Anda di halaman 1dari 7

Morning

Report VK
29 FEBRUARI 2016

Anamnesis

Seorang wanita berusia 36 tahun datang


dengan keluhan mules semakin sering sejak
pukul 10.00 (28/02/2016), air-air (-), darah (-),
lendir (-),muntah (-), pusing (-), nyeri uluh hati
(-), pandangan kabur (-). Sekarang kehamilan
ke 4, HPHT 13 Mei 2015, hamil 37 minggu, ANC
ke posyandu dan puskesmas 1 kali tiap bulan,
kb suntik 3 bulan sekali selama 1 tahun, tahun
2012 berhenti. KB pil selama 2 tahun mulai dari
tahun 2014 dan berhenti ketika tahu hamil.
Riwayat abortus (-), riwayat melahirkan spontan
anak ke 3 bbl 3700 g. Riwayat Hipertensi (-),
dm(-), asma (-), operasi (-). Riwayat keluarga
ht(+) Ibu, dm(-), asma(-), stroke (-).

Pemeriksaan Fisik
TTV:

TD: 130/90 mmHg

N:80x/menit

R:22x/menit

S:36,7C

Status Generalis

Mata : CA -/-, SI -/-

Thx: c/p dbn

Abd: supel, buncit (+), BU (+),


NT(-).

Gen: v/v tak, darah (-),lendir (-)

Ext: edema tungkai -/-, akral


hangat, CRT<2 detik

Pemeriksaan Obstetri :
L1 : kurang keras, tidak
bundar, tidak melenting. TFU
34 cm
L2 : teraba bagian terbesar
janin disebelah kanan. Djj
158x/m
L3 : teraba bagian keras,
bundar, melenting.
Pemeriksaan dalam :
Pembukaan 2cm, ketuban (+),
lendir (+), darah (-).

Pemeriksaan Penunjang
Dipstik protein urin Positif 1 (tgl 28/02/2016)
Hasil lab tanggal 25/2/2016 (14:11)

Hb: 12,9g

Ht: 37%

Leukosit: 10800

Trombosit: 326.000

Glukosa sewaktu 91 mg/dl

Protein urin negatif

Diagnosis

G4P3A0 Aterm Inpartu Kala 1 fase laten + PER

Terapi

Rl 500 ml 20 tpm

Oksigen 4 L/m

Resusitasi intrauterine

Metildopa 3x 250 mg

DC

CTG

Konsul dr Sp.OG

Observasi di VK

Thank You

Anda mungkin juga menyukai