Anda di halaman 1dari 2

TEKNIK LINGKUNGAN UNIVERSITAS ANDALAS

Kuliah 1 Pendahuluan

Mata Kuliah
Kode / SKS
Prasyarat

Unit Proses
TLI 332/ 3 SKS
Kimia lingkungan, Mikrobiologi
Lingkungan dan Laboratorium
Lingkungan

Universitas
Fakultas

Andalas
Teknik

Semester

6 (Enam)

Tim Dosen

JURUSAN TEKNIK LINGKUNGAN


FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS ANDALAS

2
1

TEKNIK LINGKUNGAN UNIVERSITAS ANDALAS

TEKNIK LINGKUNGAN UNIVERSITAS ANDALAS

KOMPETENSI

NORMA AKADEMIK :

Mahasiswa mampu menganalisis proses-proses kimia dan


biologi yang terjadi dalam pengolahan limbah.

Kegiatan pembelajaran sesuai Jadwal Resmi, toleransi


keterlambatan 10 menit.
Selama proses pembelajaran berlangsung HP dimatikan.
Pengumpulan tugas ditetapkan sesuai jadwal dan dilakukan
sebelum pembelajaran dimulai. Bagi yang terlambat nilai
hanya 75 %nya, dan bila terlambat 1 hari mendapat nilai
hanya 50%nya, lebih dari satu hari mendapat nilai 0%.
Tugas yang merupakan plagiat, atau pengkutipan tanpa
aturan penulisan dianggap tidak lulus.
Aturan jumlah minimal presensi dalam pembelajaran tetap
diberlakukan, termasuk aturan cara berpakaian atau
bersepatu.

Pokok Bahasan

Proses kimia

Proses Biologi

Asam-basa, netralisasi
Oksidasi reduksi
desinfeksi dan netralisasi,
pengendapan kimia,
pelunakan air (water softening)
penukar ion (ion exchange)

dekomposisi biologi
Siklus C, N, P, dan S,
proses aerob, anaerob dan fakultatif
model pertumbuhan dan bioreaktor
reaktor pertumbuhan tersuspensi dan
pertumbuhan melekat,
persamaan kinetika

TEKNIK LINGKUNGAN UNIVERSITAS ANDALAS

TEKNIK LINGKUNGAN UNIVERSITAS ANDALAS

NILAI AKHIR:
Referensi:
Sawyer, Chemistry for Environtment Engineering, 1978 ;
Davis, ML & Cornwell, D.A, Introduction to Environmental
Engineering, 3rd edition, McGraw-Hill, Inc, 1998
Lee, C.C. dan Lin, S.D. (2007): Handbook of Environmental
Engineering Calculations. The McGraw-Hill Companies, Inc.
Bailey & Ollis; Buku teks yang relevan, sumber dari internet.

Quis dan PR
10%
Tugas
20% (makalah, presentasi &
diskusi)
UTS
35%
UAS
35% (soal 3 bh, 90 menit)
Kehadiran
minimal 75%)
Soal Kuis, UTS dan UAS berasal dari Teori dan PR.
Kelulusan berdasarkan Peraturan Akademik Unand
2011.
5

TEKNIK LINGKUNGAN UNIVERSITAS ANDALAS

TEKNIK LINGKUNGAN UNIVERSITAS ANDALAS

PERBEDAAN UNIT PROSES DAN UNIT OPERASI

PERBEDAAN UNIT PROSES DAN UNIT OPERASI

Unit Operasi

Unit Operasi

Unit Proses

Pengolahan a.limbah

Pengolahan air

Sedimentasi

Koagulasi

Transport larutan
Pengendapan

Lumpur aktif (act.sludge)


Transport larutan dan gas
Transfer gas

Digesti anaerob
Transport larutan
Transfer panas

Unit Proses

Transport larutan

Koagulasi
Koagulasi

Flokulasi

Lumpur aktif (act.sludge)

Sedimentasi

Oksidasi biologi

Transport larutan
Pengendapan

Digesti anaerob

Filtrasi

Dekomposisi biologi anaerob

Transport larutan
Aliran melalui lapisan berpori
7

Disinfeksi
Khlorinasi

Anda mungkin juga menyukai