Anda di halaman 1dari 6

KONTRAK PERKULIAHAN

Mata Kuliah : Statistik Pendidikan


Sandi / Bobot SKS : PIF449 / 2 SKS
Semester : Genap
Dosen : Dr. Hary Suswanto, M.T.
Deskripsi Mata Kuliah
Mata kuliah ini membahas tentang: Dasar statistik dan
penyajian statistik dalam dunia Pendidikan
Tujuan Kompetensi Inti
Mahasiswa mengerti dasar statistika, data dan penyajiannya,
populasi, sampel, parameter statistik, peubah acak, ukuran
pemusatan dan penyebaran data, peluang dan nilai harapan,
peubah acak diskrit dan kontinu serta dalil limit pusat,
pendugaan dan pengujian hipotesis, korelasi dan regresi
sederhana
KONTRAK PERKULIAHAN
Tujuan Kompetensi Dasar:
Mampu menjelaskan dasar statistika, data dan penyajiannya,
Mampu membedakan populasi dan sampel dan menentukan
parameter statistik,
Mampu mengerti peubah acak dengan sebaran peubah acak
diskret dan kontinu,
Mampu mengerti dan menentukan ukuran pemusatan dan
penyebaran data,
Mampu menghitung peluang dan nilai harapan,
Mampu memahami dalil limit pusat dan aplikasinya,
Mampu menduga dan menguji hipotesis,
Mampu menghitung korelasi dan membuat model regresi
sederhana.
KONTRAK PERKULIAHAN
Strategi Perkuliahan:
1. Ceramah, Tanya jawab, dan diskusi
2. Pemberian tugas mandiri dan tugas kelompok
Referensi:
Moore,D.S.dan Mc Cabe,G.P. (1983). Introduction to the
Practice of Statistics.W.H.Freeman and Company,New York.
Dll.
KONTRAK PERKULIAHAN
Tugas:
1. Membuat Metode Statistik Penelitian
2. Membuat Analisis Statistik Penelitian
3. Presentasi
E-Mail Tugas Kelas B: 0877 3812 2642
mksp_c_teum@yahoo.co.id
mksp_d_teum@yahoo.co.id
mksp_e_teum@yahoo.co.id
mksp_f_teum@yahoo.co.id
Kehadiran dalam Perkuliahan:
Minimal 80% kehadiran siswa dapat mengikuiti Ujian Akhir
Semester (UAS)
EVALUASI
85 - 100 A 4,00
80 - 84 A- 3,70
75 - 79 B+ 3,30
70 - 74 B 3,00
65 - 69 B- 2,70
60 - 64 C+ 2,30
55 - 59 C 2,00
40 - 54 D 1,00
0 - 39 E 0
Presensi Tugas CAP UTS UAS NA
10 % 40 % 10 % 10 % 30 % 100 %
JADWAL PERKULIAHAN
Pertemuan
Ke-
Materi Referensi
1
Pengertian dasar statistik,
Pengertian data dan
penyajiannya
Moore,D.S.dan Mc Cabe,G.P.
(1983). Introduction to the Practice
of Statistics.W.H.Freeman and
Company,New York
2
Pengertian populasi dan sampel,
Pengertian parameter statistik
Moore,D.S.dan Mc Cabe,G.P.
(1983). Introduction to the Practice
of Statistics.W.H.Freeman and
Company,New York
3
Pengertian peubah acak,
Sebaran peubah acak,
Sebaran peubah acak kontinu
Moore,D.S.dan Mc Cabe,G.P.
(1983). Introduction to the Practice
of Statistics.W.H.Freeman and
Company,New York
4 dst. dst.

Anda mungkin juga menyukai