Anda di halaman 1dari 7

PENDAHULUAN

Pada makalah ini kita akan menemukan suatu pembahasan tentang pengaruh
perkembangan Islam modern pada umat Islam yang bisa kita rasakan
bagaimana keadaan umat Islam pada saat ini.Suatu kaum/umat akan pasti
mengalami suatu perubahan karena kebutuhan mereka berbeda-beda,hal ini
bisa mengalami pergeseran pada akhlak,gaya hidup,budaya atau pun hubungan
manusia dengan sekitarnya baik sesama makhluk hidup ataupun
alam.Pergeseran ini bisa membawa ke hal yang positif bahkan ke hal yang
negatif,tergantung
pada
keimanan
seseorang
yang
membuat
perubahan/pergeseran atupun yang berubah/bergeser.
Namun dalam Islam mempunyai suatu batasan/larangan,yang dapat kita
ketahui dengan membaca Al-qur,an ataupun hadist-hadist Rasul.
Pada masa saat ini kita melihat pada zaman modern saat ini banyak sekali
terdapat hal-hal negatif yang jauh bertentangan dengan ajaran Allah SWT
bahkan menyebarkan sifat syirik yang menduakan kekuasaan Allah SWT.
Oleh karena itu makalah ini akan menjelaskan tentang pengaruh perkembangan
Islam modern pada umat Islam.

ii

BAB 1
1.TUJUAN
Uraian atau penjelasan tentang pengaruh perkembangan Islam modern pada
umat Islam yang kami buat di makalah ini mempunyai beberapa tujuan yang
antara lain :
1. Untuk memenuhi tugas pelajaran agama Islam.
2. Untuk mengetahui bagaimana pengaruh perkembangan Islam modern
pada umat Islam
3. Untuk mengetahui hal-hal yang mempengaruhi bagaimana lahirnya
gerakan-gerakan pada masa perkembangan Islam modern di Indonesia.

BAB 2
1. Lahirnya Pembaruan dalam Islam atau Gerakan Islam Modern
Pembaruan dalam Islam atau gerakan modern Islam merupakan jawaban
yang ditujukan terhadap krisis yang dihadapi umat Islam pada masanya.Islam
mengalami krisis saat kerajaan Usmani yang merupakan pemangku Khalifah
Islam mulai mengalami kemunduran.Dan setelah abad ke tujuh belas Islam
mulai kembali mengalami kebangkitan di kalangan Arab di pinggiran imperium
itu.Yang sangat berperan dalam pembaruan dalam Islam atau gerakan modern
Islam diantaranya adalah gerakan wahabi,yang merupakan sebuah gerakan
reformis puritanis (salafiyah).Gerakan ini adalah sebuah sarana yang
merupakan langkah awal pembaruan Islam abad ke dua puluh yang lebih
bersifat Intelektual.
Jadi dari keterangan diatas kita dapat mengambil kesimpulan bahwa ada
dua hal yang mempengaruhi perkembangan Islam modern pada umat Islam yaitu
:
1. Lahirnya berbagai gerakan kebangkitan Islam yang membawa
perkembangan atau pengaruh yang lebih mengarah pada perkembangan
islam yang lebih modern.
2. Tumbuhnya benih-benih nasionalisme dalam pengertian modern.

2.

Pengaruh
Lahirnya
Gerakan-Gerakan
Perkembangan Islam Modern di Indonesia.

Modern

pada

Masa

Katalisator terkenal gerakan pembaruan dalam Islam adalah gerakan


Jamaludin Al Afgani (1897).Ia mengajarkan solidaritas Pan Islamisme dan
pertahanan terhadap imperialisme Eropa,dengan kembali kepada Islam dalam
suasana ilmiah dan modern.

Gerakan Jamaludin Al Afgani tersebut memiliki pengaruh besar pada


gerakan kebangkitan Islam di Indonesia.Diawali oleh dari pembaruan pemikiran
dan pendidikan Islam di MinangKabau disusul oleh masyarakat Arab di
Indonesia,kebangkitan Islam semakin berkembang membentuk organisasiorganisasi sosial keagamaan,seperti :
1.
2.
3.
4.
5.
6.

Serikat Dagang Indonesia (SDI) di Bogor (1909) dan Solo (1911),


Persyarikatan Ulama di majalengka, Jawa Barat (1911),
Muhammadiyah di Yogyakarta (1912),
Persatuan Islam (Persis) di Bandung (1920-an)
Nahdlatul Ulama (NU) di Surabaya (1926)
Persatuan Tarbiyah Islamiyah (Perti) di Bandung,Bukit Tinggi (1930)

Dan bebrapa partai politik,seperti :


1. Sarikat Ialam (SI)
2. Persatuan Muslimin Indonesia (Permi) di Padang Panjang (1932)
3. Partai Islam Indonesia (PII) tahun (1938)
Pada masa pemerintahan penjajah Belanda menjalankan politik etis.Belanda
mendirikan sekolah-sekolah formal bagi bumi putera,terutama dari kalangan
priayi dan bangsawan.Pendidikan Belanda tersebut membukakan mata para
kaum terpelajar akan kondisi masyarakat Indonesia.Pengetahuan mereka
terhadap kemiskinan,kebodohan dan ketertindasan masyarakat Indonesia
mendorong mereka melahirkan organisasi-organisasi sosial,seperti :

Budi Utomo
Taman Siswa
Jong Java
Jong Sumatranen Bond
Jong Ambon
Jong Selebes
Dll

Organisasi sosial keagamaan Islam dan organisasi yang didirikan kaum


terpelajar di atas,menandakan tumbuhnya benih-benih nasionalisme dalam
penertian modern.

Daftar Isi :

Kata Pengantar
Pendahuluan

i
ii

BAB 1
Tujuan
BAB 2
Lahirnya pembaruan
Pengaruh lahirnya

1
1
2
2
3

Daftar Pustaka

Kata Pengantar
Assalamualaikum WWB

Alhamdulillah hirobbil alamin,atas izin Allah SWT makalah ini telah


terselesaikan sehingga makalah ini Insya Allah dapat memberikan sedikit
informasi bagi pembaca yang dirasa penting karena dimakalh ini diterangkan
bagaimana sebenarnya proses pembaruan dalam Islam atau gerakan modern
Islam.
Mudah-mudahan makalah ini dapat bermanfaat dan menjadi suatu amal
saleh bagi penulis dan penggunanya,AMIN.

Pekanbaru 17 April 2007

Penulis

Daftar Pustaka

1. Buku Penuntun Agama Islam,pengarang DRS.M.Rakib.SH.MAg,inproso.


2. Buku agama Islam kelas 2 SMU,tahun 2003,Intan Pariwara.
3. Buku agama Islam kelas 2 SMU,tahun 1998,Balai Pustaka.

Anda mungkin juga menyukai