Anda di halaman 1dari 11

Ekstraksi

Ekstraksi (1)
Proses pemisahan memanfaatkan
perbedaan kelarutan suatu senyawa
pada 2 atau lebih pelarut yang tidak
saling terlarut
Pengembangan tidak hanya pada caircair tapi juga berkembang menjadi
padat-padat ataupun padat-cair
Tujuan:
Memperoleh senyawa dengan kadar yang
lebih tinggi
Memisahkan campuran senyawa

Ekstraksi (2)
Hal-hal

yang perludiketahui:
Tetapandistribusi (Kd)
Angka banding distribusi (D)

Ekstraksi (3)

A
A

HA
HA

org

aq

org
aq

H++ A-

Ekstraksi (4)
MA4

MA4

(org)
(aq)
M4+ + 4 AH+
HA

Ekstraksi (5)
Kasus 1
Manakah yang lebih efektif untuk mendapatkan
% ekstraksi B yang lebih baik antara
penggunaan fasa organik 1x300mL atau
3x100mL?
Asumsi fasa aq 300 mL dan Kd B=2
Petunjuk: Ingat terdapat hubungan [B] dan V
Ekstraksi berulang lebih baik dibanding
penggunaan volume yang besar untuk volume
total yang sama

Ekstraksi (6)
Kasus 2
Pada suatu campuran A dan B berapa
kalikah ekstraksi yang harus dilakukan
agar 99% A terekstraksi? Berapa
jumlah B yang terekstraksi pada saat
tersebut? Manakah pemisahan yang
lebih baik jika hanya 2 kali ekstraksi?
Asumsi: Kd A=4, Kd B=1/4, Vorg=Vaq
Pemisahan yang lebih baik terjadi pada
awal ekstraksi untuk jumlah awal zat

Ekstraksi (7)
Terbagi 3 jenis:
Ekstraksi sederhana (D/Kd > 1)
corongpisah
Ekstraksi exhaustive (D/Kd < 1)
Soxhlet
Ekstraksi countercurrent (Craig)

Ekstraksi (8)
Kasus 3 ekstraksi Craig (mis D = 2,
0
A
1/3A
Vorg=Vaq)
2/3A

2/9A

1/9A

4/9A

2/9A

2/9A
4/9A

1/3A
2/3A

1/9A

2/9A

4/27
A
8/27
A

dst

4/27A
8/27A

4/27A
8/27
A

8/27A

1/27
A
2/27
A
4/27
A
2/27
A

1/27
A

Ekstraksi (9)
Masalah

: Susah
untukmenghitungsatupersatu
Solusi : Segitiga Pascal
1
q
1
1
1
2
1 p
1
3
3
1
1
4
6
4
1
dst..

Ekstraksi (10)
Masalah

:
Bagaimanafraksipadatabungke 10
padaekstraksike 20?
Solusi : Pendekatanfaktorial
r = tabung ke ...
n = ekstraksi ke ...
f(r,n) = total analit pada ekstraksi
ke ...

Anda mungkin juga menyukai