Anda di halaman 1dari 2

RS.

PERTAMINA BINTANG AMIN


Jl. Pramuka No. 27 A
Telp.0721-5555

Nomor : 035/12A/23/XII/012
Hal : Rujukan Medik
Bandar Lampung, 15 juni 2015
Kepada :
Yth . dr. Resati NP, Sp. KK
Di poli kulit & kelamin RSAM
Dengan Hormat,
Bersama ini kami mohon pemeriksaan & penanganan lebih lanjut atas penderita :
Nama

: Anton

Umur

: 28 tahun

Alamat

: Jalan kemiling no. 100 bandar lampung

Hasil pemeriksaan

:
Pasien mengeluh kulit melepuh bagian wajah,leher,badan dan di sekitar alat
kelamin. Pasien merasa nyeri bagian mata, nyeri saat menelan,sebelumnya
pasien juga mengeluh demam selama 2 minggu, pasien sudah pernah berobat
ke dokter dengan diagnosis faringitis kemudian diberi obat antibiotik.

Pengobatan sementara :

Terapi suportif berupa cairan & elektrolit serta kebutuhan kalori & protein
secara parenteral. Pemberian cairan tergantung dari luasanya kelainan
kulit & mukosa yang terlibat.
1. Cairan : glukosa 5% & larutan darrow bila terapi tidak membaik 2-3
hari maka bisa diberikan transfuse darah sebanyak 300cc selama 2
hari berturut turut terutama pada kasus dengan purpura sangat luas.
2. Antibiotika : klindamisin 8 16mg /kg/bb/hari secara IV.
3. Kortikosteroid : dexametasone dosis awal : 1mg/kg/bb bolus secara IV
dilanjutkan 0,2-0,5mg /kg/bb secara IV tiap 6 jam.

Keadaan sewaktu dirujuk : pasien tampak sakit sedang merasakan perih karena kulit melepuh.
Atas penerimaan dan kesediannya saya ucapkan terimakasih
Yang merujuk

dr. meyssie

Anda mungkin juga menyukai