Anda di halaman 1dari 3

Asuhan Keperawatan Pada Pasca Bencana Di DIY Dengan Kasus Terjadinya

Infeksi
a.

Diagnosa Keperawatan Yang Mungkin Terjadi pada Ibu Pre dan


Pasca Persalinan
1. Resiko infeksi berhubungan dengan sanitasi lingkungan yang buruk
2. Resiko kelahiran preterm berhubungan dengan kurangnya asupan gizi ibu
3. Resiko cedera janin yang berhubungan dengan melahirkan preterm
4. Resiko situasi yang menurunkan harga diri yang berhubungan dnegan persepsi
dan harapan tentang kehamilan dan melahirkan
5. Nyeri yang berhubungan dengan kontraksi uterus
6. Kurangnya pengetahuan berhubungan dengan kurangnya informasi premature
7. Resiko janin mati berhubungan dengan TORCH
8. Resiko Perdarahan akibat infeksi
9. Ketuban Pecah Dini berhubungan dengan infeksi
10. Anemia berhubungan dengan makanan yang kurang baik

b.

Diagnosa yang saya ambil


1. Resiko infeksi berhubungan dengan sanitasi lingkungan yang buruk
2. Resiko cedera janin yang berhubungan dengan melahirkan preterm
3. Resiko situasi yang menurunkan harga diri yang berhubungan dengan persepsi
dan harapan tentang kehamilan dan melahirkan
4. Nyeri berhubungan dengan konbtraksi uterus
5. Kurangnya pengetahuan berhubungan dengan kurangnya informasi premature

c.

Diagnosa / Intervensi / Evaluasi Keperawatan


Diagnosa 1 :
1. Resiko infeksi berhubungan dengan sanitasi lingkungan yang buruk
Intervensi :
-

Penyuluhan tentang Kesehatan lingkungan kepada Ibu hamil

Penyuluhan tentang makanan yang bergizi saat hamil

Perawatan Vagina secara heigyne

Perawatan kebersihan tubuh yang baik

2. Resiko cidera janin berhubungan dnegan melahirkan preterm


Intervensi
-

Pertahankan tirah baring total dnegan tidur miring

Berikan infus RL / NaCl

Observasi DJJ dan HIS

Ukur intake output

Minimalkan tindakan VT

Persiapkan Amniotomi

Melanjutkan Persalinan :
-

Kolaborasi dnegan dkoter neontus atau anak

Sediakan peralatan resusitasi

Persiapkan donor darah jika gestasi < 32 mg

Pantau DJJ ddengan seksama

Berikan tindakan kenyamanan pada ibu

Laporkan adanya efek samping yang tidak diharapkan

3. Resiko situasi yang menurunkan harga diri yang berhubungan dnegan persepsi
dan harapan tentnag kehamilan dan melahirkan
Intervensi
-

Anjurkan klien mengungkapkan rasa takut dan masalah

Perhatikan pernyataan penolakan diri, pertahankan kontak mata, ekspresi


bersalah yabng berlebihan atau menyalahkan

Tingkatkan komunikasi terapeutik

Libatkan orang dterdekat dalam diskusi

Berikan informasi yang factual, berikan umpanb balik positif dan anjurkan
pasien untuk mencari internvensi dini

Hasil yang diharapkan


-

Pasien mengungkapkan perasaan positif tentnag dirinya

4. Nyeri yagn berhubungan dnegan kontraksi uterus


Intervensi
-

Gunakan tindakan farmakologi yang tepat

Pengubahan posisi, relaksasi otot, teknik pernafasan dan distraksi

Hilangnya atau minimalkan faktor lain yang menambah nyeri

Berikan penguatan positif (terutama dari suami)

Tingkatkan rasa nyaman

Hasil yang diharapkan


-

Peningkatan toleransi ketidaknyamanan

5. Kurangnya pengetahuan berhubungan dnegan kurangnya informasi premature


Intervensi
-

Jelaskan tentang solusi preterm : dipertahankan

Pentingnya tirah baring

Informasikan tentang intercose, douching, perangsangan payudara

Jelaskan tanda-tanda persalinan

Diskusikan perkembangan janin

Informasikan jadwal kontrol

Hasil yang diharapkan


-

Pasien mendemontrasikan perawatan diri

Pasien mengtarakan pemahaman tentnag persalinan atau solusi preterm

Anda mungkin juga menyukai