Anda di halaman 1dari 2

APA ITU BERAT BADAN LAHIR RENDAH?

BAGAIMANA CIRI-CIRI BERAT


BADAN LAHIR RENDAH?

Berat Badan Lahir Rendah (BBLR) adalah bayi


yang lahir dengan berat badan > 2.500 tanpa
memperhatikan usia kehamilan.
1.

APA PENYEBAB DAN FAKTOR PREDISPOSISI


BERAT BADAN LAHIR RENDAH?
1.

Bayi lahir terlalu awal-sebelum umur


kehamilan 37 minggu (prematur).
Faktor predisposisnya adalah :
Faktor ibu : riwayat kelahiran prematur,
malnutrisi, infeksi.
Faktor janin : cacat bawaan, kelahiran
ganda

Panjang
badan

2.

BBLR KURANG
BULAN (PREMATUR)
< 47 cm

Kepala + 35,5

cm
Pusat (+)

Kepala : <
33 cm

Vitalitas

Dada :< 29

cm

Aktif
3.

Tangisan kuat

Menghisap kuat

Pusat :(+)
Kurang
aktif

Buah

5.

Rambut

6.

Telinga

7.

Telapak

kaki
8.

Kuku

9.

Alat
kelamin

(+)

lemah

Panjang kokoh
Tegak- keras
Penuh garis-garis

Tangisan

2.
Daya isap

kurang kuat
Buah dada datar

Keras, melebihi ujung

Rambut lembut

jari

Telinga pipih lembek

P : testis di dalam

Halus, hanya beberapa

skortum

garis,

W : labia mayora

Lembut, tidak sampai

menutupi labia minora

ujung jari
perut
W : Labia mayora
belum menutupi labia

Di ruang persalinan :
Hanya diberikan obat-obatan yang
sangat
diperlukan
selama
persalinan.
Ikatlah tali pusat dengan hati-hati.
Mencuci tangan sebelum dan
sesudah memegang bayi.
Hisap lendir bayi.
Berikan oksigen liter/menit jika
bayi mengalami kesulitan bernapas
Ingatlah memberikan bayi vitamin
K (Firomenadion) 1 mg dalam 1 ml
air
Jagalah bayi tetap hangat
Menaruh bayi dalam inkubator atau
tempat
tidur
bayi
dengan
pemanas

Di daerah beriklim panas cukup


dengan selimut dan kantong air
panas
Hematlah energi bayi
Jangan dimandikan.
Kotoran dapat dihilangkan dengan
minyak dan cairan parafin
Susuilah bayi di tempat tidur pada
posisi telentang.

P : di dalam rongga

minora

1.

Dada 33,0 cm

dada

2.

BBLR CUKUP
BULAN (DISMATUR)
50 52 cm

Proporsi

4.

Keadaan sosial ekomoni yang rendah.


Kebiasaan yang buruk selama kehamilan
(mengkonsumsi alkohol dan rokok)
Tidak diketahui penyebabnya.
Bayi lahir dengan berat badan kurang dari
seharusnya, sesuai dengan masa kehamilan
(dismatur).
Faktor predisposisnya adalah :
Faktor ibu : penyakit kronik, gizi buruk,
perokok, peminum

BAGAIMANA PENATALAKSANAAN
BERAT BADAN LAHIR RENDAH?

3.

Faktor uterus dan plasenta : transfusi


antar kembar, plasenta terlepas.
Faktor janin : kelainan kromosom, infeksi
Keadaan sosial ekonomi yang rendah
Tidak diketahui penyebabnya.

Timbang dan catat berat badannya

4.

Pemberian makanan

CEGAH

BAGAIMANA CARA PENCEGAHAN


BERAT BADAN LAHIR RENDAH?

Berikan ASI segera mungkin setelah bayi


berumur 2 jam

1.

Memperbaiki

keadaan

sosial

ekonomi

sebelum dan selama kehamilan.


2.

Program pendidikan selama kehamilan yang


meliputi nutiri ibu hamil, kebersihan dan
kesehatan

lingkungan,

mencegah

BERAT BADAN
LAHIR RENDAH
SEBELUM
TERLAMBAT

buta

huruf.

Jika bayi tidak dapat menghisap dengan


kuat, ia memerlukan selang nasogastrik
untuk memasukan ASI.

Jika ASI tidak ada dapat menggunakan


susu full cream (susu-gula).

3.

Melaksanakan keluarga berencana.

4.

Vaksinasi selama kehamilan

5.

memeriksakan diri selama kehamilan

OLEH
OLEH
NERS MUDA ALIH JENIS
B16

PROGRAM PENDIDIKAN
PROFESI NERS
FAKULTAS
KEPERAWATAN
UNIVERSITAS
AIRLANGGA
2015

Anda mungkin juga menyukai