Anda di halaman 1dari 16

PERANCANGAN

JALUR HIJAU
Jl. Sholeh Iskandar

PROYEK STUDIO (401)


DEPARTEMEN ARSITEKTUR LANSKAP
FAKULTAS PERTANIAN
INSTITUT PERTANIAN BOGOR

WIDIA YULI SEVTIANI


A44110039

DATA INVENTARISASI

Jalan H. Soleh Iskandar termasuk


ke dalam Kecamatan Tanah
Sareal, Kota Bogor.
Sebelah Utara : pertokoan
Sebelah Timur : jalan tol lingkar
luar Kota Bogor
Sebelah Selatan : pertokoan
Sebelah Barat : Jl. Baru

Suhu udara : 26 C 34 C
Kelembaban udara : 70%
Kecepatan angin : 2,3 km/jam
Curah hujan : 3.000-4.000
mm/tahun
Penyinaran matahari : 61,4 %
Intensitas cahaya matahari :
sedang, terik dan sangat terik

ASPEK FISIK:
ANALISIS
1. KESIMPULAN
Penataan ulang
jalur DAN SINTESIS
pedestrian dan
drainase agar sesuai
ASPEK BIOLOGI:
standar dari segi
1. Penataan vegetasi
ukuran dan material
untuk mengatasi
2. Perbaikan struktur
permasalah polusi
sarana dan
udara dan suara,
prasarana jalan
memberikan
3. Penambahan
kenyamanan bagi
penerangan untuk
user sebagai
jalan
peneduh dan
4. Penataan signage
pengarah bagi
agar mudah dilihat
pengguna jalan,
dan terletak pada
serta untuk
posisi yang aman
mengatasi
5. Penambahan jalur
penyerapan air hujan
penyebarangan
2. Penataan drainase di
(zebra cross) di
jalan rawan banjir
tempat yang
3. Penataan tempat
diperlukan dan
pembuangan
sesuai standar
sampah di tepi jalan
6. Penataan area parkir

ASPEK SOSIAL:
1. Penataan ruang
peralihan antara
jalan dan zona
pejalan kaki
2. Meningkatkan
potensi good view
3. Penataan ruang
sosial agar dekat
dengan good view
4. Rancangan
strutur/infrastruktur
jalan yang
mencerminkan
identitas kota dan
meningkatkan good
view demi
kenyamanan user

TUJUAN PERANCANGAN JL. SHOLEH


ISKANDAR
TUJUAN 1 : Merancang ulang Jalur Hijau Jalan Sholeh Iskandar yang dapat membentuk
kenyamanan dan keindahan dan mengurangi dampak negatif lalulintas terhadap
lingkungan sekitar dengan merancang ruang aktifitas, sirkulasi, fasilitas dan vegetasi
jalan.

TUJUAN 2: Menciptakan jalur hijau yang fungsional dalam memperbaiki iklim mikro,
mereduksi bising dan polusi, nyaman serta estetik.

TUJUAN 3: Merancang jalur hijau di jalan Sholeh Iskandar sebagi identitas bagi Kota
bogor

KONSEP
DASAR

FOTOSINTESTREET
(FOTOSINTESIS + STREET)

FOTOSINTESIS : Mengubah karbondioksida (CO2) + Air (H2O) + cahaya


matahari
Menjadi energi untuk kelangsungan hidup tumbuhan, yang berlangsung di
klorofil

POLUSI UDARA

MAKANAN BAGI
VEGETASI DI JALUR
JALAN DI PAGI-SIANG
HARI

AIR HUJAN

DIMANFAATKAN
SEBAGAI SUMBER
WATER FEATURE DAN
MAKANAN VEGETASI

CAHAYA MATAHARI

DIMANFAATKAN
SEBAGAI SUMBER
ENERGI SOLAR
LIGHTING SYSTEM PADA
JALUR

KONSEP DASAR
APLIKASI

Diaplikasikan pada bentukan air


mancur dan planting box
Diaplikasikan pada bentukan pagar
pembatas tapak di bawah flyover
dengan jalan raya

TEMPAT
BERLANGUSUNG
FOTOSINTEIS

Diaplikasikan pada bentukan


signage dan lampu surya
Diaplikasikan pada bentukan kolam,
pola penanaman vegetasi pada
tapak dan pola perkerasan

WARNA KLOROFIL

Klorofil aKlorofil b

karoten

Diaplikasikan
pada warna site
furniture dan
fasilitas jalur

BLOCK PLAN

Imagea reference

RENCANA ANGGARAN BIAYA


TOTAL : 7.225.675.000
TOTAL PEKERJAAN
PENDAHULUAN :
507.571.474

TOTAL PEKERJAAN
PERSIAPAN :
6.899.507.667

TOTAL PEKERJAAN
PLANTER BOX :
604.001.572
TOTAL PEKERJAAN
PEDESTRIAN:
6.557.379.388

TOTAL PEKERJAAN
PAVING BLOK :
2.132.893

TOTAL PEKERJAAN LPJU :


99.683.488

TOTAL PEKERJAAN
MOUDING : 95.887.234

TOTAL PEKERJAAN
LIGHTING : 81.761.189

TOTAL PEKERJAAN
WATER FEATURE :
1.297.771.559

TOTAL PEKERJAAN
KELENGKAPAN
AKSESORIS : 67.320.000

TERIMA

Anda mungkin juga menyukai