Anda di halaman 1dari 4

Review Video 1

Bagian 1
Scene 1 : Scene video 1 sudah menunjukkan kondisi atau keadaan siswa dalam sekolah /
kelas namun kurang representatif jika tujuan pada scene 1 adalah
menggambarkan keadaan kelas di sekolah - sekolah Indonesia yang beragam
suku, budaya, geografi, karena kurang terlihat perbedaan yang menunjukkan
keragaman suku, budaya, geografi. (0 detik 1 menit 15 detik)
Scene 2 : Scene video 2 tidak sesuai dengan skenario, perubahan warna tidak hanya terjadi
pada kotak yang menjadi sorotan tetapi seluruh kotak juga mengalami perubahan
warna. Kotak yang menjadi sorotan sebaiknya tidak hanya dirubah warnanya,
tetapi sebaiknya juga dipertajam dengan memperbesar kotak yang menjadi sorotan,
sehingga pengamat akan lebih mudah memahaminya. ( 1 mnt 16 detik 1 mnt 34
dtk)
Scene 3 : Scene video 3 tidak perlu untuk ditunjukkan, jika fokusnya ke konsep penilaian
lebih baik langsung saja masuk ke scene video 4. ( 1 mnt 35 dtk 1 mnt 56 dtk)
Scene 4 : Scene video 4 tidak sesuai skenario. Bagian kotak pengertian penilaian berubah
warna menjadi merah dengan teks berwarna putih, dan warna kotak yang lainnya
tetap tidak muncul pada scene video 4. Pengamatan guru terhadap siswa belum
terlalu fokus, hasil pengamatan siswa terkait struktur jaringan daun tidak muncul
dalam video, sehingga seolah-olah guru hanya asal-asalan dalam menilai kegiatan
siswa. (1 mnt 57 dtk- 2 mnt 51 dtk)
Scene 5 : scene 5 sudah representatif
Scene 6 : Scene video pada menit (3 mnt 10 dtk 3 mnt 27 dtk) tidak perlu ditampilkan, lebih
baik fokus langsung pada grafis.
Scene 7 : scene video pada menit (3 mnt 38 dtk 3 mnt 59 dtk) tidak perlu ditampilkan lagi
karena sudah ada pada scene 5. Langsung saja pada scene 8.
Scene 8 : scene 8 sudah representatif dan sesuai dengan skenario.
Scene 9 : Kotak yang menjadi sorotan sebaiknya tidak hanya dirubah warnanya, tetapi
sebaiknya juga dipertajam dengan memperbesar kotak yang menjadi sorotan,
sehingga pengamat akan lebih mudah memahaminya.
Scene 10 : kurang representatif karena tidak sesuai dengan skenario, lebih baik dihilangkan,
dan langsung ke scene 11 (4 mnt 40 dtk 5 mnt 13 dtk)
Scene 11 : pemaparan tujuan penilaian lebih mudah dipahami pada scene 11 daripada scene
10.

Scene 12 : Kotak yang menjadi sorotan sebaiknya tidak hanya dirubah warnanya, tetapi
sebaiknya juga dipertajam dengan memperbesar kotak yang menjadi sorotan,
sehingga pengamat akan lebih mudah memahaminya.
Scene 13 : scene 13 sudah representatif dan sesuai dengan skenario.
Scene 14 : tulisan tujuan penilaian pda scene video ke 14 di pojok kanan atas seharusnya
diganti dengan cakupan penilaian.
Scene 15 : tidak sesuai skenario. Kotak yang menjadi sorotan sebaiknya tidak hanya dirubah
warnanya, tetapi sebaiknya juga dipertajam dengan memperbesar kotak yang
menjadi sorotan, sehingga pengamat akan lebih mudah memahaminya.
Scene 16 dan 17 : isinya sudah tercover dalam scene 18 sehingga lebih baik kalau dihapus
dan langsung masuk ke scene 18.
Scene 18 dan 19 : scene 18 dan 19 sudah representatif dan sesuai dengan skenario.
Scene 20 : scene video ke 20 tidak sesuai dengan skenario. Seharusnya keterangan dalam
setiap bola dipadukan secara langsung dengan video real shot dalam kelas. Nmun
pada video tersebut video real shot ditayangkan setelah keterangan dalam setiap
bola muncul semua.
Scene 21 : scene 21 sudah representatif dan sesuai dengan skenario.
Scene 22 : tampilan karakter siswa scene video pada menit 10 mnt 22 dtk - 10 mnt 35 dtik
terlalu lama, sebaiknya dihilangkan.
Scene 23 : : scene video ke 23 tidak sesuai dengan skenario. Seharusnya keterangan dalam
setiap bola dipadukan secara langsung dengan video real shot dalam kelas secara
bergantian. Namun pada video tersebut video real shot ditayangkan setelah
keterangan dalam setiap bola muncul semua. Jadi kurang representatif untuk
menunjukkan contoh setiap penilaian pengetahuan.
Scene 24 : scene 24 sudah representatif dan sesuai dengan skenario.
Scene 25 : scene video pada menit 12 mnt 48 dtk 13 mnt 12 dtk tidak penting, lebih baik
dihilangkan, langsung pada pengertian keterampilan pada menit 13 mnt 13 dtk.
Scene 26 : : scene 26 sudah representatif dan sesuai dengan skenario.
Scene 27 : scene video ke 27 tidak sesuai dengan skenario. Seharusnya keterangan dalam
setiap bola dipadukan secara langsung dengan video real shot dalam kelas secara
bergantian. Namun pada video tersebut video real shot ditayangkan setelah
keterangan dalam setiap bola muncul semua. Jadi kurang representatif untuk
menunjukkan contoh setiap penilaian keterampilan
Scene 28 : scene 28 sudah representatif dan sesuai dengan skenario.

Scene 29 : tidak sesuai skenario. Kotak yang menjadi sorotan sebaiknya tidak hanya dirubah
warnanya, tetapi sebaiknya juga dipertajam dengan memperbesar kotak yang
menjadi sorotan, sehingga pengamat akan lebih mudah memahaminya.
Scene 30: scene 30 sudah representatif dan sesuai dengan skenario.
Bagian 2.1
Scene 1-5 : scene 1-5 sudah representatif dan sesuai dengan skenario.
Scene 6 : real shot video sudah represe ntatif, namun lebih baik lagi setiap bagian video
deberi keterangan contoh penilaian sikap dari setiap mata pelajaran, agar lebih
mudah dipahami. Untuk mempersingkat waktu, lebih baik tidak semua sikap dalam
setiap mata pelajaran ditampilkan, beberapa contoh video saja sudah cukup.
Scene 7-8 : scene 7-8 sudah representatif dan sesuai dengan skenario.
Scene 9 tidak ada
Scene 10 : lebih baik diberi keterangan bahwa scene video tersebut merupakan contoh
lembar observasi untuk menilai kejujuran .
Scene 11 : lebih baik diberi keterangan bahwa scene video tersebut merupakan contoh
lembar penilaian diri.
Scene 12 : lebih baik diberi keterangan bahwa scene video tersebut merupakan contoh
instrumen penilaian antar peserta didik.
Scene 13 : lebih baik diberi keterangan bahwa scene video tersebut merupakan contoh
instrumen penilaian sikap
Scene 14 : scene 14 sudah representatif dan sesuai dengan skenario.
Scene 15 - 16: scene 15-16 sudah representatif dan sesuai dengan skenario dan sudah
mewakili contoh penilaian sikap pada scene video 10-13. Lebih baik scene video
10-13 dihilangkan, langsung saja scene 15-16.
Scene 17-18 : scene 17-18 sudah representatif dan sesuai dengan skenario.
Scene 19 : scene 19 tidak terlalu penting, bisa dihapus (32 mnt 25 dtk 33 mnt 16 dtk)
Bagian 2.2
Scene 1-21 : scene video 1-21 sudah sesuai skenario. Namun bagian video yang perlu
dihilangkan yaitu pada menit 40 mnt 7 dtk 42 mnt 10 dtk, karena informasi yang
diberikan sudah umum dan merupakan bagian yang sama dari bagian video
sebelumnya.

Bagian 2.3
Scene 1-15 : scene video 1-15 sudah sesuai skenario. Namun video scene utama yang sudah
mencakup seluruh scene video 1-15 adalah scene video pada menit 42 mnt 33 dtik43 menit 53 dtik (pengertian penilaian ketrampilan), 44 mnit 19 dtk 45 mnt 34
dtk ( contoh penilaian portofolio, projek, dan praktik), serta pada 45 mnt 35 dtk
54 mnt 31 dtk (instrumen penilaian ketrampilan.

Anda mungkin juga menyukai