya hidup
Ligasi karet
gelang
Pembedahan
Terapi
farmakologik
Derajat III
Diet & modifikasi
gaya hidup
Pembedahan
Terapi
farmakologik
Derajat IV
P:PLANNING
HEMORRHOID
Modifikasi gaya hidup
Makan makanan tinggi
serat (buah dan sayur-
sayuran): Normal 30g/hari
Pasien hemorrhoid: min.
13g/hari
Minum air putih yang
cukup: 1 liter/hari
Memperbaiki kebiasaan
defekasi
Stadium I & II
Mengatasi gejala (rasa nyeri, perih dll)
Menurunkan stadium
Stadium III & IV :
Mengurangi edema dan perdarahan,
mempermudah operasi
Mengurangi pendarahan sekunder
HEMORRHOID
Terapi farmakologis
HEMORRHOID
Terapi Bedah/ Hemorrhoidektomi
Diindikasikan untuk Derajat III dan IV
Efektif, angka kekambuhan 5%
Teknik:
Morgan Milligan
Parks
Whitehead
Langenbeck
Namun bisa terdapat komplikasi
Nyeri
Perdarahan
Inkontinensia
TRAUMA ABDOMEN (1)
TRAUMA ABDOMEN PERFORASI
TRAUMA TEMBUS
TRAUMA TUMPUL
KEMATIAN
SEPSIS
PERDARAHAN
TRAUMA ABDOMEN (2)
TRAUMA ABDOMEN CEDERA ABDOMEN
ORGAN PADAT
-HEPAR
-LIMPA
ORGAN BERONGGA
- USUS
- SALURAN EMPEDU
PERDARAHAN
PERITONITIS
TRAUMA TEMBUS ABDOMEN (1)
TRAUMA TEMBUS ABDOMEN
USUS
SERING
ISI SEBAGIAN BESAR
RONGGA ABDOMEN
TRAUMA TEMBUS ABDOMEN (2)
S : SUBJECTIVE
ORGAN PADAT
(HATI&LIMPA)
PERDARAHAN
RANGSANGAN PERITONEAL
KELUHAN /
SAKIT
CEPAT
LAMBAT
KIMIA
GASTER
FECES
BAKTERI
COLON
TRAUMA TEMBUS ABDOMEN (3)
O : OBJECTIVE
ABDOMEN
INSPEKSI : TEGANG
AUSKULTASI: PERISTALTIK (+) LEMAH
s/d (-)
PERKUSI : LIVER DUMPING (-)
PALPASI : DEFANCE MUSCULAR (+)

RT : RECTAL TOUCHER (COLOK DUBUR)
UNTUK MENGETAHUI ADANYA CEDERA
ANOREKTAL ATAU URETHRA

TRAUMA TEMBUS ABDOMEN (4)
A : ASSESSMENT

PERITONITIS DIFFUSE EC
- MAAG PERFORASI
- COLON PERFORASI EC TRAUMA
TEMBUS ABDOMRN


TRAUMA TEMBUS ABDOMEN (5)
P : PLANNING

PENANGGULANGAN DARURAT (A,B,C)
setelah stabil
DEFENITIF
ditujukan kepada
organ2 yg terkena
tembus

TRAUMA TEMBUS ABDOMEN (6)
TRAUMA TEMBUS ABDOMEN (7)
TRAUMA TUMPUL ABDOMEN (1)

MEKANISME TRAUMA
DESELERASI CEPAT
ORGAN2 YG TDK MEMPUNYAI
KELENTURAN (NON COMPLIANT ORGAN)
HATI, LIMPA, PANKREAS, GINJAL
TRAUMA TUMPUL ABDOMEN (2)
S : SUBJECTIVE

KELUHAN NYERI RANGSANGAN
PERITONEAL DARAH ATAU CAIRAN
USUS TRAUMA TUMPUL
TRAUMA TUMPUL ABDOMEN (3)
O : OBJECTIVE(1)


ABDOMEN PERITONITIS PERDARAHAN
INSPEKSI Tegang Cembung
AUSKULTASI
Peristaltik

Lemah / (-)

Lemah
PERKUSI
Liver dumping
Shifting dullness

(-)
(-)

(+)
(+)
PALPASI
Defance muscular

(+)

(-)
LABORATORIUM
Leukosit
Eritrosit






TRAUMA TUMPUL ABDOMEN (4)
O : OBJECTIVE (2)
PLAIN ABDOMINAL FOTO 3 POSISI :
IVP
CT SCAN ABDOMEN

A : ASSESSMENT
PERITONITIS DIFFUSA
PERDARAHAN

TRAUMA TUMPUL ABDOMEN (5)
P : PLANNING

PENANGGULANGAN : DARURAT

DEFENITIF
Ditujukan pada
organ2 didalam
abdomen yg
cedera
TRAUMA TUMPUL ABDOMEN (6)
THANK
YOU

Anda mungkin juga menyukai