Anda di halaman 1dari 2

PERCOBAAN 1

PENDAHULUAN C++
TUGAS :
Ikuti Prosedur percobaan di bawah ini, kemudian buatlah laporan hasil
percobaan yang berisi :
Judul percobaan
:
Pendahuluan C++
Tujuan Percobaan
:
Mengenal dasar C++ (Komentar, Tipe Data dan
Identifier)
Teori Dasar
:
Anda masukkan dasar teori yang telah diberikan
Analisa
:
Anda analisa hasil percobaan
Kesimpulan.
:
Beri kesimpulan

PROSEDUR :
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.

Aktifkan C++ melalui tombol Start > Program > Turbo C++
Pilih File > New
Pada Form, ketikkan kode program
Simpan File dengan memilih menu File > Save As > Latihan 1.cpp > OK
Bangun Program (build) dengan memilih Project > Compile
Jalankan program dengan memilih Debug > Run (Ctrl + F9)
Ketik kode program sbb:

Kode Program-1
// Pendahuluan C++
// Oleh: Ekawati P
// Email: eka_plg@yahoo.com
#include <iostream.h>
int main() {
int X;
// Menampilkan teks untuk informasi
cout<<Masukkan sebuah bilangan bulat : ;
// Membaca nilai dari keyboard dan menyimpannya
// ke dalam variabel X
cin>>X;
// Menampilkan nilai yang telah dimasukkan
cout<<Bilangan yang telah Anda masukkan adalah <<X;
return 0;
}
8. Dasar Teori :
a. Komentarygv

// Ini adalah komentar untuk satu baris


/* Ini adalah komentar untuk satu baris atau lebih */
int /* file ini digunakan untuk proses I/O pada C++ X;
b. Identifier
Identifier = pengenal atau pengidentifikasi agar compiler dapat
mengenalinya, identifier dapat berupa nama variabel, konstanta,
fungsi, kelas, tempalate, namespace. Kode program di bawah ini
memuat dua identifier yaitu Teks dan X
Kode Program-2
#include <iostream>
using namespace std;
int main ( )
{
char Teks [20] ;
int X;
cout<<Masukkan sebuah kata
: ; cin>>Teks ;
cout<<Masukkan sebuah angka
: ; cin>>X ;
cout<<Teks<<endl;
//bisa ditulis dengan cout<<X<<\n ;
cout<<X ;
return 0 ;
}
c. Tipe Data
(fotokopi)
9. Teori Tambahan :
Prepocessor Directive, yaitu perintah yang diawali dengan tanda pound
(#)
Directive yang terdapat dalam C++ adalah #include, #define, #pragma,
#error, #if, #elif, #else, #endif, #ifdef, #ifndef, #undef, #line
Directive #include digunakan untuk memasukkan file header ke dalam
kode program yang kita tuliskan. Contoh : #include <iostream> berfungsi
memasukkan kode pada file header iostream ke dalam kode program kita,
artinya sebelum mengeksekusi kode program compiler akan melakukan
perintah yang terdapat pada preprocessor directive terlebih dahulu
10.

TUGAS : BUAT ANALISA HASIL PERCOBAAN

Anda mungkin juga menyukai