Anda di halaman 1dari 1

PERATURAN BUPATI KABUPATEN MINAHASA UTARA

NOMOR 38 TAHUN 2014


TENTANG
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR PENGHAPUSAN, PELELANGAN, HIBAH DAN
PEMUSNAHAN BARANG-BARANG INVENTARIS MILIK PEMERINTAH DAERAH
KABUPATEN MINAHASA UTARA

ABSTRAK
Bahwa guna tertibnya administrasi pelaksanaan Penghapusan, Pelelangan, Hibah dan Pemusnahan
inventaris barang milik daerah dilingkungan Pemerintah Daerah Kabupaten Minahasa Utara, dipandang
perlu menetapkan Standar Operasional Prosedur (SOP). Bahwa berdasarkan pertimbangan tersebut perlu
menetapkan Peraturan Bupati tentang Standar Operasional Prosedur Penghapusan, Pelelangan, Hibah dan
Pemusnahan Barang-barang Inventaris Milik pemerintah Daerah Kabupaten Minahasa Utara.
Dasar Hukum
Undang - Undang Nomor 17 Tahun 2003; Undang - Undang Nomor 33 Tahun; Undang - Undang Nomor
32 Tahun 2004; Peraturan Pemerintah Nomor 6 Tahun 2006; Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13
Tahun 2006; Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 21 Tahun 2011; Peraturan Menteri Dalam Negeri
Nomor 17 Tahun 2007 ;Peraturan Daerah Kabupaten Minahasa Utara Nomor 02 Tahun 2010.
Peraturan Bupati ini mengatur tentang
Standar Operasional Prosedur Penghapusan, Pelelangan, Hibah Dan Pemusnahan Barang-Barang
Inventaris Milik Pemerintah Daerah Kabupaten Minahasa Utara.
Peraturan Bupati ini terdiri dari:
1. Ketentuan Umum;
2. Standar Opersaional Prosedur Penghapusan, Pelelangan, Hibah, dan Pemusnahan Barang Milik
Daerah Pemerintah Kabupaten Minahasa Utara, terdiri dari:
1) Bagian kesatu Penghapusan
2) Bagian kedua Pelelangan
3) Bagian ketiga Hibah
4) Bagian Keempat Pemusnahan
3. Penutup
STATUS
Diundangkan pada tanggal 9 Juli 2014
CATATAN

Anda mungkin juga menyukai