Anda di halaman 1dari 10

SOSIOLOGI LINGKUNGAN

Create by : Agus dwi saputra


M. Iqbal robyanto
Sondang maratini siregar
Wiwik septiani
Eka Nurriza Khairunnisa
Indah hamida

(20012681418012)
(20012681418010)
(20012681418012)
(20012681418005)
(20012681418004)
(20012681418007)

Hubungan masyarakat dan lingkungan


Masyarakat dan lingkungan adalah sesuatu yang tidak dapat
dipisahkan. Perilaku masyarakat dan tindakan manusia dalam
kehidupan keseharian berpengaruh pada kualitas lingkungan dimana
ia tinggal.
SEHINGGA

Kerusakan lingkungan akibat dari perilaku dan


tindakan manusia tidak dapat di hindari

Pandangan masyarakat modern tentang lingkungan

Masyarakat modern sebagian besar telah


tertanam bahwa kesejahteraan masyarakat
modern tidak lagi terkait dengan lingkungan
fisik. Yang berakibat pada lingkungan yang di
abaikan.

Masalah yang timbul akibat globalisasi


Akibat dari berkembangnya ilmu pengetahuan dan teknologi
(Industri), manusia menjadi semakin tidak memperhatikan
lingkungan sebagai unsur terpenting dari kehidupan manusia.
Terlihat dengan semakin banyaknya industri yang berbasiskan
teknologi yang menimbulkan banyak kerusakan, salah satunya
tercemarnya lingkungan akibat limbah yang di timbulkan dari
proses industri tersebut.

Mengapa timbulnya masalah tersebut??


Masalah tersebut timbul akibat dari manusia yang bukan hanya
sebatas memenuhi kebutuhan dalam hidupnya tetapi lebih
cenderung mengarah pada pemenuhan keinginan yang berlebihan.
Misalnya: masyarakat global saat ini membeli kendaraan bukan
sebatas memenuhi kebutuhan dirinya untuk berpindah tetapi
manusia selalu berkeinginan untuk memiliki mobil yang lebih baik
dari orang lain dengan jumlah yang lebih dari 1. Hal inilah yang
membuat negara-negara maju bersaing untuk memproduksi
ternologi terbaik sebagai pemenuh keinginan masyarakat. Sehingga
dampak terburuknya adalah kerusakan lingkungan tanpa perbaikan
karena masayarakat tidak peduli peduli akan lingkungan.

Hal yang harus dirubah dari pola berfikir


masayarakat global tentang lingkungan??
Masyarakat saat ini harus di beri pemahaman lebih tentang seberapa
pentingnya lingkungan bagi kelangsungan hidup manusia di bumi
bukan hanya saat ini tapi juga kehidupan manusia di masa yang
akan datang.
Dengan cara
Melakukan pendekatan secara factual kepada masyarakat dengan memperlihatkan dampak yang
sebenarnya telah terjadi akibat dari proses tingkah laku sosial masyarakat yang berlebihan. Misal dengan
memperlihatkan bahwa suhu di bumi meningkatyang berdampak pada perubahan iklim di bumi yang
merupakan akibat dari limbah industri yang berupa asap mengandung gas berbahaya yang terlalu
banyak di udara dengan tidak dibarengi dengan jumlah pohon yang seimbang untuk menyerap gas
berbahaya tersebut akibat dari pembukaan lahan hutan untuk di jadikan pusat industri dan
penggundulan hutan dengan mengambil pohon-pohon didalamnya untuk bahan baku dalam suatu
industri dengan tidak menanamnya kembali.

Lanjutan..
Hal tersebut harus di barengi dengan tindakan pemerintah yang
tegas terhadap pelaku industri dan masyarakat yang melakukan
perilaku berupa pencemaran dan pengrusakan terhadap lingkungan
hidup. Dengan memberlakukan law enforcement.
Pelaku industri dan masyarakat harus diberi tindakan tegas agar
mereka paling tidak, tidak mencemari dan melakukan pengrusakan
lingkungan walaupun belum mampu mengembalikan lingkungan
kepada keadaan yang baik.

Perilaku masyarakat indonesia terhadap


lingkungan
Masyarakat Indonesia saat ini sebagian besar telah terbentuk mind
set yang terpengaruh oleh globalisasi dimana industri dan
masyarakat di indonesia terlalu berlebihan dalam memanfaatkan
sumber daya alam bukan untuk memenuhi kebutuhan tetapi untuk
memenuhi keinginan.
Ilegal loging dan ilegal taping masih banyak di temui di Indonesia
akibat dari kurangnya pemahaman masyarakat Indonesia
menngenai dampak ekologi dan sosial dari kegiatan mereka.

Solusi dari masalah sosial-lingkungan di


Indonesia
Walaupun pemerintah indonesia telah banyak mengeluarkan
peraturan ( di antaranya zero waste, clean production, siapa yang
mencemari dia membayar), tetapi pada kenyaannya di lapangan hal
tersebut belum banyak di berlakukan kepada pelaku industri
khususnya karena pemerintah tidaklah tegas dalam memberlakukan
peraturan yang mereka buat. Hal inilah yang harus menjadi solusi
utama dari kerusakan lingkungan, yakni memberlakukan secara
tegas peraturan yang telah dibuat dan memberlakuan law
enforcement kepada pelaku industri sebagai pelaku utama
pengrusakan lingkungan.

Lanjutan...
Memberikan pendidikan semenjak dini kepada masyarakat indonesia
bahwa lingkungan harus dijaga. Karena lingkungan bukan hanya
untuk kita yang sekaran hidup tetapi juga untuk manusia dan
makluk hidup lain yang hidup setelah kita, maka dari itu harus di
jaga kelestariannya agar generasi mendatang bisa hidup paling tidak
dengan kita saat ini.

Anda mungkin juga menyukai