Anda di halaman 1dari 2

Driver Motor DC menggunakan 2 Relay

Posted by Elga Aris Prastyo Posted on 4/01/2014 01:48:00 pm with 2 comments


Source : http://edukasielektro.blogspot.com/2014/04/driver-motor-dc-menggunakan-2-relay.html
Kali ini Workshop Electronics 3 in 1 akan berbagi dan mengedukasi mengenai Driver Motor DC
dengan menggunakan 2 Relay saja. Sesuai dengan namanya, rangkaian ini berfungsi untuk
mengendalikan perputaran motor DC. Selain itu driver motor DC juga dapat dikatakan sebagai
penggerak motor DC. untuk lebih jelasnya rangkaiannya seperti dibawah ini:

Prinsip kerja rangkaian diatas adalah sebagai berikut:


1. Pada saat titik A mendapat logika 1 dan titik B mendapat logika 0 maka Relay 1 akan ON
dan Relay 2 tetap OFF, sehingga arus akan mengalir ke motor dengan melewati Relay 1

dan menuju Relay 2, maka motor akan berputar ke kanan. Dan seterusnya arus akan
looping.
2. Pada saat titik A mendapat logika 0 dan titik B mendapat logika 1 maka Relay 1 akan
OFF dan Relay 2 ON, sehingga arus akan mengalir ke motor dengan melewati Relay 2
dan menuju Relay 2, maka motor akan berputar ke kiri. Dan seterusnya arus akan
looping.
3. Pada saat titik A dan tititk B sama-sama berlogika 0 atau berlogika 1 maka motor akan
BREAK atau mengerem/berhenti.

Anda mungkin juga menyukai