Anda di halaman 1dari 22

Daniel Parapat, S.

Ked
09000047

IDENTITAS KELUARGA BINAAN


Keluarga yang dibina dalam keluarga Binaan
ini adalah keluarga Misar. Keluarga Misar
merupakan keluarga inti (nuclear family) yang
terdiri atas Misar sendiri, istrinya Poniati dan
2 orang anak (Abel dan Lusi)

DATA STATUS KESEHATAN KELUARGA


Data kesehatan, diambil saat kunjungan
pertama ke rumah keluarga binaan (Tanggal
12 Mei 2014 ) :
Dari pemeriksaan tidak dijumpai anggota
keluarga yang sakit

Keadaan Lingkungan
Sosial Ekonomi
Budaya

Anggota Keluarga

Masalah PHBS

keterangan

Ayah
(Pak. Misar)

Jarang melakukan
aktivitas fisik.

Diketahui saat
berkomunikasi sama
pak misar pada saat
kunjungan ke rumah
keluarga binaan.

Kebiasaan merokok,
mengkonsumsi
minuman berenergi
dan minum kopi setiap
hari saat bekerja
dengan anggapan
untuk menambah
tenaga.
Tidur di lantai
dengan beralaskan
karpet

Anggota Keluarga

Masalah PHBS

Keterangan

Ibu
(Poniati)

Kurang menjaga
kebersihan rumah

Saat kunjungan rumah


tidak dijumpai
masalah kesehatan

Menggantung
pakaian didalam
kamar.
Anak I
(Abel Karisa)

Kebiasaan mencuci
tangan yang buruk
Makan-makanan
yang terkontaminasi,
dan jajanan diluar.
Sering bermain-main
di tempat yang kurang
bersih

Masalah diketahui saat


kunjungan ke rumah
keluarga binaan

Anggota Keluarga

Masalah PHBS

Keterangan

Anak II (Lusiana)

Kebiasaan mencuci
tangan yang buruk

Masalah diketahui saat


kunjungan ke rumah
keluarga binaan.

Kebersihan pakaian
anak ini kurang
diperhatikan ibunya.
Tidur di kamar
dengan kondisi yang
hygienitas rendah.

Penyuluhan tentang PHBS


Menyarankan untuk memeriksakan diri ke Puskesmas
bila terjadi masalah kesehatan.
Mengajak keluarga pasien untuk terus bergaya hidup
sehat dengan memperhatikan pola makan,
menambah kegiatan/aktivitas fisik, serta menjalani
hidup sehat agar anggota keluarga lainnya tidak
memiliki kecenderungan untuk terkena penyakit.
Kurangnya pengetahuan mengenai bahaya
mengkonsumsi makan-makanan terkontaminasi
maka Edukasi Pentingnya mengusahakan memasak
makanan sehat sendiri. keluarga dapat mengurangi
mengkonsumsi makan-makanan yang kurang sehat

Kesimpulan Penatalaksanaan Pasien Keluarga Binaan


Faktor pendukung terselesaikannya masalah kesehatan
pasien
Pasien dan keluarga terbuka terhadap edukasi dan
motivasi yang diberikan dokter muda.
Dukungan dan perhatian keluarga terhadap
kesehatan pasien dan setiap anggota keluarga.
Faktor penghambat terselesaikannya masalah pasien
Kondisi sosio-ekonomi yang kurang mendukung
sehingga menjadi alasan bagi pasien tidak bisa
menerapkan PHBS dengan baik.

Anda mungkin juga menyukai