Anda di halaman 1dari 4

PROYEK PEMBANGUNAN TEMPAT

PENGOLAHAN SAMPAH TERPADU


(TPST) PRASAJA MULYA
BAB I
PENDAHULUAN
1.1

Latar Belakang
Berdasar Undang-undang Republik Indonesia Nomor 18 Tahun 2008

tentang

Pengelolaan

Persampahan

disebutkan

bahwa

TPST

Tempat

Pengolahan Sampah Terpadu) merupakan tempat dilaksanakannya kegiatan


pengumpulan, pemilahan, penggunaan ulang, pendaur ulang, pengolahan dan
pemrosesan akhir sampah.
Menurut Peraturan Daerah Nomor

5 tahun 2010 yang merupakan

penjabaran dari Peraturan Daerah Nomor 2 tahun 2010 menyatakan bahwa


optimalisasi persampahan

dengan strategi peningkatan pengolahan sampah

dapat dilaksanakan melalui pengadaan tempat pengolahan sampah terpadu


(TPST). Peraturan Wali Kota Probolinggo Nomor 3 Tahun 2012 juga mengatur
metode pengelolaan sampah secara terpadu yaitu dilakukan dengan mengubah
karakterisitik, komposisi, dan jumlah sampah yang dilaksanakan di TPST dan TPA
dengan teknologi ramah lingkungan, dengan tujuan untuk mengurangi jumlah
timbulan sampah yang masuk ke TPA. Dengan sistem operasional yang ramah
lingkungan diharapkan dapat meningkatkan minat masyarakat untuk mengelola
sampahnya ke TPST sehingga kualitas layanan kebersihan di kabupaten
Probolinggo meningkat.
Sesuai dengan Peraturan Menteri Lingkungan Hidup No. 5 Tahun 2012
lampiran I tentang jenis usaha dan/atau kegiatan yang wajib dilengkapi dengan
Analisa Mengenai Dampak Lingkungan Hidup (AMDAL) disebutkan bahwa pada
jenis kegiatan Pembangunan Instalasi Pengolahan Sampah Terpadu dengan
kapasitas + 500 ton/hari wajib menyusun AMDAL.

TPST Sumber Taman di

Kelurahan Sumber Taman Kecamatan Wono Asih memiliki beban ton/hari


dengan jumlah penduduk .. jiwa.
Dengan disusunnya studi AMDAL ini, diharapkan dampak besar dan
penting yang diprakirakan timbul saat melakukan kegiatan Pembangunan TPST
Sumber Taman saat tahap pra konstruksi, tahap konstruksi, tahap pasca
konstruksi (operasi) sampai tahap pasca operasi dapat diidentifikasi, dianalisis
dan

dievaluasi

secara

cermat

serta

dapat

diupayakan

langkahlangkah

penanganannya sejak awal terhadap dampak yang akan terjadi. Evaluasi atau
penilaian dokumen AMDAL merupakan wewenang Komisi penilai AMDAL, dimana
komisi penilai AMDAL menilai dokumen AMDAL sesuai kewenanngannya. Dengan
adanya penilaian dokumen oleh Komisi Penilai AMDAL, diharapkan ada evaluasi.

DOKUMEN KA - ANDAL

PROYEK PEMBANGUNAN TEMPAT


PENGOLAHAN SAMPAH TERPADU
(TPST) PRASAJA MULYA
Sehingga hasil studi ini dapat menjadi pedoman bagi pemrakarsa dan instansi
yang terlibat dengan proses rencana Pembangunan TPST Sumber Taman,
terutama dalam menentukan kebijaksanaan pengelolaan dan pemantauan
lingkungan hidup.
1.2

Tujuan
1. Melakukan pengelolaan sampah seperti yang diamanatkan dalam
Undang Undang No.18 Tahun 2008 tentang Pengelolaan sampah
dan Peraturan Daerah Kota Probolinggo Nomor 5 tahun 2010.
2. Mengoptimalisasikan strategi peningkatan minat masyarakat
dalam pengolahan sampah di Kota Probolinggo.
3. Meningkatkan pelayanan pengelolaan sampah

di

wilayah

Kabupaten Probolinggo dan mengurangi jumlah timbulan sampah


yang masuk ke TPA.
4. Mewujudkan pengelolaan TPST yang berwawasan lingkungan hidup
dan
1.3

mengantisipasi,

meminimalkan

dan

mengendalikan

pencemaran dan kerusakan lingkungan hidup yang terjadi.


Manfaat
1. Adanya satu lokasi pengolahan sampah yang terpusat dan terpadu
dengan pengelolaan yang baik yang representatif dalam penyiapan
kontruksi maupun operasional dan pasca operasional ditinjau dari
aspek

fisik,

kimi,

biologis,

ekonomi,

sosial,

lingkungan

dan

kesehatan masyarakat.
2. Meningkatkan kuantitas (cakupan) layanan dan kualitas pelayanan
kebersihan pada masyarakat.
3. Meningkatkan pendapatan daerah Kota Probolinggo yang didapat
dari pajak retribusi pengelolaan sampah.
1.4
Pelaksanaan Studi
1.4.1 Pemrakarsa
Pemrakarsa proyek Pembangunan Tempat Pengolahan Sampah Terpadu
Kabupaten Probolinggo ini adalah sebagai berikut :
Nama
: Pancawarna Contractor
Alamat
: Jl.Pamglima Sudirman Nomor 40, Probolinggo
Telepon & Fax
: (0335) 553268 & (0335) 553269
E-mail
: panca_warnacont@yahoo.com
Tempat Kegiatan : Pancawarna Contractor
Kelurahan
: Tisnonegaran
Kecamatan
: Mayangan
Kabupaten
: Probolinggo
Penanggung Jawab
Nama
Jabatan
Alamat Rumah

: Widha Sunardi
: Direktur Pancawarna Contractor
: Jl. Himalaya IV Nomor 33, Kecamatan Kedupok,

Probolinggo

DOKUMEN KA - ANDAL

PROYEK PEMBANGUNAN TEMPAT


PENGOLAHAN SAMPAH TERPADU
(TPST) PRASAJA MULYA
Nomor dan Tanggal Izin Usaha
: 503/6728.A.436.11/2012
Status Lokasi yang Direncanakan
: Hak Milik
1.4.2 Pelaksana Studi Amdal
Penyusun Studi AMDAL dalam proyek Pembangunan Tempat Pengolahan
Sampah Terpadu Kabupaten Probolinggo ini adalah sebagai berikut :
Nama
: Moroseneng Group
Alamat
: Grand Bromo Residence Jl. Prof. Dr. Hamka, Kota
Probolinggo
Telepon
: (0335) 543567
E-mail
: info.moroseneng@moroseneng.org
Penanggung Jawab
Nama
: Ir. Yogie Restu Firmansyah, M.Eng, PhD
Alamat
: Jl. Wisma Mukti Nomor 70, Surabaya
Telepon
: 081236789002
E-mail
:yogierestu@gmail.com
Tim penyusun AMDAL beserta keahlian pada bidangnya masing-masing
akan diperinci pada Tabel 1.1.

Tabel 1.1 Tim Penyusun Amdal


N
O.

NAMA

JABATAN
DALAM
TIM

Ir. Yogie Restu Firmansyah,


M.Eng, PhD

Fatmalia Khoirunnisa., M.
Eng.,PhD

Anggota

Gde Prima Tangkas, ST.,


M.Eng

Anggota

Ketua Tim

KUALIFIKASI
Ahli Lingkungan, AMDAL A, B, C
Sertifikat kompetensi ketua dari
INTAKINDO Nomer sertfikasi
K.034.05.11.006.000456
Ahli Biologi, AMDAL A, B, C
Sertifikat kompetensi anggota
dari INTAKINDO Nomer
sertfikasi
K.034.05.11.006.000557
Ahli Tata Kota, AMDAL A, B, C
Sertifikat kompetensi anggota
dari INTAKINDO Nomer
sertfikasi
K.034.05.11.006.000558

Cherry Ramadani, S.Km.,


Anggota Ahli Kesehatan, AMDAL A, B, C
M.Kes
Nadia Fitrianti, S.Sos.,
5
Anggota Ahli Ekonomi, AMDAL A, B, C
M.Econ
Ayu Prasetyawati, ST.,
6
Anggota Ahli Hidrologi, AMDAL A, B, C
M.Eng., PhD
Sumber: Moroseneng Group, 2015
1.5
Dasar Peraturan Perundang-Undangan
Beberapa peraturan perundang-undangan yang mendasari pelaksanaan
4

Studi Analisa Mengenai Dampak Lingkungan Hidup (AMDAL) TPST Sumber


Asih yang berlokasi di Jalan Salak, Kelurahan Pakistaji, Kecamatan Wono

DOKUMEN KA - ANDAL

PROYEK PEMBANGUNAN TEMPAT


PENGOLAHAN SAMPAH TERPADU
(TPST) PRASAJA MULYA
Asih

Kbupaten

Probolinggo

dan

keterkaitannya

dengan

kegiatan

penyusunan Dokumen AMDAL adalah sebagai berikut:

1. Udang Undang RI Nomor 18 Tauhn 2008 tentang Pengelolaan


sampah yang diguankan sebagai acuan
2. Peraturan Menteri Pekerjaan Umum No 3 tahun 2013 tentang
penyelenggaraan sarana dan prasarana persampahan dalam
penanganan sampah rumah tangga dan sampah sejenis sampah
rumah tangga
3. KK

DOKUMEN KA - ANDAL

Anda mungkin juga menyukai